Wijaya Peduli Bangsa
Wijaya Peduli Bangsa
  • 43
  • 79 785
Upaya Yayasan Wijaya Peduli Bangsa untuk Peningkatan Kesehatan Warga
Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan berkolaborasi bersama Kelurahan Kayu Putih, Kecamatan Pulo Gadung, dalam mendukung Program Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM). Program ini diinisiasi untuk meningkatkan kondisi sanitasi di wilayah RT 04/RW 11 Kelurahan Kayu Putih, yang masih menghadapi tantangan besar dalam hal kesehatan lingkungan.
Dalam kesempatan tersebut, Eddy Wijaya berbincang dengan dr. Titta Gusni Salim, MARS, Kepala Puskesmas Pulo Gadung. Menurut dr. Titta, salah satu permasalahan mendasar di Kelurahan Kayu Putih adalah banyak warga yang masih menggunakan air tanah untuk keperluan sehari-hari. Kondisi ini berpotensi menimbulkan masalah kesehatan serius karena air tanah yang digunakan kemungkinan besar sudah terkontaminasi akibat praktik buang air besar sembarangan yang masih dilakukan oleh beberapa warga.
Program STBM yang dilaksanakan tidak hanya bertujuan untuk memperbaiki kondisi sanitasi, tetapi juga untuk membangun kesadaran masyarakat akan pentingnya kesehatan lingkungan yang lebih baik. Kolaborasi Yayasan Wijaya Peduli Bangsa dengan Kelurahan Kayu Putih ini diharapkan bisa menjadi langkah awal dari banyak program-program lain yang akan dilakukan oleh yayasan dalam memperbaiki kualitas hidup warga di berbagai wilayah.
#eddywijaya #wijayapedulibangsa #siapaeddywijaya #sosokeddywijaya #profileeddywijaya #kontaminasi #sanitasi #septiktank #kayuputih #stbm #kesehatan #kesehatanmasyarakat #kualitashidup #berbagikasih
Переглядів: 132

