Menkes Buka Suara soal Pencopotan Prof. Budi Santoso ada Campur Tangan Pemerintah | Kabar Pagi tvOne

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 21 сер 2024
  • Kabar Pagi, www.tvOnenews.com - Menkes Buka Suara soal Pencopotan Prof. Budi Santoso ada Campur Tangan Pemerintah | Kabar Pagi tvOne
    Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (FK Unair) Prof Budi Santoso dicopot usai menolak kebijakan Menkes datangkan dokter asing ke Indonesia. Kemenkes menyatakan pencopotan itu sepenuhnya wewenang Unair.Dirjen Pelayanan Kesehatan Kemenkes Azhar Jaya yang akrab disapa Pak Aco buka suara. Dia yang menyatakan pemberhentian itu sepenuhnya kewenangan pihak FK Unair.Dia juga menyatakan bahwa Kemenkes tidak berkaitan dengan proses pencopotan itu mengingat kebijakan mengenai jabatan Guru Besar juga adalah wewenang Kemdikbudristek.KABPAG01
    GUS01
    Saksikan live streaming tvOne hanya di www.tvonenews....
    Dan jangan lupa untuk follow akun-Akun Sosial Media tvOnenews untuk mendapatkan beragam informasi terkini dan update dari kami:
    Facebook - / tvonenews
    Instagram - / tvonenews
    Twitter - / tvonenews
    TikTok - / tvonenews
    Website - tvOnenews.com

КОМЕНТАРІ • 70

  • @nurhayatinurhayati3189
    @nurhayatinurhayati3189 Місяць тому

    pahlawan adalah figur yang berani berkorban jiwa raga

  • @user-ch7zz3xi1q
    @user-ch7zz3xi1q Місяць тому +1

    Tolak Impor Dokter Asing.....dokter di Indonesia P3k gajinya aja cuma 4 juta.......sedangkan dokter asing mau digaji 30 jt

  • @sarijuhan4254
    @sarijuhan4254 Місяць тому +1

    Biasa tendang menendang apabila melawan arus dinegara ini😂😂😂

  • @agamofficial856
    @agamofficial856 Місяць тому +1

    Orang hebat mulai di tendang , dan digantikan dari luar negeri

  • @adampinarno512
    @adampinarno512 Місяць тому +1

    Pemerintah gila, ya sekolahkan para dokter mu dan turun kan biaya sekolah kedokteran, ini biaya sekolah selangit gmn mau mau mencetak dokter

  • @WongAwam-fq5el
    @WongAwam-fq5el Місяць тому +1

    Kalo kekurangan dokter, bikin sekolah dokter gratis ikatan dinas. Bubarkan sekolah2 tinggi yg tdk urgen, seperti ipdn dan lainnya.
    Universitas kok diktator, main pecat siapapun yg berseberangan. Apalagi terhadap para mahasiswa, pasti lebih kejam. Universitas dipimpin org2 idiot.

  • @sakadaek1977
    @sakadaek1977 Місяць тому +1

    Ngomong tdk ikut campur... nurani kebangsaan anda dan tanggung jawab anda sebagai menkes apa... tidak becus kerja.. melindungi institusi kedokteran dan tak menghargai bangsa sendiri

  • @mursidhidajat976
    @mursidhidajat976 Місяць тому +1

    Hanya pada rezim jokowi, kementrian teknis (Menkes) bukan belatar belakang pendidikan kesehatan, dan anehnya para tenaga kesehatan nggak berani yg berteriak dan menolak, termasuk media mainstream. Jadi silahkan nikmati efek samping dari diamnya kalangan medis, meski ini bukan peristiwa kali pertama. Nikmati saja karena idealisme anda telah terdegradasi dengan begitu masif. Jadi sikap seperti ini sudah sangat terlambat ... !!!

  • @maulanimaulani4990
    @maulanimaulani4990 Місяць тому

    Ada Apa yah ? Banyak dr dr yang Hebat dan Pintar . Knapa harus di Pecat ? Bukankah Negara dan Rakyat Membutuhkannya dr dr Bangsa sendiri ? Ada apa ??

  • @user-zj9qq2xy8j
    @user-zj9qq2xy8j Місяць тому

    Dokter di Indonesia,,, mahal2,,, datangkan dah dari luar

  • @saepulloharimbi407
    @saepulloharimbi407 Місяць тому

    Ga mungkin laaaaah TIDAK ADA DALANG d belakang REKTOR, klo ada yg ngaku, Pasti masyarakat akan MENGHUJAT sedalam dalamnya.

  • @sumartonotono2729
    @sumartonotono2729 Місяць тому +1

    Kenapa harus Dokter dokter China ?

