THE DOOR TO KAHYANGAN at the Sendang Duwur Tomb complex

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 11 вер 2024
  • When I visited the Sendang Duwur Tomb in Sendang Duwur Village, Paciran District, Lamongan Regency, various questions arose. Why is the architecture of the gate in this place like the gate in the temple or in Bali? Is this complex a former temple which later changed its function into a tomb complex? Or is it an ancient tomb complex like this? what is the meaning of the shape of the winged gate at this location? I think I need a cup of coffee to think about the answers to these questions

КОМЕНТАРІ • 372

  • @putrahastinapura4248
    @putrahastinapura4248 Рік тому +2

    Mojopahit Is the best...salam rahayu ..kawan2 seiman..

  • @greenoceana8634
    @greenoceana8634 Рік тому +7

    Waaaaah dekat tempat tinggal Ayah saya dulu di Paciran.. Bbrapa kali ke sini.. Adem di atas dekat pantai yang indah.. Dari Tanjung Kodok hingga Brondong..

  • @wawanpbg
    @wawanpbg Рік тому +9

    Salah satu bukti bahwa leluhur dahulu sangat merawat peninggalan dari generasi sebelumnya, bahkan meski sudah dengan kepercayaan/agama yg berbeda. walaupun sepertinya terjadi alih fungsi, tetapi itu lebih baik daripada zaman sekarang. Terima kasih video dan pembelajarannya Pak ❤❤☕☕

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +2

      Semoga bisa bermanfaat ya mas wawan

  • @panjiwilimantara9269
    @panjiwilimantara9269 Рік тому +10

    Salam arkeoflog, mohon izin sharing 🙏 Untuk jenis motif ukiran Kala bermata satu itu di Bali dikenal sebagai motif "Kekarangan", nama spesifiknya "Karang Bentulu". Disetiap bangunan di Bali biasanya motif "Kekarangan" menyimbolkan lapisan-lapisan alam/bumi yang diidentikan dengan makhluk2/entitas yg mendiami wilayah tersebut melalu penggambaran "karangnya". Pada pokoknya penggambaran lapisan mengikuti filosofi "Sapta Loka"/ 7 lapisan alam. *"Bhurloka" pada Bumi dihitung dari laut yg disimbolkan dengan "Karang Gajah (mina)" yang menyimbolkan "Nakara" atau Gajah Laut. Namun pemaknaanny saat ini bergeser menjadi Gajah daratan.
    *"Bhuvahloka" adalah daratan rendah yg dihuni oleh makhluk daratan, biasanya disimbolkan dengan "Karang Tapel". "Tapel" artinya topeng, karena bentuknya seperti topeng rangda dan lainnya. Menyimbolkan kehidupan manusia di daratan yg masih terikat dengan "ahamkara"/angkara/ ego/ sifat keraksasaan.
    *"Svahloka" adalah dataran tinggi/pegunungan. Biasanya di visualkan melalui "karang batu".
    *"Mahaloka" adalah lapisan puncak gunung, biasanya juga disimbolkan dengan "karang daun" karena pegunungan dihuni oleh bermacam flora.
    *"Janaloka" adalah lapisan langit yang biasanya disimbolkan dengan "Karang Guak/Kedis" yang bermakna burung yang biasanya terbang di langit. Biasanya di bagian tengah juga diselingi "Karang Bentulu", motif Kala bermata satu yang menyimbolkan matahari, sebagai "mata/saksi dunia". Dalam hal ini, "Karang Bentulu" bisa diartikan sebagai matahari atau "Jnanalocana", (matapikiran/batin) yg merupakan mata ketiga dari Dewa Siwa. Pada gapura yg terakhir juga disimbolkan melalui ukiran "Kala" yg menyimbolkan waktu yg dililit "busur kepala kijang" yang menyimbolkan Pelangi. Penggambaran "busur pelangi kijang" ini masih bisa dilihat dalam beberapa penggambaran wayang Bhataraguru di Jawa. Kepala Kijang digunakan untunk menggambarkan lompatan lengkungan cahaya yg muncul seperti cepatnya lompatan Kijang.
    *"Mahaloka" merupakan bagian yang di simbolkan dengan kursi/ asana, atau "gegedongan"/rumah-rumahan, sebagai tempat duduk/kediaman dari entitas "Maha" yang merupakan "Summum Bonum".
    *"Satyaloka" adalah lapisan kebenaran yang hakekatnya "sunya", hakekat yang berwujud abstrak, yg disimbolkan dengan kemuncak. Biasanya disimbolkan dengan "Ratna"/ permata, "Lingga", "Vajra", "Stupa" dan lainnya.
    Salam Rahayu 🙏

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Rahayu. Mantap lengkap. Kalau boleh tau, apakah ada sumber literaturnya supaya saya bisa belajar lebih mendalam? 🥰

