Otto von Bismarck, Sang Pemersatu Jerman (Full Video)

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 17 лис 2024

КОМЕНТАРІ •

  • @InspectHistory
    @InspectHistory  4 роки тому +108

    Konten ini adalah konten yang kami upload secara lengkap dalam 1 video, setelah sebelumnya kami telah rilis dalam bentuk serial. Jadi untuk kalian yang lebih tertarik untuk menikmati konten Bismarck secara penuh tanpa terpoton bisa tonton kontennya disini ya.
    Mohon maaf atas ketidaknyamanannya.
    Untuk info terkait konten baru ada di Community atau IG kami ya.
    instagram.com/inspecthistory/
    Buat kamu yang mau mendukung konten kreator edukasi sejarah secara finansial,
    bisa dengan cara: karyakarsa.com/inspecthistory

  • @indrasafaroni6069
    @indrasafaroni6069 4 роки тому +52

    Iron and Blood "Besi dan Darah" ,singkatnya Jerman didirikan dengan kemajuan industri nya dan juga konflik peperangan dengan tetangganya.
    Btw, great work min...

  • @alrasyid98
    @alrasyid98 3 роки тому +10

    John Lothorp Motley dan Otto von Bismarck tidak hanya bersahabat dari kuliah, bahkan saat bismarck dan motley masing2 menjadi politikus. Hal ini dibuktikan dgn bbrp literasi dan surat bismarck kepada motley. Dan saking bersahabatnya saat pertemuan mereka di 1864 dikatakan mereka melupakan politik sama sekali dan fokus membahas masa2 muda dan kehidupan mereka. Sungguh persahabatan yg indah

  • @valentinoardiansyah.s8038
    @valentinoardiansyah.s8038 4 роки тому +18

    Saya salut sama Otto von Bismarck karena dia bisa mempersatukan Jerman di masa itu :)👍👍👍👍

  • @marcellinus_02
    @marcellinus_02 4 роки тому +11

    Selain kekalahan di Waterloo, Prancis juga sempat gagal dalam invlasi ke Russia (1812), dengan 650.000 pasukan ( 270.000 pasukan Prancis, 100.000 pasukan Polandia dan sisanya berasal dari daerah jajahan Prancis ) peperangan hanya terjadi di Borodino ( 7 September 1812 ). Kenapa bisa kalah? Karena pasukan Napoleon kelaparan dan kedinginan, setelah sampai di Moskwa ( 14 September 1812 ) mereka kebingungan karena tidak ada makanan sebab Gubernur Mokswa, Fyodor Rostopchin memerintahkan mereka untuk mengosongkan tempat dan membawa segala sesuatu dari Mokswa ketempat lain. Ibarat di PHP-in mantan, Napoleon pun memulangkan pasukannya dan pada 8 Desember 1812 tercatat hanya ada 100.000 sisa pasukan Prancis yang selamat.

    • @abyadhododay2156
      @abyadhododay2156 4 роки тому

      nggk ada yg bakal selamat kalau invasi rusia dimusim dingin

    • @AtimSilihSupriyanto
      @AtimSilihSupriyanto 4 роки тому

      @@abyadhododay2156 hanya pasukan mongol yang bisa selamat dari musim dingin rusia

  • @UROKAI_
    @UROKAI_ 4 роки тому +20

    Min Next Content Tentang Perkembangan Ideologi Di seluruh Dunia

  • @m.syaifulgufron2509
    @m.syaifulgufron2509 4 роки тому +54

    Wah ada Deutsche, apakah admin tau kalo Napoleon Bonaparte ada Gending ( lagu Jawa) nya ? Namanya serat napoliyun
    Sampe sekarang di museum Radya pustaka masih disimpan kenang kenangan dari Napoleon ke sunan Pakubuwono

    • @DerLehrer97
      @DerLehrer97 4 роки тому +6

      bekas pelatihan Pasukan Bregodo oleh Pasukan Napoleon

    • @illagergaming8101
      @illagergaming8101 4 роки тому

      Wah benarkah demikian?

