Jaya Suprana Show- Romo Franz Magnis Suseno, SJ -Filsafat Berhadapan dengan Kematian

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 25 лис 2024

КОМЕНТАРІ • 63

  • @sudirmanfirminecobrick5444
    @sudirmanfirminecobrick5444 4 місяці тому +11

    "Kematian". Terdapat 1001 pemikiran tentangnya. Tentulah tak satupun dari kita dapat mengklaim memiliki pendapat yang paling tepat tentangnya. Kematian begitu dekat bahkan akan menjadi pengalaman eksklusif pada diri kita masing-masing, pada waktunya. Tapi dia tetap misteri, seperti Tuhan sendiri yang tetap misteri walaupun kita masing-masing punya pengalaman dan keyakinan tentang-Nya.
    Terimakasih Romo Magnis atas wawasannya seputar kematian. TYM 🙏🏻🙏🏻🙏🏻

  • @mariasamodara2271
    @mariasamodara2271 4 місяці тому +9

    Pembicaraan yg. Sungguh2 39:31 39:31 menguatkan iman akan kerahiman ALLAH,(kematian tdk perlu ditakuti). pembicaraan sngkat tp sgt bermakna. tks.Romo magnis. Sehat selalu. ❤

  • @mariawibisana5902
    @mariawibisana5902 3 місяці тому +3

    Thank you Romo Magnis and pak Jaya.. I fells so Blessing to Watch ..

  • @joko1972april
    @joko1972april 4 місяці тому +31

    Bagaimana digambarkan oleh Romo Magnis Suseno bahwa kematian itu adalah indah sekali, kita kembali berpulang kepada Allah Sang Maha Rahim, kembali kepada Sang Pencipta kita dengan berbagai belas kasih-Nya, yang membuat kita malu akan perbuatan dosa-dosa yang telah kita lakukan sendiri.....................

    • @andreasgenturpanuwun7444
      @andreasgenturpanuwun7444 4 місяці тому +5

      Menurut pendapatku pribadi, kata indah tdk dipisahkan dari belas kasih Tuhan yg mengampuni dosa² kita yg scr transparan memalukan. Kuncinya ada pada penyesalan, pertobatan, dan berbalik pdNya. Dan Tuhan mengampuni kita

    • @aiya5777
      @aiya5777 4 місяці тому

      harus nyari psikiater nih
      suicidal bnget

    • @mariaadelhaide
      @mariaadelhaide 2 місяці тому

      Kok​@@andreasgenturpanuwun7444

  • @agustthoagus1300
    @agustthoagus1300 4 місяці тому +14

    Terkasih Romo Prof Magnis Soeseno SJ ... Kami warga Indonesia berdoa kepada Tuhan ( Allah ) .. semoga Tuhan memberkati dan melindung Romo dalam perjuangan hidup Romo baik sebagai Imam dan juga Guru Bangsa .. Kami juga berdoa kepada Tuhan, kiranya Tuhan memberikan kesehatan, umur panjang kepada Romo.. karna bangsa Indonesia sangat membutuhkan Romo baik sebagai contoh tauladan dan juga atas pengajaran pengajaran Romo ... Selamat berjuang Romo... Tuhan Yesus Memberkati Romo dan saya ...

  • @luciaroong2682
    @luciaroong2682 3 місяці тому

    Trima kasih Romo Magnis Suseno SJ untuk keterangan tentang Yudas Iskariot yang pernah mengkhianati Yesus, yang menurut Romo , Yudas Iskariot diampuni Tuhan karena dia menyesali perbuatannya. Kita pun tidak perlu takut menghadapi kematian bila kita menyesali perbuatan dosa kita dan berusaha memperbaiki , pasti Tuhan mengampuni dan tidak menghukum kita seberat - beratnya . ..Puji Tuhan ! TQ LORD 🙏✝️

  • @MariaRia-b6n
    @MariaRia-b6n 3 місяці тому +1

    Luar biasa romo Magnis Suseno sdh sepuh tapi pendengranx msih bagus dn ingatanx bagus ats ksih Allah bapa puji Tuhan romo mengajarkn aku yg lemah dn berdosa ini smkin tau kebenaran akan Tuhan dn firmannya aku tdk layak tdk pantas dihadpn Tuhan karna aku berdosa tpi iman katolikku ttp percaya dn Tuhan mengasihiku dn mengampuni segala dosa dosaku Amen 🙏🙏❤❤❤

  • @paulinevdksalomon326
    @paulinevdksalomon326 3 місяці тому +3

    Salam sht dan semangat kpd rm. Magnis dan bpk Duryana. BD

  • @edisjemuel6588
    @edisjemuel6588 4 місяці тому +3

    Trimsksh rm Frans dn bp Jaya.

