Ngaji Filsafat 61 : Derrida

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 10 вер 2024
  • #FahruddinFaiz #Derrida #Posmodernisme
    Ngaji Filsafat : Derrida
    Ngaji Filsafat 61
    Edisi : Posmodernisme
    Bersama Dr. Fahruddin Faiz
    Masjid Jendral Sudirman Yogyakarta
    24 Desember 2014
    File rekaman audio ngaji (mp3+pdf/ppt) dapat download di : mjscolombo.com/...
    Istilah “Ngaji Filsafat” bermula dari selentingan sesukanya. Tidak lebih. Bila dicari-cari alasan antropologisnya, kira-kira istilah “Ngaji Filsafat” hanya diasaskan pada kebiasaan masyarakat Jawa dalam memakai istilah “Ngaji”. Lagipula, bila dipakai istilah “Kuliah Filsafat” kesannya malah semakin memperberat beban.
    Namun rupanya Fahruddin Faiz sebagai pengasuh, punya alasan hermeneutis di balik maksud dari pemilihan kata “Ngaji”, yang diambil dari kata dasar “Aji”. “Aji” artinya ‘(ke)mulia(an)’. “Ngaji” berarti ‘upaya untuk menjadi mulia’ atau ‘mencari kemuliaan’. Dalam bahasa Islam, “Aji” sepadan dengan kata ‘karamah’. Jadi, menurut Kiai Faiz, “Ngaji Filsafat” berarti ‘upaya mencari kemuliaan dan menjadi mulia dengan filsafat’.
    Ngaji Filsafat pertama kali diselenggarakan pada Minggu, 21 April 2013. Setelah itu disepakati Ngaji Filsafat berlangsung rutin setiap Rabu (malam Kamis) pukul 20.00 s.d 22.00 WIB, bertempat di Masjid Jendral Sudirman, Jln. Rajawali No. 10, Demangan Baru, Caturtunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta 55281.
    Kunjungi juga media resmi Masjid Jendral Sudirman Yogyakarta, antara lain :
    Website :
    mjscolombo.com/
    Podcast :
    Spotify : open.spotify.c...
    Apple Podcasts : podcasts.apple...
    Google Podcasts : www.google.com...
    Media Sosial :
    Facebook: www.facebook.c...
    FP: / mjscolombodotcom
    Instagram: / masjidjendralsudirman
    Twitter: MJ...
    Lapak Jual Beli :
    / lapakmjs

КОМЕНТАРІ • 36

  • @srirahmah9256
    @srirahmah9256 4 роки тому +11

    Semoga diperbanyak orang semoderat pak Faiz....

  • @kangrukhinberan4987
    @kangrukhinberan4987 4 роки тому +8

    Seperti oase di antara channel- channel nggak mutu Dan unfaidah yang bertebaran.
    Semoga Pak faiz selalu sehat Wal afiat Dan panjang umur....
    Semoga panjang umur kyai faiz....

  • @noermacantik2445
    @noermacantik2445 4 роки тому +6

    Subhanallah kita mendpt byk ilmu dr pak Faiz...terus semangat pakkkk....

  • @alvaroaditya8902
    @alvaroaditya8902 3 роки тому +2

    Mirip dengan metode majas ironi yang dipakai oleh socrates, dimana metode tsb membuat orang semakin berfikir dengan apa yang dikatakan'nya, benar atau tidak'nya dst.

  • @riosatriyo4183
    @riosatriyo4183 3 роки тому +1

    Maturnuwun Pak Faiz dan Admin, semoga sehat selalu...

  • @almaisaks
    @almaisaks Місяць тому

    Ngaji Filsafat 61 : Derrida

  • @HappyNerss
    @HappyNerss 4 роки тому +4

    Terimakasih untuk penyampaian ilmu dari seluruh videonya,Pak Faiz beserta tim MJS Channel. 🙏

  • @sekar4367
    @sekar4367 4 роки тому +3

    Jkt nyimak ditengah korona 💪. Sehat selalu ustadz Fahru dan para supscriber 🙏

  • @kancilmoron2108
    @kancilmoron2108 2 роки тому +1

    Terimakasih pak Faiz & Mjs.

  • @angganavillera
    @angganavillera Рік тому

    2014, dan sekarang sudah 2022. Nggak terasa sudah selama itu ternyata. :)

  • @Santri017
    @Santri017 3 роки тому +1

    Bismillah ikut ngaji filsafat...😍

  • @Setiyandiwn1234documenter_
    @Setiyandiwn1234documenter_ 4 роки тому +2

    Gass terus episodenya pk kyai,.

  • @lawrence869
    @lawrence869 Рік тому +3

    1:20:15

  • @mohammadroni6903
    @mohammadroni6903 3 роки тому +1

    Sehat selalu pak faiz

  • @dadangsunandar2880
    @dadangsunandar2880 Рік тому +1

    Hadirrr❤❤❤

  • @usaylatulatiqoh1305
    @usaylatulatiqoh1305 Місяць тому

    Ahad, 4 Agustus 2024❤

  • @partolo7230
    @partolo7230 4 роки тому +1

    Derek ngaji goss faiz

  • @chairilrenold2446
    @chairilrenold2446 3 роки тому

    BismiLLAAH.... AlhamduliLLAAH BarakaLLAAH

  • @muhtadirhaq9990
    @muhtadirhaq9990 2 роки тому +2

    mau bertanya apakah pada saat kita mencoba memahami substansi buku atau membuat review dari buku bacaan itu termasuk dekonstruksi?

  • @siniarsendyyy5359
    @siniarsendyyy5359 Рік тому

    Terima kasih untuk Dr. Fahruddin Faiz atas ilmunya. Jujur saja, setelah menonton video ini, saya masih tidak begitu memahami konsep dekonstruksi yang dicetuskan oleh Jacques Derrida ini 😅
    Ini bukan salah Dr. Faiz, tapi mungkin salah saya yang menonton video ini dengan mata tertutup, di tengah malam ketika tubuh ini sudah diserang kantuk 😅😅
    Setelah ini, mungkin saya akan membaca artikel-artikel yang menjelaskan perihal apa dekonstruksi itu. Dan bila harus, mungkin suatu saat saya akan kembali ke sini untuk kembali mendengarkan apa yang sebelumnya sudah pernah saya dengar 😅😅😅

  • @kukuhbudisantoso8689
    @kukuhbudisantoso8689 4 роки тому +1

    Luar biasa

  • @yanaarabh2318
    @yanaarabh2318 2 роки тому

    Keadilan enak di diskusikan karena tidak dapat di obyektifikasi

  • @vincentboleha1782
    @vincentboleha1782 3 роки тому +4

    10:50 START

  • @syahrulramadhan8851
    @syahrulramadhan8851 4 роки тому +1

    terimakasih~

  • @hasenrahman9977
    @hasenrahman9977 3 роки тому

    Terima kasih

  • @kencusgojek7035
    @kencusgojek7035 3 роки тому

    Best

  • @purwoadji8244
    @purwoadji8244 4 роки тому

    Mantab.

  • @padimenguningofficial337
    @padimenguningofficial337 3 роки тому

    Mantap

  • @aquarius1706
    @aquarius1706 10 місяців тому

    42:56

  • @raushanfiqr462
    @raushanfiqr462 10 місяців тому

    M1.17 tt contoh muhammadiyah dan NU

  • @Bitangpusaka
    @Bitangpusaka 4 роки тому

    Hadir

  • @mugiamanu4471
    @mugiamanu4471 4 роки тому

    Saya suka

  • @kabengandalanjogja6086
    @kabengandalanjogja6086 3 роки тому

    Nyuimak....