  • @MsAnak1980
    @MsAnak1980 3 роки тому +2

    Suka sama konten ini, dulu pelajaran sejarah disampaikan dengan bosan, sekarang jadi menyenangkan. Good konten inspect history

  • @ringo.maxxx123
    @ringo.maxxx123 4 роки тому +15

    Saya lebih suka Bavaria, Baden, dan Württemberg. Hampir membentuk Konfederasi Jerman Selatan, namun saat Konfederasi Jerman Utara sudah dibentuk dimana Bavaria, Baden, dan Württemberg harus bekerja Sama dengan Prusia dan sekutu Jerman Utara harus perang melawan Perancis

    • @rhymstel
      @rhymstel 4 роки тому

      Maksimilivtov 04 kamu? Wkwkwkwk ternyata ada youtubenya

  • @dimdimbramantyo7666
    @dimdimbramantyo7666 4 роки тому +19

    Mungkin beberapa org berpikir politik yang dimainkan Bismarck itu kotor, tapi baginya hal itu diperlukan demi kelangsungan hidup bangsa Jerman di Eropa. Apalagi tetangga"nya itu negara "superpower" pada saat itu, jadi bisa dibilang "justified" lah realpolitik nih

    • @NoartInc98
      @NoartInc98 4 роки тому +4

      Benar, yang dikatakan Politik itu harus penuh dengan namanya strategy.. pasti ada cara bersih dan kotor tapii semua itu akan berguna hanya saja tujuan dari politik itu utk apa ? utk hal kebaikan atau utk kepentingan pribadi

    • @irtonmadika
      @irtonmadika 4 роки тому

      tapi untuk itu semua dilakukan dengan jalan penumpahan darah. apakah anda masih bisa berkata seperti itu jika anda berada di posisi korban2 pertumpahan darah perpolitikan bismarck.
      menurut saya yang dilakukan oleh Bismarck justru merusak ekosistem perpolitikan eropa. apa yang sudah dilakukan meningkatkan kebencian dan rasa tidak percaya negara eropa satu sama lain, lagi pula dengan adanya Kekaisaran jerman yang bersatu merusak keseimbangan kekuatan militer di eropa dan memberikan peluang kepada penguasa2 jahat untuk memanfaatkan kekaisaran german untuk invasi militer ke negara lain karena tidak selamanya pemimpin itu adalah baik, contohnya Willem II

    • @illagergaming8101
      @illagergaming8101 4 роки тому

      Suatu hari nanti, Perang Eropa yang hebat akan muncul dari beberapa hal bodoh terkutuk di Balkan.
      (Ini adalah cuplikan prediksi Bismarck apabila Wilhelm 2 terus menjalankan kebijakan ekspansionisnya).
      Dan itu benar benar terjadi,hal bodoh itu adalah pembunuhan Archduke Franz Ferdinand.Dan yang dimaksud perang adalah perang dunia pertama.

  • @Wahyu-mj9pd
    @Wahyu-mj9pd 4 роки тому +2

    plis untuk tim inspect history di kembangkan gaya bicaranya lagi (tidak terbata-bata) agar mudah di pahami. karena hanya ini channel yg menggunakan tema sejarah di Indonesia

  • @player2076
    @player2076 4 роки тому +2

    Sejarah memang seru didengerin tapi kalo pas ujian ambyar

  • @Sadzilly_
    @Sadzilly_ 4 роки тому +10

    RIP KMS Bismarck 27-5-1941
    Winner : HMS King George V, Rodney,dll.

    • @automate1215
      @automate1215 4 роки тому +1

      Pride of a nation, a beast made of steel
      Bismarck in motion, king of the ocean
      He was made to rule the waves across the seven seas

    • @mightymo6540
      @mightymo6540 4 роки тому

      @@automate1215 sabaton

  • @samahmadoke8704
    @samahmadoke8704 4 роки тому +2

    Pada hakekatnya tidak ada batas negara, yang ada hanyalah batas kekuatan.
    Yang terpenting adalah bagaimana memelihara batas kekuatan itu.

  • @handryandris
    @handryandris 4 роки тому +3

    hallo inspect history...saran untuk konten video:
    1. Imjin War (Korea vs Japan)
    2. Teknologi Perang dari Joseon (Panah Roket Api)
    sukses terus,, dan maju terus membuat konten2 sejarah berkualitas.