    • @AryengKadiri
      @AryengKadiri Рік тому

      1 hal lgi,,,yg paham pakem...ttg seni tata bangunan kuno
      Gak mungkin menerapkan design yg diperuntukan utk prasarana Persembahyangan....
      Blue maketnya gak mungkin digunakan juga sbg pemakaman...
      Dipikirnya leluhur dl kolot2 apa,,,
      Masak makam dibikin menyerupai tempat sembahyang??
      Nonsense hal kek gitu tuu
      Gak masuk nalarrrrr...
      Cba aja digali pelataran pintu masuk dan pinggir tembokkk...
      Paling jg semeter ke bawah candi kurung ad anak tangga,dan bawah penyengker ada dasar sengker
      Masih aja berkilah akulturasi 😅 pdhal dh jelas2 ad arcanya jg...
      Bner jg ap yg di katain Guru Gembul
      Agama itu terlalu denial utk mengakui pondasi bobrok dasar "rumah mreka"
      Tapi dipikir2,,,
      Rumah ap yg yg tahan dgn dasar pondasi bobrok
      Nnti juga bakal runtuh dgn sndirinya
      Kita lihat saja...🗿🗿🗿

  • @dimasevannada3914
    @dimasevannada3914 Рік тому +6

    Sangat terkesan dengan penjelasan yang sangat gamblang dan apik. Narasi dan artikulasi yang jelas....bikin betah belajar sejarah dengan melihat video ini..... 👍👍

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Terima kasih mas dimas. Semoga bisa bermanfaat ya 🥰

  • @nyomanlolot9660
    @nyomanlolot9660 Рік тому +2

    om,suastyastu sungguh menakjubkan warisan Leluhur di bumi nusantara ,semeton sinamiyan ngiring kita sebagai generasi penerus harus kita jaga kelestarianya agar tetep ajeg ,om namo ya swha .

  • @yogaadi8685
    @yogaadi8685 Рік тому +6

    Alhamdulillah yang ditunggu selalu datang dengan sesuatu yang sangat menginspirasi membuat saya kagum , semangat selalu arkeovlog

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      terima kasih mas yoga 🥰

  • @satyautama238
    @satyautama238 Рік тому +2

    Semoga masjidnya tdk dirubah jadi desain ala timur Tengah, sebab pada dasarnya masjid hanyalah tanah lapang yg diberi batasan area suci untuk tempat ibadah dll.
    Sayang sekali jika kita harus kehilangan desain tradisional masjid, yg mengadopsi budaya leluhur. Masjid dgn kubah besar bukan ajaran nabi, merupakan pengaruh budaya Persia, sehingga tdk wajib bahkan tdk harus.
    Dgn mempertahankan seni bangunan budaya bangsa, kita jadi memiliki kebanggaan. Skrng ini banyak sekali orang yg terlalu mengagung2kan budaya Arab, sampai konsep makan skala besar ala Arab pun mereka banggakan. Padhal, Nabi mengajarkan kita makan secukupnya. Ketika di Ka'bah diberi wewangian semacam dupa, mereka kagum, namun dupa ala Jawa di syirik kan.
    Di masa depan, saya ingin punya rumah dgn desain tradisional Jawa ala Majapahit. Mungkin dgn tambahan kolam alami kecil dan padang untuk ternak kambing. InsyaAllah, saya mencintai Mekkah dan Madinah sebagai kota suci, tapi maaf, soal budaya bangunan dll, saya lebih bangga dgn budaya bangsa asal saya.

  • @dianyuliani5836
    @dianyuliani5836 Рік тому +17

    Halo... mas Wicak and team "RESPECT PAST" 😍😍😍 Menurut q, leluhur sudah memberikan "KODE" kepada anak cucu bangsa indonesia melalui simbol2 yang ada di pintu gerbang, bahwa dari dulu qt bisa hidup damai berdampingan, di dalam perbedaan🌺🌺🌺. Bahkan, qt bisa ber"AKULTURASI" budaya pada tahap akhir kehidupan manusia menuju "NIRWANA"😊 Ah, senangnya, jika anak bangsa Indonesia menyadari, perbedaaan2 yang ada pada bangsa ini justru memperkaya khazanah budaya dan mempersatukan qt 😊 Sudahkah penikmat arkeovlog menjalankan "PESAN LELUHUR" ? ❤️❤️❤️

  • @didikmoxer14
    @didikmoxer14 Рік тому +5

    Akhir nya yang di tunggu muncul juga.dan akhirnya di bahas juga. gapura paduraksa bersayap sendang duwur tiada tandingan lamongan bangga punya gapura sebagus ini.

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Betul sekali. Semoga bisa bermanfaat ya mas didik

    • @didikmoxer14
      @didikmoxer14 Рік тому +1

      @@ARKEOVLOG bermanfaat sekali pak wicak pembahasan nya tentang gapura sayap sendang duwur..di tunggu ulasan selanjutnya gapura nagagiri di komplek sunan giri ya pak wicak..dan pemugaran nya

  • @yanisiswanto9528
    @yanisiswanto9528 Рік тому +6

    Alhamdulillah masih ada tinggalan yg masih utuh sungguh indah keren.. terima kasih Pak Wicak sdh diajak jalan2 ke Lamongan

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Semoga bisa bermanfaat ya mas yani 🥰

  • @Ksdsurf86
    @Ksdsurf86 Рік тому +1

    Arsitektur, relif, dan ukiran candi masih sangat terjaga, cm pemanfaatannya saja yg sudah berubah. Sangat megah kelihatannya