Відео

Harapan Yayasan Wijaya Peduli Bangsa Untuk Kesehatan Warga Kelurahan Kayu Putih
Переглядів 1,2 тис.16 годин тому
Kesehatan masyarakat jadi salah satu fokus utama yang diusung oleh sosok Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, di setiap kegiatan sosialnya. Baru-baru ini, Eddy Wijaya berkunjung ke Kelurahan Kayu Putih, Kecamatan Pulo Gadung, Jakarta Timur, untuk membahas upaya peningkatan kualitas sanitasi di daerah tersebut bersama dengan Lurah Kelurahan Kayu Putih, Tuti Sugihastuti. Tuti Sug...
Komitmen Yayasan Wijaya Peduli Bangsa untuk Kesehatan Masyarakat
Переглядів 1,1 тис.14 днів тому
Kesehatan dan sanitasi adalah dua hal penting yang seringkali diabaikan oleh sebagian masyarakat. Namun, bagi Eddy Wijaya, Ketua Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, hal ini menjadi salah satu prioritas utama dalam upaya peningkatan kualitas hidup masyarakat. Dalam kunjungannya ke Kelurahan Kayu Putih, Eddy menunjukkan betapa pentingnya aksi nyata dalam memecahkan masalah sosial sesuai program Sanitas...
Yayasan Wijaya Peduli Bangsa Bantu Sanitasi Layak untuk Warga Kayu Putih
Переглядів 1,8 тис.21 день тому
Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, terus menunjukkan komitmennya terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat. Kali ini, yayasan yang dipimpinnya berkolaborasi dengan Kelurahan Kayu Putih untuk mendukung program Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) di Kecamatan Pulo Gadung, RT 04/RW 11. Program ini menunjukkan sinergi antara pemerintah setempat, Yayasan Wijaya Peduli Ba...
Menyambangi Bayi Kembar 5 di Indramayu
Переглядів 1,7 тис.28 днів тому
Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, mengirimkan perwakilan daerah untuk berkunjung ke kediaman orang tua bayi kembar lima di Desa Bodas, Kecamatan Tukdana, Kabupaten Indramayu. Kisah kelahiran bayi kembar lima tersebut menjadi viral lantaran kali pertama peristiwa ini terjadi di daerah Indramayu, Jawa Barat. Nuraeni dan Warsilah juga mengungkapkan kalau kelima bayi kembar mere...
Perjuangan Ibu Guru Kembar di Sekolah Darurat Kartini
Переглядів 1,6 тис.Місяць тому
Beberapa waktu lalu, Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, mengunjungi Sekolah Darurat Kartini di Lodan, Ancol, Jakarta Utara, dan berbincang dengan Sri Rossyati dan Sri Irianingsih, pendiri yang sekaligus menjabat sebagai kepala sekolah. Dalam kesempatan tersebut, terungkap bagaimana kedua sosok yang dikenal sebagai Ibu Guru Kembar ini, dengan penuh cinta dan tekad, memulainya ...
Berbagi Kebahagiaan di Sekolah Darurat Kartini
Переглядів 2,9 тис.Місяць тому
Pada tanggal 6 September 2024, Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, melakukan kunjungan yang penuh makna ke Sekolah Darurat Kartini di Lodan, Ancol, Jakarta Utara. Di tengah kesederhanaan sekolah ini, Eddy Wijaya membawa harapan dan kebahagiaan, memberikan perhatian kepada anak-anak yang sangat membutuhkannya. Dalam kesempatan ini, Yayasan Wijaya Peduli Bangsa disambut hangat o...
Membangun Jembatan Empati di Panti Sosial Bina Insan Bangun Daya 2
Переглядів 1,6 тис.Місяць тому
Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, beberapa kali mengadakan kunjungan sosial ke Panti Sosial Bina Insan Bangun Daya 2 Ceger, Jakarta Timur, untuk berbagi rezeki kepada Warga Binaan Sosial (WBS), mengingat belum ada pihak ketiga lain yang memberikan bantuan sebelumnya. Oleh karena itu, pihak Panti Sosial Bina Insan Bangun Daya 2 Ceger sangat mengapresiasi kedatangan dan perhat...
Momen Mengharukan Bersama Gepeng di Panti Sosial Bina Insan (PSBI) Bangun Daya 2
Переглядів 2,6 тис.Місяць тому
Kunjungan Yayasan Wijaya Peduli Bangsa ke Panti Sosial Bina Insan (PSBI) Bangun Daya 2 di Ceger, Jakarta Timur, menjadi momen yang penuh haru dan inspirasi. Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, dengan penuh kasih berbagi waktu dan perhatian kepada para gelandangan dan pengemis (gepeng) yang dibina di sana. Mereka adalah hasil penjangkauan Satpol PP dan Dinas Sosial dari wilayah...
Bangkitkan Semangat Kemerdekaan di PSBI Bangun Daya 2
Переглядів 1,6 тис.2 місяці тому
Pada Sabtu, 17 Agustus 2024, di tengah semarak peringatan kemerdekaan Indonesia, Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, membawa sebuah sinar harapan ke Panti Sosial Bina Insan (PSBI) Bangun Daya 2 di Ceger, Jakarta Timur. Dengan hati yang penuh kehangatan, Eddy hadir bukan hanya untuk memberikan sumbangan hadiah perlombaan bagi para warga binaan, tetapi juga untuk berbagi semanga...