  • @mariatiteresia7190
    @mariatiteresia7190 3 місяці тому

    Puji Tuhan.Terima kasih Romo Magis,berkah dalem

  • @GunawanJambi-zg4bl
    @GunawanJambi-zg4bl 4 місяці тому +3

    Trimakasih menambah wawasan ttg moralitas hidup..👍👍🙏

  • @yulianarialegowo1450
    @yulianarialegowo1450 3 місяці тому

    Berkah Dalem Romo Magnis Suseno terima kasih atas sharing filsafatnya yang memberi insight. Smoga sehat selalu dan panjang umur.🙏🙏

  • @SilsiliyaSiswati
    @SilsiliyaSiswati 4 місяці тому +1

    Para lansia kita tidak takut mati sudah pasrah, mereka sudah berjasa kepada orang orang muda, semoga orang mudah selalu memberi perhatian dengan sabar menolong yang sudah lansia ,terutama Romo yang tidak punya anak di rawat dengan penuh syukur Tuhan memberkati kita amin

  • @pauluspangka3572
    @pauluspangka3572 3 місяці тому +1

    BapakKu Jaya Suprana, punya Prinsip : Hidup Menant Ajal
    Ini mengandung arti filosofi yg mendalam.

  • @Bellablock459
    @Bellablock459 3 місяці тому

    Terima kasih u pembicaraan mengenai hal yg menarik ini. Krn, saya termasuk lansia yg sama pemikirannya dgnPak Jaya, siap meninggal krn menderita beberapa penyakit tua.. Tp takut proses nya??
    Smg Kita semua diberikan jln kemudahan oleh Allah SWA jika sdh tiba waktu nya...
    Sekali lg terima kasih u RM Magnis dan Pak Jaya Suprana..
    Wünsche Ihnen/Euch beiden alles gute.
    Beste Grüsse,
    🙏🙏🙋‍♀️

  • @farinahogborn2904
    @farinahogborn2904 4 місяці тому +3

    Thanks Father, GBU ❤

  • @PSHT_Pusat_China
    @PSHT_Pusat_China 3 місяці тому +3

    🫀MATI ITU NIKMAT DAN MEMBAHAGIAKAN KARENA AKAN KETEMU ALLAH YANG KITA CINTAI ,
    "Klintang klinting sir gumuling ati iling, roh madep maring Allah 'LAA ILLAHA ILLALLOH' 🦜🙏

  • @albertuscaesar3264
    @albertuscaesar3264 4 місяці тому +3

    Sehat selalu Romo Franz Magnis dan Jaya Suprana

  • @andreasharyatmo-le9jn
    @andreasharyatmo-le9jn 3 місяці тому +1

    Berkah dalam Romo🙏🙏🙏

  • @christinuszagoto6250
    @christinuszagoto6250 3 місяці тому

    Penyesalan yang tulus ,Yakin Tuhan memberi ampun.

  • @antoniuspurwanto9271
    @antoniuspurwanto9271 4 місяці тому +4

    Berkah Dalem❤🙏⛪🧚

  • @YanPutrisuryo
    @YanPutrisuryo 3 місяці тому

    Sama dengan kelahiran, maka kematian adalah RAHASIA Tuhan. Kita sebaiknya tidak perlu banyak ingin tahu, tetapi kita harus 'selalu' siap manakala Tuhan memanggil kita untuk menghadapNya. Itu bisa terjadi pada saat manusia masih bayi, atau baru berumur 12th, atau berumur 44th, atau...disaat berumur 100th atau lebih. Proses kematianpun bermacam². Ada yang karena kecelakaan, ada yang karena sakit tak tersembuhkan, ada yang karena dibunuh, tapi ada pula yang meninggal pada saat tidur. Oleh karena itu, bersyukurlah selalu jika kita masih bernafas dan sehat melakukan hal² yg baik, agar bila kita mati....kita mati dengan damai. God zegen Romo en vrede op arde.🙏

  • @ekosugiono7037
    @ekosugiono7037 3 місяці тому

    Sy pernah jumpa om jaya waktu mengajar piano di denpasar. Setau sy om jaya anak nya toko wantex jl sulawesi yg diminta anak sm jamu jago.Salam om.