  • @Aisi555
    @Aisi555 Рік тому +4

    Ketika jaman berubah, keyakinan boleh beda...tapi warisan leluhur tetap dijaga, menghormati dan bukan mengancurkan. Astungkarah diberkati leluhur dan orang2 yg merawat sendang agung sami rahayu

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Betul. Menariknya dijaman itu perbedaan tipis sekali

    • @wewdrawing7659
      @wewdrawing7659 6 місяців тому

      Ini sendangduwur pak

  • @gustiputuadidharma1716
    @gustiputuadidharma1716 Рік тому +1

    Om swastyastu,salam walaikum,salam rahayu,kalau di bali kori agung atau di sebut juga paduraksa merupakan simbul gunung,dan hiasan bhoma beserta reliefnya merupakan simbul simbul yg menggambarkan gunung,dng hutan dan binatangnya,karena gunung dan hutan merupakan sumber mata air,yg merupakan sumber kehidupan bagi semua makhluk hidup,untuk itu kita seyogyanya menjaga dan memeliharanya,maaf bila ada yg kurang,salam rahayu

  • @greenoceana8634
    @greenoceana8634 Рік тому +4

    Ada manuskrip yg disimpan Pk Rahmad Dasi, terkait Peninggalan Figur yang diduga adalah Sunan Sendang sbg Penyebar Islam di daerah Paciran atau Sunan Sendang. Penyimpan manuskripnya tinggal di Desa Kranji Paciran Lamongan, kurang lebih 5 km dari Sunan Sendang. Rumahnya persis di Timur Masjid Kranji. Nama manuskripnya Mushaf Srimpet. Tp mungkin kebenarannya apakah benar ditulis tangan oleh Sunan Sendang masih blm terbukti.
    Mushaf Srimpet adalah mahar yang disyaratkan saat Sunan Sendang hendak menikah. Karena hanya diberi waktu yang singkat, sehingga penulisannya nyerimpet atau saling terjerat huruf hurufnya karena mengejar terselesaikan.

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Istimewa. Terima kasih infonya 🥰

  • @rizkiaputrilestariaziz6228
    @rizkiaputrilestariaziz6228 Рік тому +4

    Aamiin utk doanya alhamdulillah byk skli kosakta baru,paduraksa bentar,sulur,sabuk,boma,dll detail bgt trima ksh byk pak Wicak yg sdh mau berbagi ilmunya semoga ilmu dn kebaikan Pak wicak dn tmn2 mendapat kebaikn dr Allah Aamiin
    Salam budaya rahayu salam kebajikn 👍👍👍😊😊🙏goodjob

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Semoga bermanfaat ya mba rizkia 🥰

  • @danislazuardi2713
    @danislazuardi2713 Рік тому +4

    Ini keren ni..
    Situs ini keren..
    Bukti bahwa leluhur kita, walaupun sdh berubah keyakinan atau agama, tetapi masih menjunjung dan berusaha melestarikan budaya pendahulunya yg beda keyakinan. Bukti pula bahwa keyakinan tdk bs sekaligus merubah budaya. Saya rasa ini cambuk bagi kita yg ada di masa ini untuk tetap melestarikan budaya pendahulu kita. Yg jelas budaya pendahulu kita itu luar biasa indah. Bisa ttp dilestarikan dgn cara memadukan antara budaya asli dgn keyakinan yg dianut saat ini... Ora kok dibanding-bandingke tp malah dipadukan.. Indah dan damai rasanya..
    Terimakasih P. Wicak dan team Arkeovlog. Sdh memaparkan contoh yg nyata tentang "bagaimana beragama dalam budaya dan berbudaya dalam agama" , senyampang kita mengikuti pula era modernisasi.. Matur nuwun.. Matur nuwun.. 🙏 🙏

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Luar biasa istimewa mas ku ini klo ngomong 🥰

    • @wewdrawing7659
      @wewdrawing7659 6 місяців тому

      Betul sekali pak....
      Kami warga sendangduwur setia merawat dg baik, seperti kanjeng sunan raden noer rohmat menghargai agama pendahulu

  • @Brontoseno-y1q
    @Brontoseno-y1q 5 місяців тому

    Th lalu aku prnh ke situ masyaalloh sy sangat takjub dg arsitektur lelehur kita.kl org sekarang d suruh bikin spt ini dg alat yg modern pun tdk akn bisa menandingi leluhur kita

  • @madewiranatha1996
    @madewiranatha1996 Рік тому

    Mirip mirip dengang Pura Uluwatu Bali, yang juga ada di bukit kapur. Mantappp Lamongan
    anyway itu bukan mata satu, tapi mata ketiga Dewa Siva dimana pineal gland kebahagiaan diproduksi, kemudian sayap itu dalam yoga adalah symbol dari agya cakra, yang berada diantara kedua alis mata, disebut juga mata kebijakan utk kebaikan banyak orang. itu yang saya pahami ya. melihat karena Shiva itu sendiri adalah Adi Yogi.

  • @ekobudisetiyadi
    @ekobudisetiyadi Рік тому +3

    Penjelasan yang disampaikan oleh Bapak Wicak mudah dipahami, membawa pikiran melayang menembus dimensi berabad-abad silam membayangkan situasi dan suasana masa itu.