  • @radhananandikasyahputra7126
    @radhananandikasyahputra7126 4 роки тому +1

    Mimin buatin video Sejarah Turki Ottoman sama Sejarah Revolusi Perancis hingga Napoleon

  • @221alvinsaputra8
    @221alvinsaputra8 4 роки тому +5

    Akhirnya upload

  • @ayyacruvkaya3583
    @ayyacruvkaya3583 4 роки тому +1

    konten pendidikan gini kok sepis si! SMANGAT KAK, AKU SELALU NONTONIN VIDEONYA.. MEMBANTUKU DALAM PROSES BELAJAR! LANCAR TERUS YA KAK REZEKINYA! DOAKAN AKU LOLOS SIMAK UI 2020 INI! MAKASI VIDEO" NYAAAAAA

  • @rezayaslin1158
    @rezayaslin1158 4 роки тому +9

    Holy:karena diberkati oleh uskup agung ketika itu.
    Roman:Roman Catholic
    Empire:Konfederasi yang terbentuk dari kekaisaran yg dianggap kompleks dan gagal.

    • @achmadtitofauzan3809
      @achmadtitofauzan3809 4 роки тому +1

      Sementara voltaire bilang "The Holy Roman Empire is neither holy, nor roman, nor an Empire" sarkasnya top dah wkwkwk, tpi emang rada bener

  • @dipparicohutauruk2473
    @dipparicohutauruk2473 4 роки тому +17

    Mau kasih saran aja min, intonasi moderator nya mngkn bisa ditingkat kan lagi atau dibuat lebih menarik hehe.. Sukses trs inspect history ✊

    • @blegedur
      @blegedur 4 роки тому

      Iya ribet banget jalan ceritanya, kalo intonasinya kurang menarik jadi pusing nyimaknya

  • @puguhhahay7318
    @puguhhahay7318 2 роки тому +3

    Ambisi kaisar pada akhirnya menuntun kekaisaran jerman pada tragedy WWI yang disusul WWII
    Ibaratnya jerman sudah dipreteli powernya karena 2 peperangan tersebut, tapi masih bisa bangkit dan jadi kekuatan ekonomi & Industri di eropa

    • @muhammadsetiaji6049
      @muhammadsetiaji6049 Рік тому

      Iya bang waktu itu Jerman Hampir menang pada tahun 1917 Tapi Itu Gagal Karena aset Yahudi dipindahkan Ke Ingris dan Amerika Dan yg paling fatal adalah komunis yg dibuat Lenin waktu di Jerman itu membuat banyak pabrik & toko tutup akibatnya Jerman Kalah karena GK Ada modal dan pekerja PD mogok😂

  • @kunaonsiaeuy696
    @kunaonsiaeuy696 4 роки тому +3

    Min bisa gak bahas sejarah peristiwa Madiun tahun 1948!!??

  • @aldipratama112
    @aldipratama112 4 роки тому +8

    Wihh bismarck, jadi keinget film 1864 Ttg perang denmark-prussia

    • @idsfxtm5759
      @idsfxtm5759 4 роки тому

      Franco Prussian War 1870-1871

    • @indrasafaroni6069
      @indrasafaroni6069 4 роки тому

      Urutanya prussia mengalami 3 peperangan dalam proses unifikasi Jerman yaitu dengan Denmark, Austria, dan terakhir Perancis

    • @jericho1875
      @jericho1875 4 роки тому

      gan ad link utk film itu gk?

  • @werenchaw2650
    @werenchaw2650 4 роки тому +5

    Sukses terus inspect history🙏🙏🙏

  • @mylord2479
    @mylord2479 4 роки тому +9

    Sejarah itu penting')

  • @mikha.centertainment222
    @mikha.centertainment222 4 роки тому +25

    Kalau kapal Bismarck nya gimana Min ? :)))

  • @lactobclus_prtctus
    @lactobclus_prtctus Рік тому

    Otto Von Bismark "hamba jerman yang ta'at" ,gara-gara wilham 2 iri sama neneknya yang punya tanah dimana-mana ,jerman jadi kalah perang 2 kali

  • @radhananandikasyahputra7126
    @radhananandikasyahputra7126 4 роки тому +4

    08:40 ada sedikit perubahan Otto von Bismark sebagai Kanselir Jerman tahun 1860an mohon maaf atas koreksinya

    • @leonardalden6373
      @leonardalden6373 4 роки тому

      Videonya bener kok. 1962 dia diangkat menjadi presiden-minister Prussia dibawah Willhelm I

  • @hafiz.rramadhan8381
    @hafiz.rramadhan8381 4 роки тому +1

    widih memang haru s ni di pelajari tak tik jerman

  • @Aditya-po4cj
    @Aditya-po4cj 4 роки тому +2

    Wah mantap nanti buat video kapal Bismarck

  • @fajaradi1223
    @fajaradi1223 Рік тому

    In the mist a shape of ship is taking form, and the calm of the ocean start to drift into a storm ....