  • @yunKaca
    @yunKaca 3 місяці тому

    Terimakasih pak Jayasuprana luar biasa wawancara yang sangat Bagus ❤

  • @MariaErnina-om7yy
    @MariaErnina-om7yy 4 місяці тому

    Terimaksh Romo ❤ buat bpk host konsili itu kumpulan ribuan uskup sedunia yg ketuanya bapa Paus yg sekrg namanya Romo Fransiskus /uskup Fransiskus / paus Fransiskus 🙏🙏

  • @goesmoel6681
    @goesmoel6681 4 місяці тому

    Yg sudah hidup dlm Roh Kristus yang bangkit, tdk lebih memilih hidup ,sehat,kaya daripada mati, sakit dan miskin.

  • @LEWANGERA
    @LEWANGERA 3 місяці тому

    Luar biasa❤❤

  • @menantea
    @menantea 4 місяці тому +3

    Terima kasih ❤

  • @ketoetastawa3509
    @ketoetastawa3509 3 місяці тому

    Ijin komen ,p. Jaya,, soal kematian ? Sesungguhnya tdk libet, hanya perpindahan jiwa dari tubuhnya yg di tempati beberapa waktu.,karena sang tubuh sdh tak layak lagi di tempati oleh sang jiwa ,maka tubuh itu disebut mati.🙏

  • @christinawatithio8234
    @christinawatithio8234 4 місяці тому

    Berkah Dalem Romo🎉🎉🎉

  • @beritaupdate146
    @beritaupdate146 4 місяці тому +4

  • @ketoetastawa3509
    @ketoetastawa3509 3 місяці тому

    Proses mati itu , juga bisa di sederhanakan ,, bagaimana rasanya ketika ngantuk dan ters tidur nyenyak., tanpa ada rasa apapun.

  • @MariaErnina-om7yy
    @MariaErnina-om7yy 4 місяці тому

    Salam tetap sehat dan sukcita Romo❤

  • @arnoldtukan9307
    @arnoldtukan9307 3 місяці тому

    Kematian merupakan kemusnahan fisik, sementara Roh akan kembali ke Sang Pemiliknya, ketika Roh kita sudah berada dalam keabadian autoritas Sang Pemilik maka "suasana rasa" yang diperoleh Roh kita itu sangat erat kaitannya dengan perilaku perbuatan kita selama berada di Alam Dunia, jika perbuatan dan perilaku kita itu baik dan berkenan bagi TUHAN maka suasana rasa pada entitas Roh slalu dipertemukan dengan hal2 yang membawa kenikmatan indah dan kebahagiaan kekal dan suasana rasa sebaliknya akan diperoleh jika perbuatan perilaku kita buruk selama berada di Dunia Fana, menurut pribadi saya begitu 🙏☺

  • @ibaydillah3537
    @ibaydillah3537 2 місяці тому

    Hidup romo magnis telah mengagkat karl marx tentang delektika momunisme dan jadi profesor.

  • @gusdurrr6233
    @gusdurrr6233 4 місяці тому +2

    😮

  • @paulinevdksalomon326
    @paulinevdksalomon326 3 місяці тому

    Maaf td salah nama bpk Jaya Suprana dan rm. Magnis. BD

  • @ketoetastawa3509
    @ketoetastawa3509 3 місяці тому

    Bagaimana kalo mati melalui proses suntik mati ?? melalui pembiusan ??

  • @tomentomen4276
    @tomentomen4276 4 місяці тому +2

    Thnsk pather

  • @antarmukha
    @antarmukha 4 місяці тому +4

    Dialog humor yg horor

  • @binsubiyanto8589
    @binsubiyanto8589 3 місяці тому

    Manteb

  • @jefwela1250
    @jefwela1250 3 місяці тому

    Luar biasa talk show para sesepuh hebat ini. Semoga Rm. Magnis dan Pa Jaya sehat dan bahagia selalu.