  • @mantrijacky
    @mantrijacky Рік тому +4

    Keren soundtrack dan narasinya mas wicak. Salut 🙏 salam budaya salam lestari

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      salam budaya pak mantri 🥰

  • @muhammadbusthomi7479
    @muhammadbusthomi7479 Рік тому +1

    Nderek nyimak biar ngerti sejarah leluhur.., meski Abah saya asli Sendang tpi saya tidak paham ttg sejarah Sendangdhuwur karena saya tinggal di Lamongan kotanya... Dan makam baru di halaman komplek pertama atau di menit 20:40 an itu makam saudara mbah saya Mbah H Abdul Karim (1999 M) bersebelahan dg Mbah saya Mbah H Ali Fadhil (1391 H) pas sebelah

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Wah ternyata masih keturunan keluarga besar ya 🥰

    • @muhammadbusthomi7479
      @muhammadbusthomi7479 Рік тому

      @@ARKEOVLOG maaf masih keturunan atau tidak saya kurang paham., yg saya tau Mbah H Abdul Karim dulu juru kunci makam Sunan Sendang.. 🙏

  • @wahyuhidayat5216
    @wahyuhidayat5216 Рік тому +3

    Alhamdulillah pernah sowan nang Sendang Duwur
    Ila hadroti khususon Sunan Sendang Duwur Alfatiha 🤲

  • @visvakarmatv5924
    @visvakarmatv5924 Рік тому

    Satu lagi mas dibali juga tempat pemakaman disebut tunon/setra apa lagi pernah di ketemukan patung ciwa yg dlm dewa hindu merupakan dewa pelebur, kemungkinan dulu emang tempat pemukaan dewa ciwa,

  • @sujokoendah1815
    @sujokoendah1815 Рік тому +2

    nyimak terus sinambi ngudut 👍👍👍❤️❤️❤️🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Haha Terima kasih mas sujoko 🥰

  • @indradyon1419
    @indradyon1419 10 місяців тому

    Ini bener2 peninggalan yg sangat2 luar biasa bernilai tinggi hrs dijaga n dilertarikan,mengaggumkan skali,cuma sayang kanan kiri depan belakang gak diklelilingi pepohonan sangat disayangkan

  • @parnuzutech
    @parnuzutech Рік тому +3

    Destinasi yang sangat indah dari peninggalan sejarah 👍

  • @ahmadhartono2445
    @ahmadhartono2445 Рік тому +1

    Saya pernah kesana dan begitu takjub dgn peninggalan nenek moyang yg begitu luar biasa.. batu nisan, gapura dll sangat luar biasa ditambah perpaduan dua budaya islam dn hindu..

  • @wayansuditha8524
    @wayansuditha8524 Рік тому

    ini sangat kental gaya bangunan yg sampai skrg masih ada di bali, paduraksa/candi bentar d ngan gelung kori gerbang luhur

  • @visvakarmatv5924
    @visvakarmatv5924 Рік тому

    Mas wacik klu dilihat dri bentuk dan geografi dri tempat candi nya ini, sangat mirip dgn candi yg ada di pura uluwatu bali, dri bentuk ukiran bahan yg dipakai

  • @wewdrawing7659
    @wewdrawing7659 6 місяців тому

    Trimakasih....
    Desa kami sudah di kunjungi, semoga kami dan keturunan kami selanjutnya, bisa merawatnya dg baik, semoga kita semua bisa mencontoh prilaku kanjeng sunan raden noer rohmat sendangduwur

  • @user-mf9bb8yj4x
    @user-mf9bb8yj4x 9 місяців тому

    Alhamdulillah sore tadi q sempat singgah disitu,dimakam sunan sendang.masyaallah pemandangannya sangat indah sekali.ketika sy memandang keselatan sy teringat dgn mimpi sy beberapa bln yg lalu.tak disangka sy bisa ziarah kemakam beliau.loh kok sama persis dgn mimpi sy.padalahal sy g pernah kesitu dan tdk kenal siapa sunan sendang,yg sy tau adalah syeh gitu aja.berkat ajakan teman tadi sore baru sy tau disitu ada makam seorang sunan.barokallah.setelah sy berdoa dgn teman sy,sy ambil foto kearah selatan sama persis dgn mimpi sy,sy sampai heran kok bisa sama dgn mimpi sy.lalu bilang pd teman sy ini sama persis dgn mimipi sy beberapa bln yg lalu.semoga dapat sapaatnya beliau berkah lan barokah.amin yarabbal alamin.

  • @yonggeografis7963
    @yonggeografis7963 Рік тому +2

    Wa'alaikumussalam .... Hadir... menyimak ArkeoVlog... Rahayu 🙏🙏🙏

  • @nyomansuardika4323
    @nyomansuardika4323 Рік тому +3

    Kenapa disetiap situs,,,,sll diisi kuburan.....hmmm,,jd curiga 😂

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      😂😂 Saya berusaha obyektif sesuai kemampuan saya kok. Klo candi ya candi. Klo bukan ya bukan 🤣

  • @marwarmarwar5817
    @marwarmarwar5817 10 місяців тому

    Al fatakhah,,
    Alhamdulillah maqom moyangku ttp dikenal oleh masyarakat baik dari dlm mahupun manca negara😍

  • @fuadalladin210
    @fuadalladin210 Рік тому +1

    identik kala mata satu jg trtempel dn tertranformasi dlm kayon pewayangn . . puncak nilai luhur dari smw pemaknaan kehidupan universal. .adalh akan berkerucut pd satu titik dn kita bawa ke eksentesi Tuhan sang esa..