    • @hamsil5854
      @hamsil5854 Місяць тому

      Tenyata diputar balik.alias hoaks belaka

  • @UmatammAsu
    @UmatammAsu Місяць тому

    Dosen dan dekan FK fakultas kedokteran umum dan gigi wilayah sby yang diduga mencabuli dan melakukan kekerasan seksual siswinya di kampus kedokteran tolong segera dicopot dan dihukum,motif kebanyakan terkait perbaikan nilai dan dipermudah Konsul,kasihan banyak siswi jadi korban, mereka takut melapor karena diintimidasi dan ada unsur pelet/ gendam sehingga siswi diam dan kesulitan lapor. Mohon diperhatikan.. Sudah banyak laporan di Polda dan dinas perlindungan perempuan dan anak

  • @hamsil5854
    @hamsil5854 Місяць тому +1

    Ternyata diputar balik ,hingga jadi geger se indonesia ....pemerintah harus tegas ,utamakan rakyat yg berobat ,

  • @zkireh
    @zkireh Місяць тому

    Sebenarnya yang perlu dipecat itu sigorong2 explorer berijazah bodong..

  • @jackrobin1709
    @jackrobin1709 Місяць тому

    Ahhh ngomong saja Prof Budi...copot saja kenapa....buat kebijakan tolak ...siapa dia

  • @edipurwanto6562
    @edipurwanto6562 Місяць тому +2

    Yang berani tentang copot jabatan,ndak takut besuk anakmu juga akan dicopot sewaktu- waktu,siapa menanam pasti akan menuai ingat itu.

  • @wahyuwahyudin2294
    @wahyuwahyudin2294 Місяць тому

    Emang masih ada pejabat rezim sekarang yang omongannya bisa dipercaya.... Ga ada!!!!!!!!,,

  • @user-qr7td2gf2r
    @user-qr7td2gf2r Місяць тому +2

    Omongannya pejabat mencla mencle

  • @NurdinNurdin-wf5ll
    @NurdinNurdin-wf5ll Місяць тому

    Ini.semua.plecehan.pemerintah.jaganyawa.polis.yg.banyak.cabut.nywa.bukan.pasal.sakit

  • @SudjokoKuswadji
    @SudjokoKuswadji Місяць тому +1

    Sebenarnya Dokter Asing sudah lama banyak bekerja di Indonesia Hampir semua KPS Kontraktor Production Sharing migas punya dokter asing. Kemnaker mengatur mereka sebagai konsultan saja. Saya pernah bekerja dengan dokter anestesi yang praktek dokter umum GP di Indonesia. Setiap ada pasien sakit tenggorokan selalu dia foto dan dia swab untuk kultur. Saya tanya kenapa begitu. Dia bilang untuk SKP dia, sebab jika tidak ijin prakteknya dari Inggris akan dicabut Jika kulturnya positif streptococcus group A maka warna foto tenggoroknya harus livide. Saya banyak belajar dari dokter asing. Sudjoko

  • @aisyqueen2760
    @aisyqueen2760 Місяць тому +6

    menkes ngomongnya ke mendikbud,kemenaker dan ke menko.....masalah begini ampe cabut pemain luar. dokter dokter indonesia bila dididik pasri bisa jadi dokter spesialis.

    • @AhmadamanuSuryasoemakarya
      @AhmadamanuSuryasoemakarya Місяць тому +1

      Uda terlalu mengakar. Anda ini blum kena kasus salah diagnosa
      Blum ragi resepnya banyak bener
      Beda dengan penang
      Akui aja kalo kita lemah. Baru bisa berbenah

    • @aisyqueen2760
      @aisyqueen2760 Місяць тому +1

      kalau di fasilitasi dan tidak dibarengi dengan suport keuangan dari pemerintah mana sanggup dokter indonesia ngasi resep kelas negara singapur,wong buat makan aja susah rakyat 😅 mending rakyat pakai obat tradisional turun temurun 🤪 . kemana saja pemerintah/pengelola negara sampai dikedoteran pun mengambil jalan singkat untuk mencukupi dokter spesialis.