  • @kelincisoba8658
    @kelincisoba8658 4 місяці тому

    Hanya ada satu manusia yg hidup didunia, mati dan bangkit dan DIA hidup smp skrg ..DIA akan datang kembali ke Bumi.
    Namanya YESUS, DIA berkata AKUlah Jalan, Kebenaran dan Hidup...Brgsiapa percaya kpd KU ia akan hidup kekal setelah mati...

  • @fuu6278
    @fuu6278 4 місяці тому

    Dialog kenyataan👍👍 setiap manusia tunggu giliran tidak seperti dongeng abu nawas❤👍👍👍

  • @binsubiyanto8589
    @binsubiyanto8589 3 місяці тому

    Filsafat Kematian yg luar biasa

  • @ketoetastawa3509
    @ketoetastawa3509 3 місяці тому

    Apa arti suci dalam pemahaman Romo sehingga sang jiwa bisa masuk surga? yg di akui oleh semua agama?

  • @LibraQuadran
    @LibraQuadran 4 місяці тому

    sonjayadeni7184,
    Pastor Katolik bule seperti narasi
    sdr , tak punya kepentingan apa-
    apa dengan politik praktis. Bagi se
    tiap rohaniawan-rohaniwati , kalau
    SALAH, katakan SALAH, jikalau itu
    BENAR , katakan BENAR. Karena
    Allah itu Maha Kuasa dan Maha Ta
    hu, dan ada dimana-mana. Kiranya
    anda faham. Salam NKRI 🇮🇩

  • @MariaErnina-om7yy
    @MariaErnina-om7yy 4 місяці тому

    😂😂😊❤Romo hebat

  • @gusdurrr6233
    @gusdurrr6233 4 місяці тому +1

    Narasumbernya sih top. Pewawancaranya gak punya integritas, pendukung Riziq.

  • @ketoetastawa3509
    @ketoetastawa3509 3 місяці тому

    Para korban mati dari pihak lain , sebenarnya merupakan proses akibat karma (perbuatan ) para korban iitu di masalalunya atau kehidupan sebelumnya.

  • @gaisuhardja
    @gaisuhardja 3 місяці тому

    Siapa yang mau segera masuk sorga sekarang? Angkat tanganmu.Selamat Jalan.

  • @dhimaslingga3120
    @dhimaslingga3120 2 місяці тому

    penutupnya kog rambut

  • @abasdinda9743
    @abasdinda9743 4 місяці тому

    malu saya !!! romo dari mana yang haus akan politik

  • @anakdesa7381
    @anakdesa7381 4 місяці тому

    Mantap....
    Salam sejahtera, salam sehat bagi kita semua.
    Berkah Dalem Gusti 🙏

  • @EdwinFirnandhy
    @EdwinFirnandhy 3 місяці тому

    Romo Frans Magnis ...melacurkan diri demi membela Ganjar..... Menjijikan kamu Romo... .