  • @idsfxtm5759
    @idsfxtm5759 4 роки тому +5

    France : *Alsace-Lorraine*
    Prussia : *Elsaß-Lothringen*
    Btw itu typo bang bagian Alsace Lorraine itu wkwkw

  • @xenomorphkokonosoko1556
    @xenomorphkokonosoko1556 4 роки тому +3

    Bang request sejarah orang-orang Gallia

  • @alvinmauli1707
    @alvinmauli1707 4 роки тому +3

    Spisode selanjutnya
    Era hittler

  • @palestina8413
    @palestina8413 4 роки тому +3

    Happy MayDay 2020

  • @revando9284
    @revando9284 4 роки тому +1

    keren min,banyakkin konten yang lengkap kaya gini dongg jangan sebentar sebentar videonya

    • @InspectHistory
      @InspectHistory  4 роки тому

      Rencananya nanti klo udh selesai yg seri2 gitu, nanti mimin nyatuin kek gini :)

  • @ryanmuhanmadfalah8582
    @ryanmuhanmadfalah8582 4 роки тому +1

    Ngeliat otto von Bismarck jadi keingat kapal perang Bismarck yang paling w sayang

  • @kuntowibowo7355
    @kuntowibowo7355 4 роки тому

    Aku bangga jadi subscriber inspect history

  • @gengdhamar1499
    @gengdhamar1499 4 роки тому +1

    Lanjutin yg sejarah perang saudara korea min

  • @amaterashort
    @amaterashort 4 роки тому +7

    Bang!besok kan Viktori dey, jadi kalo bisa ditunggu status terbaru nya

  • @fajarlaros665
    @fajarlaros665 4 роки тому +6

    bahas juga tentang revolusi oktober dong min, dan selamat hari buruh sedunia

  • @linggaassa4922
    @linggaassa4922 4 роки тому +5

    Entah semenjak gw nonton Inspect History, gw jadi inget Big_Boss99 Dari 1cak 😂

  • @prasetyowahyuh7904
    @prasetyowahyuh7904 4 роки тому +1

    Jujur saya lebih suka ilustrsi gambar yng kya gini kaya video yg dulu👍👍👍.

  • @iwanoffical4045
    @iwanoffical4045 4 роки тому +2

    Mantep min suaranya jadi bagus

  • @gilangra5785
    @gilangra5785 4 роки тому +1

    Ye yyyyy Mimin upload

  • @zel138
    @zel138 4 роки тому

    Terima kasih min,maaf yang dulu

  • @Noelhakim9787
    @Noelhakim9787 4 роки тому +2

    Kurang tepat nih sejarah Prussia nya. Prussia dia bangkit gak ada hubungannya sama kekaisaran romawi suci. Mereka itu kerajaan yang berasal dari veteran-veteran perang salib yang ditugaskan paus buat menumpas orang2 Pagan di Eropa Timur. Cuma akhirnya setelah lama berperang mereka menetap di bagian polandia utara. Kawasan Jerman sekarang saat itu emang awalnya terdiri dari banyak negara-negara kecil yg pecah dari kekaisaran romawi suci, tapi Prussia gak termasuk negara-negara kecil itu. Melainkan Prussia melakukan ekspansi kesana dari yg kekuasaan awalnya meliputi utara Polandia dan daerah Balkan

    • @ghinasalsabila7146
      @ghinasalsabila7146 3 роки тому

      Jadi intinya gimana? Prusia itu nama jerman dulu apa gimana?😭

    • @Noelhakim9787
      @Noelhakim9787 3 роки тому

      @@ghinasalsabila7146 bukan. Jerman itu nama lokasi dan kebudayaan sih. Hmm jadi gini, Prussia adalah bagian dari Jerman dan mereka menyatukan negara2 bekas kekaisaran romawi suci yang di utara jadi satu negara, yaitu kekaisaran Jerman. Tapi kebudayaan jerman itu gak cuma di kekaisaran Jerman, tapi juga di austria dan sebagian dari polandia dan denmark(yg mana merupakan negara2 yg dulunya bagian dr kekaisaran romawi suci)

    • @Noelhakim9787
      @Noelhakim9787 3 роки тому +1

      @@ghinasalsabila7146 kalo diliat secara historisnya, Jerman itu dulunya adalah suku Germania pas zaman Romawi. Suku Jerman itu yg sekarang menempati negara jerman, austria, denmark, dan sebagian polandia. Nah, prussia ini, mereka bukan bagian dari suku itu, tp lebih ke polandia. Namun karena seiring waktu kekuasaan mereka melebarnya di daerah yg merupakan germania, lambat laun kebudayaannya jd membaur sama suku itu

    • @ghinasalsabila7146
      @ghinasalsabila7146 3 роки тому

      @@Noelhakim9787 Brarti setelah Prusia runtuh,baru Jerman ada?