    • @AhmadamanuSuryasoemakarya
      @AhmadamanuSuryasoemakarya Місяць тому +1

      Negara miskin kok mengarap dukungan keuangan negara. Sadar napa. Anda rakyat indo bukan rakyat saudi

    • @aisyqueen2760
      @aisyqueen2760 Місяць тому +1

      @@AhmadamanuSuryasoemakarya jiaahhhh miskin ya klu anggaran buat rakyat kalau buat pejabat anggarannya dibilang negara maju.....mikiirrr🤔🧐

  • @timasitohang5607
    @timasitohang5607 Місяць тому +1

    Yg harus di imfort dari negara asing itu presiden , bukan dokter dokter Indonesia bukan TDK pintar tapi TDK diberdayakan , rumah sakit TDK dilengkapi dg pasilitas yg layak , biar Indonesia jadi negara maju presiden nya hrs dr asing , barulah mantap , yakin 1000% TDK lagi cawe cawe TDK mikirin anak mantunya , jadi Indonesia sepakatlah mengimfort seorang presiden dari asing ,

    • @Ratnavina-ht6xq
      @Ratnavina-ht6xq Місяць тому

      Presiden dr planet marvel sj, yg menguasai 7 unsur dan bisa mengalahkan thanos..😂..bkn takut pd thanos..😂😂😂

    • @AhmadamanuSuryasoemakarya
      @AhmadamanuSuryasoemakarya Місяць тому

      😂. Xijingping aja jadi presiden indo 3 hari mundur
      Rakyat nya banyak nuntut
      Pns nya susah di atur
      Yg kau kira gampang jadi presiden indo

  • @agusmonet
    @agusmonet Місяць тому

    Seharusnya para Professor itu jgn hanya bisa mencetak dokter dokter muda,tapi perhatikan juga kenapa bisa banyak pasien berduit dlm negeri lebih percaya dokter di luar negeri untuk pengobatan.Itu saja.

    • @JatariadiRiadi
      @JatariadiRiadi Місяць тому +1

      Berobat keluar negeri sambill cuci duit bos q

  • @SURDIARAFAH
    @SURDIARAFAH Місяць тому +1

    Kasus ketua KPU sudah mulai hilang... hebat

  • @widiyono6477
    @widiyono6477 Місяць тому +2

    Dokter aja impor 😂😂😂😂😂😂sudah aneh

  • @dimassaputra919
    @dimassaputra919 Місяць тому +1

    Malaysia saja sekolah kedokteran di Indonesia..knp indonesia masih mahu import dari negara luar??

  • @JatariadiRiadi
    @JatariadiRiadi Місяць тому +1

    Konoha gak jelas... Lempar batu semua sembunti tangan

  • @HeriJaya
    @HeriJaya Місяць тому +3

    masalah ada di pendidikan.. itu perbaiki.

    • @AhmadamanuSuryasoemakarya
      @AhmadamanuSuryasoemakarya Місяць тому

      Di pendidikan. Di organisasi. Uda parah
      Anda perna dengar kasus dokter buat visum palsu. Korban nya masuk penjara. Dokternya di vonis nga praktek 3bulan. 3 tahun masi okelah. 3 bulan cuk.di potong masa proses tinggal 1 bulan

  • @user-qg7ir3ht3e
    @user-qg7ir3ht3e Місяць тому

    Asing asing asung truuuuus,kapan maju nya indonesia ini,

  • @nr-ddgtb
    @nr-ddgtb Місяць тому +2

    Patut diduga Kemenkes banyak terlibat hal merugikan Negara?. Usul agar dapat diinvestigasi terkait lelang proyek di kementerian kesehatan dan termasuk pengangkatan Direktur Rumah Sakit Pelat Merah di Seluruh Indonesia, khususnya RS Fatmawati?

    • @AhmadamanuSuryasoemakarya
      @AhmadamanuSuryasoemakarya Місяць тому

      Gitu aja merugikan negara. Semua pejabat merugikan negara kalo mau di cari cari

    • @normanfawwazakidanadyaksa131
      @normanfawwazakidanadyaksa131 Місяць тому

      ​@@AhmadamanuSuryasoemakarya wkwkwk berarti secara tidak langsung anda menyadari pejabat indonesia bobrok😂😂 gausah sok ndukung menkes nanti bpjs ilang harga pengobatan mahal nangis² wkwkw dasar

    • @AhmadamanuSuryasoemakarya
      @AhmadamanuSuryasoemakarya Місяць тому

      @@normanfawwazakidanadyaksa131 menurut gw mah lebay aja
      Dikit dikit merugikan negara
      Apa kabar si pembuang sampah sembarangan. Orang yg bangun pesantren di tanah negara. Orang yg garap lahan buat rumah di tanah negara
      Orang yg bangun rumah di pinggir sungai
      Apa kabar itu semua
      Semua itu merugikan negara
      Tpi kau diam diam aja

  • @azismuhlis6783
    @azismuhlis6783 Місяць тому

    Pak budi dbls budi juga

  • @xaljoheck4609
    @xaljoheck4609 Місяць тому

    hah kenapa dokter Arab yg di Import??
    hutang negara dicicil dengan Import dokter😂
    harusnya import dari Spanyol, UK, Jepang, China, US, France bagus dokternya😂