  • @RichBoy-nk8xx
    @RichBoy-nk8xx 3 місяці тому

    TIGA AJARAN YANG MERUSAK ETIKA DAN MORAL DAN AKHLAK UMAT MANUSIA YANG HARUS DIBINASAKAN DARI DUNIA INI.
    Seluruh umat manusia di dunia ini harus mengetahui, bahwa didalam agama Kristen, ajaran untuk boleh memiliki istri lebih dari satu dan ajaran boleh kawin kontrak dan ajaran boleh pernikahan sejenis adalah ajaran sesat yang berasal dari iblis.
    Artinya: Jika ada gereja dan pendeta kristen yang mengajarkan dan menghalalkan ketiga hal itu, maka itu adalah gereja setan dan oknum pendeta yang ingin merusak kekristenan (anti kristus). Sebab Allah Sang Pencipta yaitu Tuhan Allah Kita Yesus Kristus tidak pernah sama sekali mengajarkan dan menghalalkan ajaran-ajaran seperti itu. Karena manusia itu diciptakan tidak segambar dan serupa dengan binatang, melainkan manusia itu diciptakan segambar dan serupa dengan Allah (Kejadian 1:26). Makanya kita harus menjaga kesucian dan kekudusan hidup kita itu dihadapan Allah, seperti yang tertulis didalam 1 Petrus 1:14-16 dikatakan: "Hiduplah sebagai anak-anak yang taat dan jangan turuti hawa nafsu yang menguasai kamu pada waktu kebodohanmu, tetapi hendaklah kamu menjadi kudus di dalam seluruh hidupmu sama seperti Dia yang kudus, yang telah memanggil kamu, sebab ada tertulis: Kuduslah kamu, sebab Aku kudus."
    Itulah sebabnya Allah Sang Pencipta membinasakan penduduk Sodom dan Gomora, karena penduduknya telah menghalalkan semua kebejatan-kebejatan seperti ketiga hal diatas (Kejadian 18:20 dan Kejadian 19:1-29). Hal itu Allah lakukan sebagai peringatan keras bagi seluruh umat manusia, supaya tidak mengikuti cara hidup seperti kehidupan pada masa Sodom dan Gomora. Sebab barang siapa yang mengajarkan dan menghalalkan ajaran-ajaran seperti itu, maka Allah pasti akan membinasakannya dan melemparkannya kedalam neraka yang kekal.
    Pertanyaannya.
    Kenapa Allah tidak mengajarkan dan tidak menghalalkan ketiga ajaran itu.?
    Jawabannya.
    1. Karena Allah hanya menciptakan satu laki-laki dan satu perempuan saja, sebagai bentuk keadilan yang nyata bagi umat manusia. Itulah sebabnya Allah mengharamkan untuk boleh memiliki istri lebih dari satu, sebab Allah hanya mengambil satu rusuknya Adam dari sebelah kirinya untuk menciptakan Hawa yang sepadan dengan Adam. Supaya barang siapa yang menikah dengan satu orang perempuan, mereka menjadi satu tubuh/satu daging (Kejadian 2:24 dan Matius 19:5-6), sebab perempuan itu berasal dari tulang rusuknya laki-laki. Dan bahkan pada saat Allah membinasakan umat manusia dengan air bah pada zaman Nuh, Allah itu hanya menyelamatkan 8 orang saja yaitu Nuh dan istrinya, beserta 3 orang anaknya dan 3 orang menantunya. Hal itu sebagai bukti bahwa Allah hanya menghendaki umat manusia itu untuk taat dan setia kepada satu istri saja.
    2. Karena pernikahan itu adalah suatu pernikahan suci yang kekal, bukan suatu pernikahan yang bersifat sementara untuk sekedar memuaskan nafsu birahi belaka saja. Itulah sebabnya Allah mengharamkan pernikahan kontrak/kawin kontrak, sebab pernikahan kontrak/kawin kontrak itu ada suatu perbuatan zinah dihadapan Allah.
    3. Karena laki-laki tidak berasal dari tulang rusuknya laki-laki, dan perempuan tidak berasal dari tulang rusuknya perempuan. Maka laki-laki dengan laki-laki tidak bisa menjadi satu tubuh/satu daging, dan perempuan dengan perempuan tidak bisa menjadi satu tubuh/satu daging. Itulah sebabnya Allah mengharamkan pernikahan sejenis, karena laki-laki dengan laki-laki tidak bisa beranak cucu dan perempuan dengan perempuan tidak bisa beranak cucu. Sebab tujuan suatu pernikahan itu bukan untuk sekedar memuaskan nafsu birahi saja, melainkan pernikahan itu adalah kodrat ilahi untuk beranak cucu.
    Untuk itu, jika ada gereja dan pendeta didunia ini yang sudah terlanjur mengajarkan dan menghalalkan ajaran-ajaran seperti itu, cepatlah bertobat dan mintalah pengampunan dosa kepada Tuhan Allah Kita Yesus Kristus Sang Juru Selamat Manusia, sebelum waktu terlambat. Sebab Allah turun kedunia dalam rupa manusia melalui pengantara firman-Nya yaitu Tuhan Yesus, datang bukan untuk memanggil orang-orang benar, melainkan datang untuk memanggil orang-orang berdosa supaya mereka bertobat kejalan yang lurus (Lukas 5:32 dan Markus 2:17).
    Ketahuilah bahwa Abraham, Daud dan Salomo memiliki istri lebih dari satu bukan atas perintah dari Allah dan bukan pula atas kehendak dari Allah, melainkan atas kehendak mereka sendiri. Itulah sebabnya mereka tidak pernah mengajarkan untuk boleh memiliki istri lebih dari satu kepada bangsa Israel, karena Allah tidak menghendaki perbuatan seperti itu. Terbukti Allah tidak pernah menurunkan firman Tuhan untuk membolehkan memiliki istri lebih dari satu. Makanya Allah tidak pernah menjadikan seorang nabi dan rasul yang berasal dari air mani manusia itu sebagai panutan dan teladan iman bagi umat manusia, sebab panutan dan teladan iman itu haruslah suci dan kudus (tidak bercacat dan tidak bercela).
    KESIMPULAN.