Mengetuk Hati di Balik Pintu PSBI Bangun Daya 2 Ceger
Переглядів 1,6 тис.2 місяці тому
Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, baru-baru ini melakukan kunjungan sosial ke Panti Sosial Bina Insan (PSBI) Bangun Daya 2 di Ceger, Jakarta Timur. Kunjungan ini ditujukan untuk bertemu dan memberikan dukungan kepada warga binaan yang merupakan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ). Dalam kunjungan tersebut, Eddy Wijaya juga membawa sejumlah makanan ringan sebagai bentuk perhati...
Berbagi Harapan untuk Lansia dan Warga Binaan di Jakarta Timur
Переглядів 2,4 тис.2 місяці тому
Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, baru-baru ini mengadakan kunjungan sosial ke Panti Sosial Bina Insan Bangun Daya 2 Ceger, Jakarta Timur. Dalam kunjungannya, Eddy Wijaya menyampaikan harapannya agar para lansia yang tinggal di panti tersebut senantiasa diberikan kesehatan dan umur panjang. Selama kunjungan, Eddy Wijaya berdialog dengan Kepala Panti, Ibu Budi Hastuti, yang m...
Dukungan Pendidikan & Fasilitas Keagamaan untuk Pondok Pesantren Hidayatul Muta'alimin Al Hasyimiyah
Переглядів 1,6 тис.2 місяці тому
Eddy Wijaya, Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa bersama SMA Dwiwarna mengunjungi Pondok Pesantren Hidayatul Muta'alimin Al Hasyimiyah yang terletak di kawasan Sadeng, Bogor, Jawa Barat. Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya sosial Eddy Wijaya dalam mendukung pendidikan dan fasilitas keagamaan di daerah tersebut. Pondok Pesantren Hidayatul Muta'alimin Al Hasyimiyah, yang sudah berdiri s...
Semangat Kaum Disabilitas untuk Tetap Berkarya
Переглядів 1,9 тис.2 місяці тому
Kaum disabilitas dengan semangat luar biasa terus berupaya untuk mandiri dan berkarya. Pada sebuah kesempatan yang berharga, mereka berkumpul bersama Umi Aci dan Ketua Umum Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, Eddy Wijaya di Taman Mini Indonesia Indah untuk berwisata sekaligus mendapatkan motivasi. Selama kunjungan, kaum disabilitas berharap agar masyarakat dapat melihat mereka dengan pandangan yang l...
Harapan Hingga Potensi Petani Cengkeh di Cibodas, Palabuhanratu - Sukabumi, Jawa Barat
Переглядів 2 тис.3 місяці тому
Harapan Hingga Potensi Petani Cengkeh di Cibodas, Palabuhanratu - Sukabumi, Jawa Barat
Santunan Yatim Piatu dan Jompo Desa Cibodas, Palabuhanratu - Sukabumi, Jawa Barat
Переглядів 1,7 тис.3 місяці тому
Santunan Yatim Piatu dan Jompo Desa Cibodas, Palabuhanratu - Sukabumi, Jawa Barat
Kisah Pemulung di Tengah Himpitan Kemewahan Jakarta
Переглядів 1,1 тис.3 місяці тому
Kisah Pemulung di Tengah Himpitan Kemewahan Jakarta
Menebar Kasih dan Harapan untuk Lansia di Mangga Dua Selatan
Переглядів 1,6 тис.3 місяці тому
Menebar Kasih dan Harapan untuk Lansia di Mangga Dua Selatan
Restorative Justice Berhasil Bebaskan Tersangka dari Polsek Pringsewu, Lampung
Переглядів 3,7 тис.3 місяці тому
Restorative Justice Berhasil Bebaskan Tersangka dari Polsek Pringsewu, Lampung
Pengalaman Unik Ibu Linda Puluhan Tahun Jadi Pemandi Jenazah
Переглядів 1,7 тис.4 місяці тому
Pengalaman Unik Ibu Linda Puluhan Tahun Jadi Pemandi Jenazah
Perjuangan Ibu Suparmi Menghidupi Cucu-cucunya
Переглядів 1,3 тис.4 місяці тому
Perjuangan Ibu Suparmi Menghidupi Cucu-cucunya
Jumat Berkah Bersama Janda dan Anak Yatim Piatu
Переглядів 1,7 тис.4 місяці тому
Jumat Berkah Bersama Janda dan Anak Yatim Piatu
Makan Siang dan Bercengkrama Bersama Kurir Online di Jumat Berkah
Переглядів 1,4 тис.5 місяців тому
Makan Siang dan Bercengkrama Bersama Kurir Online di Jumat Berkah
Menyebarkan Kasih ke Kurir Online Melalui Jum'at Berkah
Переглядів 1,4 тис.5 місяців тому
Menyebarkan Kasih ke Kurir Online Melalui Jum'at Berkah
Menebarkan Cinta di Hari Jumat Bersama Ojol
Переглядів 1,7 тис.5 місяців тому
Menebarkan Cinta di Hari Jumat Bersama Ojol
Tebar Keberkahan Lewat Takjil Ramadan
Переглядів 1,9 тис.6 місяців тому
Tebar Keberkahan Lewat Takjil Ramadan
Jelang Lebaran, Yayasan Wijaya Peduli Bangsa Menabur Kasih di TPST Bantar Gebang
Переглядів 3,6 тис.6 місяців тому
Jelang Lebaran, Yayasan Wijaya Peduli Bangsa Menabur Kasih di TPST Bantar Gebang
Berbagi Harapan dan Senyum Ceria Bersama Anak-Anak Pondok Si Boncel
Переглядів 1,8 тис.6 місяців тому
Berbagi Harapan dan Senyum Ceria Bersama Anak-Anak Pondok Si Boncel
Bantar Gebang dan Generasi Muda Harapan Bangsa Bersama Yayasan Wijaya Peduli Bangsa
Переглядів 4,3 тис.7 місяців тому
Bantar Gebang dan Generasi Muda Harapan Bangsa Bersama Yayasan Wijaya Peduli Bangsa

