Ganti Test Bed PC Pakai Casing CORSAIR 4000D

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 4 лип 2024
  • Spesifikasi Casing:
    www.corsair.com/us/en/p/pc-ca...
    Link Tokopedia Corsair 4000D (Desember 2023):
    invol.co/clkiiya
    Link Tokopedia Corsair H100i Elite RGB (Desember 2023):
    invol.co/clkiiye
    Link Tokopedia Corsair RMe 750 (Desember 2023):
    invol.co/clkiiyh
    Link Tokopedia Corsair Vengeance RGB 2x16GB DDR5-6000 (Desember 2023):
    invol.co/clkiiyk
    Link Tokopedia Corsair MP600 GS 1TB (Desember 2023):
    invol.co/clkiiyr
    Time Stamp:
    0:00 Bumper
    0:08 Opening
    1:04 Komponen Corsair yang disiapkan
    1:53 Casing : Unboxing
    2:27 Casing : Front Panel, Side Panel
    3:48 Casing : Bagian Dalam Casing
    5:20 Casing : Side Panel Kanan
    6:21 Casing : Bagian Bawah
    6:34 Proses Pemasangan Komponen
    6:42 Perakitan : Pemasangan Motherboard
    6:54 Perakitan : Pemasangan PSU Corsair RMe 750
    7:58 Perakitan : Pemasangan AIO Corsair H100i Elite
    9:40 Perakitan : Pemasangan RAM Corsair Vengeance RGB
    10:24 Perakitan : Cable Management
    10:39 Perakitan : Pemasangan Kartu Grafis
    10:45 Penampakan setelah dirakit
    11:31 Tes Suhu CPU & GPU
    12:10 Kesimpulan Pribadi
    Dukung channel Sebelas Hardware dengan berdonasi ke:
    saweria.co/sebelashardware
    Follow juga semua social media Sebelas Hardware:
    Follow FB Fan Page Sebelas Hardware:
    / sebelashardware
    Follow Instagram Sebelas Hardware:
    / sebelas.hardware
    Join Komunitas Sebelas Hardware di Discord:
    / discord
    Join Komunitas Sebelas Hardware di Facebook:
    / 855625678270794
    Kamera : Sony Alpha 6300
    --------------------------------------------------------------
    Music By:
    massobeats - waiting: • massobeats - waiting (...
    --------------------------------------------------------------
  • Наука та технологія

КОМЕНТАРІ • 31

  • @stephanussalomo9306
    @stephanussalomo9306 6 місяців тому

    mantap. merk bagus dan distributor paling the best...

  • @ikusukisuka
    @ikusukisuka 6 місяців тому

    cakep minimalis casingnya

  • @Pertamax7-HD
    @Pertamax7-HD 6 місяців тому

    nonton sambil nyambung kabel psu yang pada putus

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      Ikhlasin aja psu mah om, beli baru lagi daripada kenapa2.

  • @toras_patra
    @toras_patra 6 місяців тому

    Corsair, salah satu brand lawas yang premium, casingnya seperti casing2 2000an classic, Minim RGB bling bling yang bikin pusing🎉

  • @Yoonryoung12
    @Yoonryoung12 6 місяців тому

    Mantap 4000D apalagi seri Airflownya, udah pakai 1 Tahun gk mengecewakan.

  • @vicoandrean
    @vicoandrean 6 місяців тому

    hawa2 nya corsair berasa sekali liat jadi nya 😂

  • @apintheforbiddenone4754
    @apintheforbiddenone4754 6 місяців тому

    sekarang jamannya casing dual chamber gan
    corsair gk ada tipe casing dual chamber kah?

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      Belum ada tanda2 nampaknya bang, montech palingan

  • @nekonpan
    @nekonpan 6 місяців тому

    itu kartu SSDnya, kayaknya ya kang, bisa dipasang, asal kipas radiatornya pake yg tipis 15mm.