    • @Noelhakim9787
      @Noelhakim9787 3 роки тому

      @@ghinasalsabila7146 engga. Jadi kekaisaran Jerman itu kan terdiri dari banyak negara/kerajaan. Nah, yg jadi kaisar Jerman itu adalah raja Prussia. Baru setelah kekaisaran Jerman runtuh, kerajaan prussia juga runtuh, dan kekaisaran Jerman diganti sama Republik Jerman

  • @renysagala6806
    @renysagala6806 4 роки тому +9

    Bang, karena digabungi jadi lebih enak bacanya.
    Terimakasih ya

  • @michaelcapricornesto609
    @michaelcapricornesto609 Рік тому

    Gambaran yang jelas meskipun hanya satu episode. Nanti tolong dibuat episode yang lebih detail, seperti perubahan suku Jerman dari Barbar.. episode terpilihnya Willem sebagai Kaisar diantara raja-raja lain.. 👍

  • @BocahEpep10
    @BocahEpep10 4 роки тому +27

    Gw jadi tau sejarah gara gara meme trus ehh diberanda ada channel ini v:

    • @yolanmelando8278
      @yolanmelando8278 4 роки тому

      MANCONG kw wancaker kah?

    • @TaraDG
      @TaraDG 4 роки тому +1

      Buset gw kenal sejarah akibat meme Eno bening

    • @TaraDG
      @TaraDG 4 роки тому

      Setiap gw Liat meme sejarah yg gk gw tau pasti gw pelajari ya makanya°

  • @egarputra7104
    @egarputra7104 4 роки тому +4

    lanjut min, terus berkarya.., 👏💪👍

  • @MNAyoutube2
    @MNAyoutube2 4 роки тому +86

    "Tuntut lah ilmu sampai ke negeri jerman":v

    • @yaaseenn_1758
      @yaaseenn_1758 4 роки тому +4

      Ininihh Yg Bener Harusnya Yakk :'v wkwk

    • @TaraDG
      @TaraDG 4 роки тому

      @@Schutzstaffel_4497 This guy is so strange

    • @musiclyrics5360
      @musiclyrics5360 4 роки тому +4

      Tuntutlah ilmu sampai ke Moscow :v

    • @Monkgalana
      @Monkgalana 4 роки тому +2

      Negra Kristen emang rata2 hebat dan selalu menjadi pemenang.
      Begitu hebatnya hingga tetangganya(yg suka koar2 membenci mereka) bagitu berharap bisa hidup bersama mereka.......bahkan hanya sekedar menjadi budak pun nggak masalah.
      Kesimpulannya, Jika ingin melihat ajaran apa yg memiliki Tuhan yg sebenarnya maka nggak perlu melihat 1 pun isi kitab mereka tapi cukup memperhatikan umatnya.
      Tuhan asli pasti akan memberkati umatnya sebagai pemenang, aman dan makmur, sedangkan yg palsu hanya bisa koar2 menawarkan mimpi kehidupan setelah kematian(ngakak).

    • @sandrairawan6369
      @sandrairawan6369 4 роки тому +8

      @@Monkgalana domba berkolor yg tersesat

  • @kenshinalbirunny6834
    @kenshinalbirunny6834 4 роки тому +6

    "Bismarck has a plann..... BISMARCK..... ALWAYS... HAD A PLAN"

  • @hanggabagaswara9965
    @hanggabagaswara9965 Рік тому

    Pendapat Otto van Bismarck : "Dari seluruh kecerdasan di Eropa, 90% dimiliki (Sultan) Abdul Hamid, 5% dimiliki saya, 5% dimiliki lainnya."

  • @ridwanbayu6497
    @ridwanbayu6497 4 роки тому +2

    Min bahas sejarah Indonesia yang jarang orang tahu

    • @InspectHistory
      @InspectHistory  4 роки тому +1

      contohnya?