КОМЕНТАРІ

  • @f12m2n82
    @f12m2n82 6 годин тому

    Semangat trus utk kebaikan dan kemanusiaan,.. semoga Yayasan Peduli Bangsa yg di Pimpin oleh Bpk. Edyy Wijaya sukses selalu. Aamiin.

  • @musaade5687
    @musaade5687 6 годин тому

    Pak Eddy peduli sekali dengan sesama... luar biasaa

  • @rk9_
    @rk9_ 6 годин тому

    pemerintah harus bisa lebih mensosialisasikan nih.., masih banyak penduduk yang butuh bantuan

  • @RirinNovitasari-b1c
    @RirinNovitasari-b1c 6 годин тому

    Panutann🥰🥰

  • @syarifahsyadzwinayunita4450
    @syarifahsyadzwinayunita4450 6 годин тому

    definisi bahu membahu, kerjasamanya keren euyyy

  • @UvuvevweOsas
    @UvuvevweOsas 6 годин тому

    Semoga apa yg dilakukan Yayasan Wijaya dapat disorot oleh kalangan pejabat atau pemerintah untuk dapat ikut turun tangan mengatasi persoalan sanitasi, kesehatan dan kesadaran masyarakat akan lingkungan yg bersih-sehat 🫶🏻

  • @ibnufadhilah4436
    @ibnufadhilah4436 6 годин тому

    bu dokter tita

  • @Pongoooii17
    @Pongoooii17 6 годин тому

    Keren banget💯💯💯🔥🔥🔥🔥

  • @SetioPrabowo-tc9lf
    @SetioPrabowo-tc9lf 6 годин тому

    Semangat Yayasan Wijaya Peduli Bangsa

  • @yurikaandini3946
    @yurikaandini3946 6 годин тому

    Baksos kali ini banyak edukasinya soal kesehatan. Mantap

  • @TeddyKurniawanPainan
    @TeddyKurniawanPainan 6 днів тому

    Buset buang pup di selokan

  • @SoniaAzwanila
    @SoniaAzwanila 6 днів тому

    Salut untuk Ibu Lurah Tuti Sugihastuti yang mendukung penuh program sanitasi ini! 🙌

  • @Zahraanindya_
    @Zahraanindya_ 6 днів тому

    Upaya Yayasan Wijaya Peduli Bangsa sungguh memberikan dampak besar bagi masyarakat. 👏

  • @RendriMarfilindo
    @RendriMarfilindo 6 днів тому

    Kerjasama dengan pemerintah setempat sangat penting, salut untuk Ibu Tuti dan Pak Eddy Wijaya! ❤️

  • @Angelhafizah_
    @Angelhafizah_ 6 днів тому

    Hebat sekali upaya Sdr Eddy Wijaya dan Yayasan Wijaya Peduli Bangsa untuk meningkatkan kualitas sanitasi! 👌

  • @RizkyIdann
    @RizkyIdann 7 днів тому

    Bangga dengan Yayasan Wijaya Peduli Bangsa dan upaya mereka dalam menciptakan lingkungan sehat...

  • @PutraPertamaxxu
    @PutraPertamaxxu 7 днів тому

    Kolaborasi seperti ini adalah kunci untuk mewujudkan lingkungan yang lebih baik! 💚❤️

  • @NitaLestarina
    @NitaLestarina 7 днів тому

    Semoga program ini bisa menciptakan perubahan budaya yang lebih sehat di masyarakat! 🙏🏻🙏

  • @MommyMulyani
    @MommyMulyani 7 днів тому

    Eddy Wijaya membuktikan kalau aksi nyata itu lebih penting daripada sekadar janji. 👏💪💪

  • @ErnaWatina3
    @ErnaWatina3 7 днів тому

    Inspirasi bagi pemimpin Jakarta ke depannya, sanitasi memang harus jadi prioritas. 👌👍🏻

  • @AshabulKhaffii
    @AshabulKhaffii 7 днів тому

    Terima kasih, Yayasan Wijaya Peduli Bangsa, atas kontribusi yang luar biasa ini! 💪💪

  • @raravitalokaa
    @raravitalokaa 7 днів тому

    Ini baru pemimpin yang peduli dan memberi solusi nyata! Mr. Eddy Wijaya, you're awesome! 💪

  • @SanWijaya_w
    @SanWijaya_w 7 днів тому

    Kesehatan masyarakat itu penting, semoga makin banyak yang peduli seperti Bpk Eddy Wijaya! 💧🔥🔥

  • @HaflaAlbina21
    @HaflaAlbina21 7 днів тому

    Semoga program ini berhasil dan membawa dampak positif bagi seluruh warga . 💚❤️❤️

  • @MellaPramestie
    @MellaPramestie 7 днів тому

    Semoga program ini bisa ditiru di banyak tempat lain di Indonesia. Inspiratif!