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Terima kasih penjelasannya 🥰

  • @jonirobek
    @jonirobek Рік тому +2

    Nyimak slalu mas, mantap edukasinya, serasa jalan2 kesitu.. 😁👍👍 arkeovlog kereen

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Terima kasih mas joni 🥰

  • @saestu
    @saestu Рік тому +2

    Nderek sinau saking wong asli sendang,matur suwun ulasan dan penjelasanipun mas wicak

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Sama2 Bapak. Semoga bisa bermanfaat 🥰

  • @yulianaprihatini5142
    @yulianaprihatini5142 Рік тому +2

    waalaikumsalam Pak Wi sugeng sonten, wah seneng sekali sinau bareng Pak Wi lagi..🙂

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Terima kasih mba yuliana 🥰

  • @maharani_shima99
    @maharani_shima99 Рік тому +5

    OM Swastyastu
    Rahayu
    Sampurasun
    Hadir dari Bumi Parahyangan
    Terimakasih Pak Wicak
    Sudah mengajak kami KeLamongan
    Ketinggalan ARKEOLOGI yg luar biasa
    Ornamen ornamennya unik
    Salam sehat bahagia
    Untuk semua pecinta Warisan
    Arkeologis
    Rahayu Rampes ❤🙏

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      rahayu kang arya. terima kasih 🥰

  • @arifbayu4461
    @arifbayu4461 Рік тому +1

    Selalu enak dilihat dan di dengarkan cerita2 sejarah nya....

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Terima kasih. Semoga bisa bermanfaat ya 🥰

  • @gubiugandi1479
    @gubiugandi1479 Рік тому +3

    Saya ingin melihat motif ukiran kayu jaman majapahit.semoga pak wicak bisa buat fodionya..

  • @ketutsarjasa9123
    @ketutsarjasa9123 Рік тому

    Pak Wicak bisa kunjungi Pure Uluwatu.. Ujung selatan pulau Bali.. Itu Gapura Paduraksa dari batu putih bentuknya pun hampir sama. 🙏

  • @sedayuoto
    @sedayuoto Рік тому +3

    Pas sy ke klaten sunan bayat komplek makamnya tinggi mas berasa naik tangga bromo 😂

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Ah iya bener. Klo ga salah sejaman ya?

  • @harismalsundawi3761
    @harismalsundawi3761 Рік тому

    Terus eksplorasi jejak sejarah peninggalan Islam di bumi Nusantara , karena pengaruh dan budaya Islam pun tidak kalah hebat nya dengan masa sebelumnya . Masih banyak situs Islam yang masih menyimpan banyak misteri dan perlu penelitian dan penelusuran .

  • @abinaya_project
    @abinaya_project Рік тому +1

    Mas wicak suaranya mirip di chanel alam semenit..hehehe trus sama2 chanel yg mendidik juga..mantap

    • @endahtriwulan4264
      @endahtriwulan4264 Рік тому

      Iya sama...suaranya sama..🙏🙏

    • @abinaya_project
      @abinaya_project Рік тому

      @@endahtriwulan4264 ya kan ..😀
      Soalny anaku sering nonton itu tak denger2 ko kyaa mirip

  • @njotogaul7503
    @njotogaul7503 Рік тому

    Yg jadi pertanyaan ,kira kira duluan mana berdirinya candi dg masjidnya yg diatasnya, bisa jadi nenek moyang kita di jajah secara spiritual,kalo di lihat dari arsisteurnya lebih indah mana masjid atau bagunan candinya,dan bisa jadi bangunan masjid yg berdiri sekarang dulunya adalah bangunan CANDI yg dirobohkan dan di ganti dg bangunan masjid. Coba lihatlah pondasi daripada bangunan masjidnya

  • @terisutiyadi6430
    @terisutiyadi6430 Рік тому +3

    Mas saya ada pertanyaan...seringkali saya nonton video mas wicak ttg peninggalan budaya hindu-budha rata2 selalu dijadikan pemakaman?
    Apakah ada tujuan menghilangkan budaya sebelumnya ?
    Atau mungkin agar tidak bisa d gali kembali karena komplek pemakaman kan sangat sensitif apabila dilakukan kegiatan ekskavasi...terimakasih mas wicak...

    • @boncudewandaru4932
      @boncudewandaru4932 Рік тому

      Itulah liciknya Bani kadrun

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Tiap tempat beda kasus. Jangan disamakan dan dipukul rata. Iya memang banyak situs hindu budha kemudian djadikan makam. Tapi tidak semua situs itu dari hindu budha loh ya. Banyak juga situs islam. Harus jeli untuk melihat satu persatu

    • @terisutiyadi6430
      @terisutiyadi6430 Рік тому +1

      @@ARKEOVLOG alhamdulilah dapat pencerahan kita hehe
      Thanks mas wicak..sehat selalu....