    • @ridwanbayu6497
      @ridwanbayu6497 4 роки тому

      Apakah dulu di Papua ada kerjaan

    • @ridwanbayu6497
      @ridwanbayu6497 4 роки тому

      Kayak Mataram dan Sriwijaya

    • @varhanazaim7361
      @varhanazaim7361 4 роки тому

      @@InspectHistory bagaimana kehidupan di masa keemasan majapahit?, apakah kerajaan sriwijaya mengontrol penuh selat malaka?

  • @novanbacdri6956
    @novanbacdri6956 4 роки тому +1

    Negara favorit gw

  • @muhammadakbarramadhan133
    @muhammadakbarramadhan133 4 роки тому

    Adminnya demen bahas tentang jerman nih sama kaya gua juga jdi suka

  • @arya6273
    @arya6273 4 роки тому

    Kak buat sejarah Indonesia kupas sampai habis baru ke negara tetangga karena masih banyak yang belum tau betul sejarah di Indonesia

  • @AbyyyK
    @AbyyyK 4 роки тому +5

    Bahas perang Emu min😂

  • @m.taufanfirdaus7331
    @m.taufanfirdaus7331 4 роки тому +3

    Lebih suka animasi yang sebelumnya Min. Yang kayak Simo Hayha...

    • @hmm670
      @hmm670 4 роки тому

      Yang chibi chibi?

  • @akbarroyan3725
    @akbarroyan3725 4 роки тому +1

    Min lanjutin cerita perang dunia 2

  • @walterchanel8908
    @walterchanel8908 4 роки тому +2

    Otto von Bismarck hebat'

  • @muhammadhasanudin3221
    @muhammadhasanudin3221 Рік тому +2

    kalau german bersatu karena takut kepada prancis, dan
    indonesia bersatu karena ancaman penjajah barat,
    maka dunia hanya akan bersatu jika ada invasi alien wkwkkkk

  • @rmuhammadmiqdamhusnyhusny8639
    @rmuhammadmiqdamhusnyhusny8639 4 роки тому +1

    Bahas kesultanan ottoman

  • @andkw
    @andkw 4 роки тому +1

    Min, next konten ttg penyatuan italia hehehe

  • @fahrizalandafa8295
    @fahrizalandafa8295 4 роки тому +1

    Kaka sekali kali tentang tokoh islam dong 😁

    • @kingdavid9412
      @kingdavid9412 4 роки тому

      ktnya habis ini miminnya bikin ottoman jir

  • @josephstalin7530
    @josephstalin7530 4 роки тому +13

    Bang buat konten tentang sejarah suatu negara aja bang saya yakin pasti seru 😁😁😇😇😇

  • @zel138
    @zel138 4 роки тому +2

    Btw,kapal perang yang bernama bismarck pada ww 2 apa juga diapdopsi dari nama otto von bismarck?

  • @ComicHeroes1
    @ComicHeroes1 4 роки тому +1

    Min apa hubungannya dengan garis Bismarck?

  • @byhakkywill
    @byhakkywill 4 роки тому

    Hebat bener nih orang, ga rakus kalo dilihat-lihat baik sama negara-negara kecil udah kalah masih ditemenin meskipun pake manipulasi :v

  • @radiftaoctavian1318
    @radiftaoctavian1318 4 роки тому

    Nah, kusuka type gambar/animasi yg begini...

  • @JustSlimeBY
    @JustSlimeBY 4 роки тому +27

    Yah Min Telat 30 Menit Maaf Ya
    Kurang Satu Min Yaitu sebutan jerman Fatherland seperti di lirik lagu germany empire Yaitu LIEBE THE VADERLAND
    Min Bahas GERMANY EMPIRE BOLEH GAK

  • @muhammadalfiansyah4695
    @muhammadalfiansyah4695 4 роки тому

    Ayo dong guys jgn pelit likenya

  • @rafihermanto
    @rafihermanto 3 роки тому

    Oiya ,bukannya Prancis mendeklarasikan perang ke Prussia karena Prancis diapit oleh 2 kerajaan Cohen Coleren ?

  • @Yatt8
    @Yatt8 4 місяці тому

    Min, kalau unifikasi Italia sejarahnya gimana min?