  • @rezanugroho1651
    @rezanugroho1651 Місяць тому

    Iki mah wst bener ..iling sejarah guru indonesia di kirim ke Malaysia demi kemajuan negara ...pertanyaan ku sistim jaman pendiri bangsa apa salah .
    Saran bagiku lu semua cerdas lah mengotak ngatik sistim jaman dahulu di terapkan jaman sekarang .iling kata" wong tuek ngajari apek karo anake .nag ngajari dek bapak tumbaske bakso geh .anake balek niki pak baksone .lah susuk e endi dek mau jajake konco" .konco" jalok jajan barang 😂😂 hehe njir cara lama

  • @berharapdiampuni4954
    @berharapdiampuni4954 Місяць тому +1

    Jika sebuah urusan TIDAK DI SERAHKAN KEPADA AHLI YANG BERKOMPETEN DI BIDANG TERSEBUT maka TUNGGULAH waktu KEHANCURANYA apalagi jika jabatan diserahkan hanya untuk BALAS BUDI seperti mantri Kominfo Konoha mantan PENTOLAN BUZZERpnya pak lurah Konoha

  • @user-up1wb2rz1r
    @user-up1wb2rz1r Місяць тому +1

    Jangan kasih izin praktek Lo anda kan tuan rumah mosok kalah

  • @sumartonotono2729
    @sumartonotono2729 Місяць тому

    Jadi siapa yang bertanggung jawab tentang pencopotan ini ?

  • @wawanavatar
    @wawanavatar Місяць тому

    jangan cuma dokter yg naturalisasi...pinjet plus2 yoo butuh naturalisasi...

    • @rrrrrrr202
      @rrrrrrr202 Місяць тому

      uda lama tuh di puncak! sering kesana lw

  • @multijaya4123
    @multijaya4123 Місяць тому

    Rektor takut dipecat akhirnya pecat dekan.

  • @user-xz6lo6nw6b
    @user-xz6lo6nw6b Місяць тому

    dokter Import lebih berkualitas dan profesional.

  • @abdullahputra1827
    @abdullahputra1827 Місяць тому +2

    Dukung Keputusan Rekror Unair !!!! rakyat ingin jasa kesehatan yang mudah dengan tarif yang murah. tetapi sulit untuk mewujudkanya karena ditentang oleh para dokter indonesia dengan alsan sekolahnya mahal. Pemerintah harus mendatangkan dokter asing agar keseimbangan terjadi dan kebutuhan kesehatan terjangkau oleh semua lapisan masyarakat.

    • @AhmadamanuSuryasoemakarya
      @AhmadamanuSuryasoemakarya Місяць тому

      Biar bener etos kerjanya

    • @carrotteefinnum3314
      @carrotteefinnum3314 Місяць тому +1

      Kurang murah apalagi pak , dokter umum dibayar bpjs ga sampe 10.000 rupiah. Emangnya anda pikir dokter asing mau dibayar segitu?😂😂😂

    • @abdullahputra1827
      @abdullahputra1827 Місяць тому

      @@carrotteefinnum3314 dokter yg asing dibayar per bulan oleh rumah sakit berapapun tindakan yg dilakukan. Dengan begini biaya jasa dokter rendah dan rumah sakit tidak pilih pilih pasien yang masuk. Itupun paket BPJS biasanya pasien nambah... Jangan ditanya Kalau yg non BPJS ... Jasa dokter asal nulis saja.

  • @riyanmunaermanto724
    @riyanmunaermanto724 Місяць тому

    Bantah ,,mengelak ,, itu sdh gaya rezim ini,,

  • @rumahberkah8812
    @rumahberkah8812 Місяць тому

    dokter asing, penyakit asing, duit asing, narkoba asing, prostitue asing,....

  • @suriantohalim4120
    @suriantohalim4120 Місяць тому +1

    KENAPA PASIEN2 MAUNYA BEROBAT KELUAR NEGERI( DUIT GA SOAL),ADA APA DENGAN DOKTER2 DI INDONESIA...?

  • @gerhatsiagian9798
    @gerhatsiagian9798 Місяць тому

    Coba tunjuk tangan siapa yang sudah pernah berobat dan bertemu dengan dokter Indonesia? Kenapa dokter sakit berobat ke malasya ama Singapura?

  • @sitimunaroh449
    @sitimunaroh449 Місяць тому

    Hai mtamu dokter bnyak iblis mntri dokter bnyak iblis smga Allah hncurkan tngglamkan pmnpin jkwer dn mnrinya iblis orang yg lulus hampir 20 rbu iblis dokter bnyak mau dtangkan dri luar smga cepat hncurkan tngglamkan ya' Allah jkwer

  • @franskhadavi919
    @franskhadavi919 Місяць тому

    Rezim sontoloyo