    • @okasuryantara2169
      @okasuryantara2169 Рік тому +1

      Sejarah memang tidak bisa menceritakan 100 persen sama aslinya.. tetapi ada yg mendekati, atau menjauhi dr aslinya ataupun bisa cerita hasil karangan manusia.
      Terkait situs tersebut mnrt saya lebih mendekati bangunan candi atau tmpt ibadah hindu jaman majapahit yang beralih fungsi. Ciri2 nya ada arsitektur, bangunan konsep tri mandala, arca, lokasi tempt suci spt di Bali biasanya di atas gunung atau bukit mas wicak pasti lebih tau

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Saya berusaha objektif aja sih mas oka. Klo candi ya candi. Klo bukan ya bukan. Kan tidak semua bangunan dari abad 15-16 itu semuanya adalah candi atau puri. Ada bangunan lain 🥰

  • @cakhas5052
    @cakhas5052 Рік тому

    Matur nuwun info yg sangat mendidik.👍

  • @dediferdiansyah6844
    @dediferdiansyah6844 Рік тому

    Iyups di Sanur Bali, tempat kremasi / kuburan ny bukan setra namanya tp tunon.

  • @nofaliaoktora3529
    @nofaliaoktora3529 Рік тому +1

    Perlu segelas kopi untuk menikmati edukasi ini...tengkiuuuuu pak wicak yg ganteng dewe....🤩🤩🤩🤩

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Ah saya di bilang ganteng. Bukan hoak kan ini? 😅

    • @nofaliaoktora3529
      @nofaliaoktora3529 Рік тому

      @@ARKEOVLOG asli donk...kan cowok...😄😄😄

  • @rojakalit2332
    @rojakalit2332 Рік тому +4

    Masih menunggu ekskavasi lanjutan situs kumitir😁

  • @vedericacopacanti7575
    @vedericacopacanti7575 Рік тому

    Garuda yang di tafsirkan menghantarkan atma ke alam nirwana
    Motif naga sebagai sifat keduniawian yg akan di lepaskan sebelum menuju alam nirwana
    Asalamualaikum

  • @nyomanwardika6856
    @nyomanwardika6856 Рік тому

    Menurut perkiraan saya tempat ini dulunya adalah adalah pura dalem dan pura prajapati pasti ada tmpt makam / tmpt kremasi mayat. Makanya namanya tunon artinya pembakaran mayat begitulah kurang lebihnya.

  • @didikekosaputro6566
    @didikekosaputro6566 Рік тому +1

    Nderek nyimak Mbah Suhu 😀🙏😘😍🇲🇨🇲🇨🇲🇨🇲🇨🇲🇨

  • @kakdenieychannel
    @kakdenieychannel Рік тому

    itu simbol pohon siwalan juga Diambil dari Tuban juga..Jadi menurut Saya Itu Asal Muasalnya adalah Candi Pendarmaan Jaman Majapahit

  • @masukpakoke
    @masukpakoke Рік тому +2

    Mungkin kayak koplek menara kudus dengan tembok nya dulu mungkin juga berupa salah satu bangunan. Bisa di katakan kerajaan atau apa.. biar arkeoflog yg tau hehe

  • @yullypuspoyudo8483
    @yullypuspoyudo8483 Рік тому +1

    Luar biasa....
    Indaaaah....
    Trima kasih atas video dan pembelajarannya kang mas...
    Menyimak dari tatar Pasundan..
    👍🏼👍🏼🙏🙏🙏

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Semoga bermanfaat pak yully 🥰

  • @darwidhasiswanto6773
    @darwidhasiswanto6773 Рік тому +11

    Minta tolong, itu kotak amal di lorong gapora paduraksa itu mbok di singkirkan?, mengganggu orang jalan dan merusak estetika.

  • @mekaniksport
    @mekaniksport Рік тому +3

    Hadir om wicak...🙏🙏🙏

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      terima kasih mba ellya 🥰

  • @sunardwigdjowahono6912
    @sunardwigdjowahono6912 Рік тому

    SALAM CAK WICAK
    Kalau bisa jenengan telusuri atau jenengan lihat.
    Di Kecamatan Proppo Kabupaten Pamekasan ada teman saya yang menyimpan naskah lontar berangka tahun 1200an.

  • @harismalsundawi3761
    @harismalsundawi3761 Рік тому

    Makam ini adalah salahsatu bukti akulturasi dan asimilasi serta toleransi nya umat Islam terhadap budaya leluhur dan agama sebelumnya dengan tetap menerapkan unsur arsitektur Hindu-Buddha .