  • @resh13666
    @resh13666 4 роки тому +4

    Bahas asal mula partai nazi kak :)

  • @DerLehrer97
    @DerLehrer97 4 роки тому +1

    luar biasa

  • @banyudhidya8426
    @banyudhidya8426 4 роки тому +1

    Saya waktu itu maub eli buku tentang perang Dunia 1 dan 2 termasuk hitler karna saya lebih suka perang Dunia 1 dan 2 eh tapi gk jadi beli karna ibu saya bilang "ngapain nanti di beli gk di baca" Btw itu bukunya udh kayak gambar cerita

    • @leonardalden6373
      @leonardalden6373 4 роки тому

      Buku-Buku Sejarah di Online sekarang banyak yang menarik juga kok. Harganya pun juga terjangkau (sekitar 30-50rb). Mimin Leon bahkan bisa membantu merekomendasikan bukunya. Kirim E-mail saja ke Mimin Leon / Inspect History.

  • @obimaeljaday
    @obimaeljaday 4 роки тому +3

    Seingatku ini pernah dibahas ya?

  • @kristoforusyesta9719
    @kristoforusyesta9719 4 роки тому +1

    Abis ini heinz guderian ya min

  • @appandikarim7761
    @appandikarim7761 4 роки тому +1

    Appandi Karim Was Here

  • @ralhanizharamasha1003
    @ralhanizharamasha1003 Рік тому

    Otto Von Bismarck dan Sultan Abdul Hamid II beneran pernah bertemu?

  • @kusunv4400
    @kusunv4400 4 роки тому +1

    Permisi mau tanya, italia membelot ke sekutu hanya saat pd 1 atau pd 2 juga ya?

    • @alexanfadel
      @alexanfadel 4 роки тому

      Pd 1 aja pd 2 dia sama german

  • @muhammadihsanarifins9299
    @muhammadihsanarifins9299 2 роки тому

    Halo kak, sekadar saran, tolong tambahin subtitle yang kakak buat sendiri, i think it will be better

  • @hanamikitarie4761
    @hanamikitarie4761 4 роки тому +1

    Ini upload ulang dari video admin leon ya min

  • @nickelmodami3188
    @nickelmodami3188 4 роки тому +3

    1:57
    Akibat lupa ganti gavelkind law

  • @achmadtitofauzan3809
    @achmadtitofauzan3809 4 роки тому +3

    Bismarck has a plan.... bismarck always has a plan

  • @luthfidzikramoersidin2665
    @luthfidzikramoersidin2665 3 роки тому

    nama kapal perang terbesar di eropa milik jerman yang bernama bismarck, di ambil dari nama orang ini loh

  • @gerbongtua1450
    @gerbongtua1450 4 роки тому

    Bahas komune paris juga min

  • @fazaanbiya8714
    @fazaanbiya8714 4 роки тому +16

    Kuy setel LAGU SOVIET ANTHEM DI HARI BURUH !!

  • @Hymedesmia
    @Hymedesmia 4 роки тому +6

    Kapan kapan bahas sejarah kerajaan kerajaan di Indonesia kak :)

  • @TaraDG
    @TaraDG 4 роки тому +3

    Buset backsound nya "Erika"

  • @akmalcaesar5176
    @akmalcaesar5176 4 роки тому +1

    Bg..ada rancangan buat bahas kapal Bismark gk bg?

    • @InspectHistory
      @InspectHistory  4 роки тому

      Ada :) tp keknya yg di udara dl nanti :)

    • @akmalcaesar5176
      @akmalcaesar5176 4 роки тому

      @@InspectHistory oh..ttg apa bg? Ttg Red Baron?

  • @gyosht
    @gyosht 4 роки тому +4

    Ilmu: stonks

  • @virtualsurfer
    @virtualsurfer 4 роки тому +4

    Selamat hari buruh internasional

  • @nyomanedosantika6295
    @nyomanedosantika6295 4 роки тому

    Nahh durasi jadii satu ajaaaaa

  • @prasetyowahyuh7904
    @prasetyowahyuh7904 4 роки тому +1

    Bahas perang suci / perang salip

  • @lanlan2147
    @lanlan2147 Рік тому

    Ada kena mengena. Dgn red Barron ke min

  • @khaifazsagara1963
    @khaifazsagara1963 4 роки тому

    Bang bahas Josip Broz Tito dan perlawanannya melawan Stalin

  • @WalAbsor
    @WalAbsor 4 роки тому +1

    💪💪💪