    Umat Kristen itu dipimpin oleh firman Allah yang diwujudkan menjadi manusia yaitu Yesus Kristus sebagai gambar rupa Allah yang dapat dilihat oleh mata manusia, yang penuh dengan hikmat dan pengertian dan kebijaksanaan. Karena yang pertama sekali diciptakan oleh Allah sebagai permulaan pekerjaan-Nya adalah firman-Nya yaitu kecerdasan Allah atau ide dan gagasan Allah (Amsal 8:22-23). Dan dengan firman-Nya itulah, Allah menciptakan langit dan bumi dan segala isinya (Allah menciptakan segala sesuatu melalui firman-Nya, sebab segala sesuatu diciptakan oleh Allah dan untuk Allah).
    》Artinya: Umat Kristen itu dipimpin langsung oleh hikmat dan pengertian dan kebijaksanaan, sebab hikmat dan pengertian dan kebijaksanaan itu adalah Allah itu sendiri. Makanya Allah Yang Maha Kuasa itu turun kedunia dalam rupa manusia melalui pengantara firman-Nya yang Ia jadikan menjadi manusia (tubuh-Nya Yesus) dan Allah itu diam didalam tubuh-Nya Yesus sebagai Roh-Nya Yesus itu sendiri. Itulah sebabnya Yesus disebut Tuhan, karena kemanusiaan-Nya Yesus itu adalah gambar rupa Allah yang dapat dilihat oleh mata manusia. Makanya Yesus berkata: Aku dan Bapa adalah satu (Yohanes 10:30), karena didalam Yesuslah secara jasmaniah seluruh kepenuhan ke-Allahan, dan kita orang-orang percaya telah dipenuhi didalam Yesus, sebab Tuhan Yesuslah kepala semua pemerintahan dan penguasa yang ada di alam semesta ini (Kolose 2:9-10). Karena seluruh kepenuhan Allah berkenan diam di dalam Dia (Yesus), dan oleh Dialah (Yesus) Ia memperdamaikan segala sesuatu dengan diri-Nya, baik yang ada di bumi, maupun yang ada di sorga, sesudah Ia mengadakan pendamaian oleh darah salib Kristus (Kolose 1:19-20).
    CATATAN.
    Umat muslim itu dipimpin oleh manusia buta huruf yang berasal dari air mani yang hina yaitu Muhammad buta huruf yang selalu dianggap sebagai manusia suci yang memiliki hikmat dan kebijaksanaan, walaupun Muhammad itu tukang kawin yang memiliki dosa masa lalu dan dosa yang akan datang (Al Fath 2). Itulah sebabnya Muhammad itu mengajarkan dan membenarkan untuk boleh mengganti istri dengan istri yang lain (An Nisa 20). Dan juga mengajarkan dan membenarkan untuk boleh memiliki istri lebih dari satu (An Nisa 3), karena tuhannya negeri Mekkah itu menghalalkannya. Bahkan tuhannya negeri Mekkah (Allah SWT) yang dikenalkan oleh Muhammad kepada bangsa Arab pada abad ke-7 Masehi itu, menurunkan ayat-ayat khusus untuk Muhammad demi membenarkan semua hawa nafsunya, seperti yang tertulis didalam: Al Ahzab 37, Al Ahzab 50 dan Al Ahzab 51.
    Umat muslim juga harus perlu mengetahui, bahwa surga itu bukan berbicara mengenai tentang kebahagiaan kemaksiatan yang penuh dengan kenikmatan-kenikmatan seks bersama dengan 72 bidadari didalam surga, apalagi sampai mengajarkan bahwa disurga itu tidak ada lagi ibadah kepada Allah. Karena surga yang benar itu adalah surga yang berbicara tentang kebahagiaan hidup kekal yang suci dan kudus, yaitu: bertemunya orang-orang percaya dengan Tuhan Sang Penciptanya dan beribadah kepada Tuhan Sang Penciptanya itu sampai selama-lamanya didalam surga tanpa kekurangan apapun (Wahyu 22:3-5). Karena surga itu adalah tempat yang maha suci yaitu tempat bertakhtanya Allah Sang Pencipta (Tuhan Yesus), makanya disurga itu tidak ada lagi kawin mawin seperti halnya waktu kita hidup dibumi, melainkan kita hidup seperti malaikat yang suci dan kudus sampai selama-lamanya (Markus 12:25 dan Matius 22:30).
    Pertanyaan bagi umat muslim.
    1. Allah Sang Pencipta turun kedunia dalam rupa manusia yaitu Tuhan Yesus Kristus, BUKAN UNTUK MENIADAKAN hukum Taurat dan kitabnya para nabi (Matius 5:17). Tetapi kenapa Muhammad itu mengaku menjadi seorang nabi UNTUK MENIADAKAN hukum Taurat dan kitab para nabi dan menggantinya dengan kitab yang lain..??
    2. Allah Sang Pencipta telah berfirman didalam Yesaya 2:22 dikatakan: Jangan berharap pada manusia, sebab ia tidak lebih dari pada embusan nafas, dan sebagai apakah ia dapat dianggap.?
    Artinya: Jangan pernah menaruh harapan kepada nabi dan rasul, karena nabi dan rasul itu bukan Tuhan Juru Selamat Manusia, maka berharaplah hanya kepada Allah Sang Pencipta yang pernah turun dalam rupa manusia yaitu Tuhan Yesus Kristus. Itulah sebabnya umat Kristen itu hanya berharap kepada Allah yaitu hanya kepada Tuhan Yesus saja. Tetapi kenapa umat muslim itu berharap kepada manusia yaitu berharap kepada Muhammad yang buta huruf itu dan mengharapkan doa syafaatnya..??
    3. Allah Sang Pencipta memerintahkan Abraham untuk sunat sebagai tanda perjanjian antara Allah dengan Abraham (Kejadian 17:1-27).
    - Isi perjanjiannya adalah Allah memberikan tanah Kanaan kepada bangsa Israel sebagai pewaris yang sah atas kepemilikan atas tanah Kanaan.
    - Tanda perjanjiannya adalah sunat bagi Abraham dan semua keturunannya.
    - Buah dari tanda perjanjiannya adalah Ishak yang dilahirkan oleh Sara sebagai garis keturunan Abraham.
    Maka kenapa umat muslim itu mengakui sunat dan mengimani sunat tersebut, tetapi menolak isi perjanjiannya..??
    SALAM AKAL SEHAT & SALAM SATU TUHAN.