  • @lutfankhakim1242
    @lutfankhakim1242 Рік тому +1

    Istimewa 👍👍👍
    surabaya timur nyimak

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Terima kasih mas lutfan 🥰

  • @budikumal3592
    @budikumal3592 Рік тому

    Assalamu'alaikum mas
    Request exsplor makam joko tingkir di pringgoboyo laren lamongan

  • @bayszone8515
    @bayszone8515 Рік тому +1

    Yg paling ditunggu. 🔥😍

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Terima kasih mas bay 🥰

  • @suryadijabalsari8684
    @suryadijabalsari8684 Рік тому

    Asalamu alaikum salam sejahtera dan bahagia untuk kita semua semoga diberkati Tuhan yg maha kuasa Rahayu Rahayu kamulyaning jagat terimakasih atas kepedulian anda

  • @sitimaslikah4458
    @sitimaslikah4458 Рік тому

    Bentuk memang candi umat Hindu seperti di Bali...dalam perjalanan waktu Islam masuk berubah fungsi dibangun masjid dan tempat pemakaman yg rata rata di daerah ketinggian

  • @agunghariyanto78
    @agunghariyanto78 Рік тому

    tunon toponim dari tonon atau katonon dalam bahasa madura yg berarti terbakar || menunggu jadwal ngopi di timur laut jawa ✌️😊 bareng mas wicak 😁

  • @momotv4484
    @momotv4484 Рік тому

    Tata denahnya mirip dengan puri puri yang ada di bali
    Dan konsep berundak mirip dengan candi candi yang ada di gunung penanggungan atau pawitra

  • @roniblower8216
    @roniblower8216 Рік тому +2

    Hadddeerr mas wi ....

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      terima kasih mas roni 🥰

  • @pujianto7545
    @pujianto7545 Рік тому

    Leluhur kita dulu memang 👍👍👍 .. makin bangga jadi orang indonesia 🇲🇨

    • @sabalongsamalewa6213
      @sabalongsamalewa6213 Рік тому +1

      Sudah di islamkan , apa yg bisa di banggakan, tidal sesuai budaya leluhur 🙏

  • @KopatKapitChanel280381
    @KopatKapitChanel280381 Рік тому

    Sangat bermanfaat infonya,mantap

  • @andris8093
    @andris8093 8 місяців тому

    Candi yang rumit dan karya seni yang luar biasa

  • @antonimaekcia1283
    @antonimaekcia1283 Рік тому +1

    Selalu di tunggu,..

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      terima kasih mas antoni 🥰

  • @cahyoumarguritnoguritnotar4707

    Itu bentuk kala di pintu masuk tak berahang siung lotot mata lbih adem,mirip di Candi Plaosan dkt Prambanan yg tak berahang siung juga..religi kapitayan Medang kuna Natapala tata tepa rahsa,indikasi.

  • @nie__13
    @nie__13 Рік тому +1

    Suka sy yg njilmet2 ornamennya...😍

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Klo orang yang njlimet suka ga? 😁

    • @nie__13
      @nie__13 Рік тому +1

      @@ARKEOVLOG naaahh ini....syusaahh ..🤭

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      😅

    • @nie__13
      @nie__13 Рік тому

      @@ARKEOVLOG i am njlimet myself soalnya...LOL

  • @harunisafira871
    @harunisafira871 Рік тому +1

    Dari apa yg di paparkan ini pendapat saya, bisa jadi sebelum di bangun kembali oleh sunan Sendang di atas bukit itu sudah ada bangunan yg lebih tua, karena sudah biasa di jadikan tempat ibadah, lalu terjadi peralihan dari era Hindu Budha, maka bangunan lama di sesuaikan dgn ajaran Islam, yg menjadi pertanda bahwa di sebutkan ada gempa di tahun 1950, maka tidak tertutup kemungkinan bangunan era lebih tua hancur saat ada bencana di era kuno, seperti yg terjadi pada situs purbakala lainya, yg membuat situs Sendang terus di gunakan karena posisinya yg ada di atas bukit yg mungkin di era lampau lebih tinggi lagi posisinya sehingga tidak terkubur di bawah tanah, ini analisis saya orang awam.

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Bukti arkeologisnya apa ya pak?

  • @tekekcornelo188
    @tekekcornelo188 Рік тому +2

    Salam rahayu

  • @chanelapaaja386
    @chanelapaaja386 Рік тому +2

    Perpaduan hindu dan islam, reliefnya tidak banyak hewan tetapi flora dan bunga2an. Karena membuat relief berupa patung atau kala dilarang dalam ajaran Islam. Terima kasih mas Wicak.

  • @ammaulana4602
    @ammaulana4602 Рік тому +3

    Pak Wicak kalo nanti main ke Jawa barat tolong bahas kenapa di Jabar candi tidak sebanyak Jateng/Jatim. Hatur nuhun😁

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Siap mas ku

    • @ammaulana4602
      @ammaulana4602 Рік тому

      @@ARKEOVLOG 😁

    • @MuhamadAndi-mc7ws
      @MuhamadAndi-mc7ws Рік тому

      Bisa jadi leluhur sunda adalah bali,sebab nenek moyang sunda penganut hindu,dari keris sunda dan keris bali ada kemirifan

    • @ammaulana4602
      @ammaulana4602 Рік тому

      @@MuhamadAndi-mc7ws Nenek moyang Sunda sudah mengenal kepercayaan sebelum adanya Hindu. Ada yang mengatakan bahwa orang Sunda mempunyai kepercayaan yang sangat kuat, tidak mengenal tempat ibadah karena menurut mereka berdoa bisa dimanapun sehingga tidak memerlukan sebuah tempat pemujaan khusus. Ketika Hindu datang pengaruhnya ada tapi tidak begitu besar. Kalo soal kesukuan Sunda-Bali itu kemungkinan saudara dekat, termasuk Paparan Sunda juga dan dulu Bali disebut Sunda kecil (Bali-Nusa Tenggara).