  • @ShanumeeShanumee
    @ShanumeeShanumee 7 днів тому

    Salut untuk Ibu Lurah yang sudah mendukung penuh program ini di wilayahnya.

  • @LukmanMahendraa
    @LukmanMahendraa 7 днів тому

    Kesehatan masyarakat memang harus jadi prioritas! Terima kasih, Bro Eddy Wijaya! 💪

  • @DahayuuAyu
    @DahayuuAyu 7 днів тому

    Bapak Eddy Wijaya selalu terdepan dalam aksi nyata bagi masyarakat, keren banget! 👏👍🏻👍🏻

  • @WindaAnisaaaa
    @WindaAnisaaaa 7 днів тому

    Kolaborasi yang baik antara Pak Eddy Wijaya dan Ibu Tuti Sugihastuti, semoga terus berlanjut! 👏

  • @Almaira00
    @Almaira00 7 днів тому

    Kolaborasi antara pemerintah dan yayasan seperti ini memang sangat diperlukan. Lanjutkan! 🤝👍🏻

  • @ranirasti1
    @ranirasti1 7 днів тому

    Terima kasih, Boss Eddy Wijaya, telah peduli dengan masyarakat yang membutuhkan! 🌟

  • @RiyRiy112
    @RiyRiy112 7 днів тому

    Sanitasi yang baik pasti meningkatkan kualitas hidup, upaya ini benar-benar menginspirasi! 🙏

  • @wahyuwahyuds9006
    @wahyuwahyuds9006 7 днів тому

    Kesehatan dan sanitasi memang menjadi fondasi utama kehidupan yang lebih baik. 💧

  • @NamiraRezqa
    @NamiraRezqa 7 днів тому

    Salut untuk Eddy Wijaya yang selalu peduli pada kesehatan dan sanitasi masyarakat! 🙌

  • @ventymarsellina
    @ventymarsellina 7 днів тому

    Semoga makin banyak program sanitasi seperti ini di daerah lain. Terima kasih, Yayasan Wijaya Peduli Bangsa! 🌱😊

  • @derigaming1221
    @derigaming1221 7 днів тому

    Luar biasa, upaya Yayasan Wijaya Peduli Bangsa benar-benar membantu warga Kelurahan Kayu Putih

  • @ibnufadhilah4436
    @ibnufadhilah4436 7 днів тому

    bu lurah cantik euy

  • @adeeyudi
    @adeeyudi 7 днів тому

    Mantaf.. Niat yg baik

  • @jaluarba
    @jaluarba 7 днів тому

    mantap

  • @wicidicraft2694
    @wicidicraft2694 7 днів тому

    Wah mantap 👏👏 keren ...

  • @yurikaandini3946
    @yurikaandini3946 7 днів тому

    Mantap pak Eddy, konsennya gak cuma asal berbagi, tp berbagi dgn tepat sasaran

  • @rurirangkuti
    @rurirangkuti 7 днів тому

    Tambah sehat deh warganya... Got ga lagi bau bau tak sedap... Mantap pak eddy rejekinya mengalir terus

  • @rk9_
    @rk9_ 7 днів тому

    semoga semakin diberikan keberkahan

  • @UvuvevweOsas
    @UvuvevweOsas 7 днів тому

    semoga sanitasi yg baik mampu mewujudkan masyarakat dan generasi yg sehat sejahtera

  • @SetioPrabowo-tc9lf
    @SetioPrabowo-tc9lf 7 днів тому

    Sekelas Megapolitan masih buang hajat di got 😱

  • @f12m2n82
    @f12m2n82 7 днів тому

    Luar biasa pak Eddy Wijaya antusias nya terhadap masyarakat, sukses trus, khusus nya untuk yayasan Peduli Bangsa,..❤❤❤

  • @RirinNovitasari-b1c
    @RirinNovitasari-b1c 7 днів тому

    Panutan

  • @musaade5687
    @musaade5687 7 днів тому

    Pak Eddy ini peduli sekali ama kesehatan masyarakat

  • @Pongoooii17
    @Pongoooii17 7 днів тому

    Wah keren, sukses selalu untuk yayasan wijaya peduli bangsa 🔥🔥🔥🔥🔥

  • @syarifahsyadzwinayunita4450
    @syarifahsyadzwinayunita4450 7 днів тому

    salah satu kesenjangan sosial yang nyata adanya di Jakarta yah, keliatan banget di daerah ini