  • @sonjayadeni7184
    @sonjayadeni7184 4 місяці тому

    ohya inget MASIH ADA REKAMANNYA seliweran di youtube Ttg si mbah FASTUR BULE KATULIK INI DIFILFRES KMAREN...NGAMBEK KE OM WOWO&MBAH OWI masalah ETIS..ETIC, ETOCH, pokok e dgn bahasa yg EDANZE..,
    so..ngelmu FILSAPAT BELOM TENTU BAGOES KATA2NYA JUGA YA OM

    • @geradusgedo6645
      @geradusgedo6645 4 місяці тому +2

      Antara 1000 yg waras pasti 15:42 ada satu yg beleng pikiran adalah anda. Kebencianmu membuatmu kerdil dalam cara berpikir .

  • @Bellablock459
    @Bellablock459 3 місяці тому +1

    Terima kasih u pembicaraan mengenai hal yg menarik ini. Krn, saya termasuk lansia yg sama pemikirannya dgnPak Jaya, siap meninggal krn menderita beberapa penyakit tua.. Tp takut proses nya??
    Smg Kita semua diberikan jln kemudahan oleh Allah SWA jika sdh tiba waktu nya...
    Sekali lg terima kasih u RM Magnis dan Pak Jaya Suprana..
    Wünsche Ihnen/Euch beiden alles gute.
    Beste Grüsse,
    🙏🙏🙋‍♀️