    • @madeduarjana2244
      @madeduarjana2244 6 місяців тому

      Bisa saja pembelokan sejarah leluhur di manipulasi oleh generasi penerusnya yg sudah mualaf / oleh islam pendatang karena pemeluknya dipersekusi !

  • @alimanshur85
    @alimanshur85 Рік тому

    Mas coba sekali-kali colab sama Dr. Dwi Cahyono M.hum. Request sih saya ini mas😂pasti rame mas hehe

  • @hendrosanyoto1574
    @hendrosanyoto1574 Рік тому +2

    Halim hadir pak

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      terima kasih pak hendro 🥰

  • @dewaagung5560
    @dewaagung5560 Рік тому +2

    Saya sarankan tambah segelas lagi kopinya mas..😊

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Haha iya kayanya begitu mas dewa 🥰

  • @waraberreta
    @waraberreta Рік тому +1

    Selalu hadir dan absen pak Wicak☺️✊🇲🇨

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Terima kasih mas wara 🥰

  • @widi6517
    @widi6517 Рік тому +1

    Luar biasa nenek moyang bangsa indonesia..

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Betul sekali mas Widi 🥰

  • @arteguhsetiawan_0000
    @arteguhsetiawan_0000 Рік тому +1

    Kalimera selamat siang menonton dari Yunani

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      terima kasih mas arteguh 🥰

  • @fathurrahman2896
    @fathurrahman2896 Рік тому +1

    Assalamualaikum wr wb
    Keren dan mencerahkan

  • @romdanf6609
    @romdanf6609 Рік тому +1

    saya baruh ngeh kalau pintu-pintu candi itu menghadap matahari ya ?, jadi lebih jelas ketika gambarnya di ambil pakai drone dari atas kelihatan bayangan gapura lurus dengan jalan. keren videonya pak wicak terimakasih

  • @vedericacopacanti7575
    @vedericacopacanti7575 Рік тому

    Di bali juga bahasanya tunon atau di perabuan arsitektur nya dengan batu putih seperti di uluwatu dan sakenan, kapur yang di maksud pengolahan batu karang menjadi pamor ?

  • @srihari4686
    @srihari4686 Рік тому

    Desa Sendangduwur dekat rumah saya pak Wi🙏...di dusun Penanjan Desa Paciran

  • @bisma3469
    @bisma3469 Рік тому +1

    Makasih mas wicak informasinya

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      terima kasih mas bisma 🥰

  • @rumputbergoyang2262
    @rumputbergoyang2262 Рік тому +3

    Pak wicak, kalo dari batu putih apakah sama jg menggunakan teknik gosok untuk pemasanganya dengan bata merah?

    • @yanuararifin2943
      @yanuararifin2943 Рік тому +2

      Up
      Nah, menarik ini

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Tidak mas. Untuk batu putih atau kapur perekatnya pake semen kapur juga

  • @ketoetastawa3509
    @ketoetastawa3509 Рік тому

    Mungkin yg lebih cocok dg istilah " per- abuan" dpd pembakaran.🙏

  • @naningwidiyanti346
    @naningwidiyanti346 Рік тому +2

    Lihat orang pinter ngomong, ben penyar.... 🤭🤭🤭

  • @kakek_papa1055
    @kakek_papa1055 Рік тому +1

    Salam sehat salam sejahtera mass Wicak , Gresik hadir 🙏

  • @nickdarsana5673
    @nickdarsana5673 Рік тому +1

    Pak wicak memang mantap.

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому

      Semoga bisa bermanfaat 🥰

  • @diarybulbil3842
    @diarybulbil3842 Рік тому +2

    Setia hadir

  • @djokosulistio8047
    @djokosulistio8047 Рік тому +1

    Pak Wicaksono....klao ingin tau arcanya disimpan ...dimasjid naik lewat tangga...ada arca garudiya dll...tolong minta ijinlah. Trs floorkan biar kita semua tau...mohon ijinlah .keatas naik tangga di Masjid

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Wah disimpan disana to pak

    • @djokosulistio8047
      @djokosulistio8047 Рік тому

      @@ARKEOVLOG di wuwungan lewat tangga Yg dekat pintu itu tangganya terbuat dari kayu. Minta ijin kalao ingin tau arca garudiya nya itu

  • @haridjantosatoe8970
    @haridjantosatoe8970 Рік тому

    Penasaran pengen kesana mss wicak

  • @MancingMbahMartoe
    @MancingMbahMartoe Рік тому +2

    Hadir nyimak pak 🙏👍👍👍

    • @ARKEOVLOG
      @ARKEOVLOG  Рік тому +1

      Terima kasih mas 🥰

    • @MancingMbahMartoe
      @MancingMbahMartoe Рік тому +2

      @@ARKEOVLOG sama2 pak.. saya selalu menikmati opini dan berbagai penjelasan,... karena......, dan jikalau tidak ada yg menjabarkan mungkin tidak ada yg bisa bercerita seperti panjenengan....semoga menjadi pembuka panorama pada jaman waktu itu, dan saya menikmati cerita ini.. Rahayu 🙏🙏👍👍