  • @pradityareza
    @pradityareza 6 місяців тому

    casingnya yg kegedean atau mobonya yg kekecilan ya ? 😁

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      Mobonya pake mATX bang jadi keliatan kekecilan

  • @ivandragneel4522
    @ivandragneel4522 6 місяців тому

    di 2024 nanti semoga om buhmi bangkitin lagi konten nostalgia

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      Aamiin makasih bang supportnya 🎉

    • @emdotrod
      @emdotrod 6 місяців тому

      @@SebelasHardware konten nostalgianya bisa pake GPU yang umurnya 5-7 tahun lalu tapi masih lumayan populer di pasar bekas kali ni om hahaha mumpung harga GPU sekarang udah mulai balik normal

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      ​@@emdotrod pengen bikin nostalgia lagi 😢

    • @emdotrod
      @emdotrod 6 місяців тому

      @@SebelasHardware gas bikin kang

    • @muhammadirvanfirdaus6533
      @muhammadirvanfirdaus6533 6 місяців тому

      ​@@SebelasHardwareasli kang, kangen sama konten nostalgia. Awal nonton sebelas hardware jaman SMA, sekarang udah lulus kuliah

  • @firlyafianto6820
    @firlyafianto6820 6 місяців тому

    Emang corsair begitu, minesnya komponennya mahal sekali.

  • @Ewesewes364
    @Ewesewes364 6 місяців тому

    Mau tanya itu untuk kabel power 8 pin buat gpunya di colok pakai 1 kabel 8 pin cabang 2 atau 2 kabel 8 pin terpisah yg di colok ke gpunya?

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      pake 2x8 pin bang, yang kabel 1x8 pinnya cuma dapet 1, jadi ga bs colok 2 kabel

    • @Ewesewes364
      @Ewesewes364 6 місяців тому

      @@SebelasHardware berarti itu pakai 2 kabel 8 pin terpisah yg di colok satu2 ke 8 pinnya vga ya bang?
      Bukan 1 kabel yg punya 8 pin 2 cabang

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      @@Ewesewes364 saya pake 1 kabel yang ada cabang 2x8 pin bang. soalnya kan 7900 XT mesti 2x8pin

  • @Okiherawan
    @Okiherawan 6 місяців тому

    Temanya item ungu ya bang?
    Cuman tinggal ganti mouse nya aja itu biar perfect 😅

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  6 місяців тому

      Iya bang pc sebelumnya kan all Cooler master, termasuk meja dan peripheralnya. 😆

  • @DiskonUndawn
    @DiskonUndawn 5 днів тому

    casing PC jaman skrg knp front panelnya pelit, usb cuma sebiji, apalagi combo jack front panel, jd gabisa tancep mic stereo didepan 🥲🥲
    ini case PC woy yg segede gaban, bukan case ITX atau micro case

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  3 дні тому

      @@DiskonUndawn sepertinya karena keterbatasan konektor untuk front panel dari motherboardnya bang, di mobo highend pun bandwith utk konektor front panel tidak begitu besar utk mendukung port yg banyak, tidak seperti konektor untik backpanel mobo

    • @DiskonUndawn
      @DiskonUndawn 3 дні тому

      @@SebelasHardware really bg? klo baca di spek di buku manual mobo, sejak jaman intel gen 3, 1 header usb 2.0 (hitam)dan 3.0 (biru) itu support 2 slot loh kecuali usb 3.2 (type E header to type C front) yg 1 header cuma 1 slot
      lebih aneh slot colokan audio + mic yg dari mobo support 2ch audio + 2ch mic, diganti jd slot combo jack (2ch audio+1ch mic), malah ilang 1 ch 🥲🥲

    • @SebelasHardware
      @SebelasHardware  3 дні тому

      @@DiskonUndawn yup bahkan beberapa casing malah ngilangin tombol resetnya di front panel kayak cooler master 😅