Walking Story
Walking Story
  • 453
  • 283 791
PGC Cililitan Jakarta Timur to Kampung Melayu Jatinegara Jakarta Timur via Dewi Sartika - Otista
PGC Cililitan Jakarta Timur to Kampung Melayu Jatinegara Jakarta Timur via Dewi Sartika - Otista
-------------------
Pusat Grosir Cililitan (atau biasa disebut PGC) adalah sebuah pusat perbelanjaan yang besar di Jakarta Timur, Indonesia. PGC mulai dibangun tahun 2002 dan selesai pada tahun 2004. PGC telah menjadi tempat perbelanjaan barang grosir mulai dari pakaian hingga aksesoris. Sejak Januari 2007, PGC telah menjadi pusat perbelanjaan pertama yang tersambung dengan halte Transjakarta Cililitan. Halte bisa diakses melalui tangga dari lantai 2 PGC menuju jembatan penyeberangan yang sudah tersambung dengan tangga. Pada tahun 2009, PGC menjadi pusat perbelanjaan pertama yang mempunyai halte Transjakarta yang berada di dalam gedung.
Source: id.wikipedia.org/wiki/Pusat_Grosir_Cililitan
------------------------
Cililitan adalah salah satu kelurahan di Kecamatan Kramat Jati, Kota Administrasi Jakarta Timur, Provinsi DKI Jakarta, Indonesia. Kelurahan ini merupakan pemekaran dari Kelurahan Cawang pada 29 Juli 1986. Kelurahan Cililitan memiliki luas 1,76 km2 dengan jumlah penduduk sebesar 50.730 jiwa pada sensus 2020.
Source: id.m.wikipedia.org/wiki/Cililitan,_Kramat_Jati,_Jakarta_Timur
--------------
Kampung Melayu adalah sebuah kelurahan di kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur. Kelurahan ini memiliki luas 47,83 Ha.[1] Kelurahan ini terdiri atas 114 Rukun Tetangga dan 8 Rukun Warga.[1] Wilayah kelurahan Kampung Melayu berbatasan dengan rel kereta api Kelurahan Kebon Manggis di sebelah utara; Jl. Sungai Ciliwung, Kelurahan Bukit Duri di sebelah barat; Jl. Jatinegara Barat dan Jl. Matraman Raya, Kelurahan Bali Mester di sebelah timur; serta Jl. Kampung Melayu Kecil, Kelurahan Bidara Cina di sebelah selatan.[1]
Kampung Melayu saat ini termasuk wilayah yang rawan banjir karena terletak di tepi kali Ciliwung. Pada zaman penjajahan dahulu, wilayah ini adalah tempat pemukiman etnis Melayu.[2] Kampung Melayu juga merupakan nama sebuah stasiun pemberhentian kendaraan umum yang penting di Jakarta Timur.
Source: id.wikipedia.org/wiki/Kampung_Melayu,_Jatinegara,_Jakarta_Timur
----------------------------------
Kecamatan Jatinegara adalah salah satu kecamatan dalam wilayah Jakarta Timur. Selain Glodok di Jakarta Barat, Jatinegara juga merupakan pecinan besar yang ada di Jakarta.
Nama Jatinegara diambil dari jatina nagara, bahasa Sunda yang menyiratkan simbol perlawanan Kesultanan Banten terhadap penjajah Belanda saat itu.
Pada abad ke-17, daerah ini merupakan permukiman para pangeran Kesultanan Banten. Pada tahun 1661, Cornelis Senen, seorang guru agama Kristen yang berasal dari Banda, Maluku, membeli tanah di daerah aliran Ciliwung. Sebagai guru dan kepala kampung, Cornelis Senen diberi gelar Meester.[1][2] Semenjak dibangunnya Jalan Raya Daendels, tanah yang dimiliki oleh Cornelis Senen secara partikelir ini berkembang pesat menjadi pemukiman dan pasar yang ramai.[3] Hingga kini masyarakat menyebutnya dengan Mester, penyingkatan dari Meester Cornelis.
Pada abad ke-19, Meester Cornelis merupakan kota satelit (gemeente) Batavia yang terkemuka. Namun, antara 14 Agustus -26 Agustus 1811, Meester Cornelis pernah direbut oleh Tentara Inggris dalam Penyerbuan Meester Cornelis yang merupakan perpanjangan dari peperangan perseteruan besar antara Inggris dan Prancis yang sempat mengalahkan Kerajaan Belanda sebelumnya. Meester Cornelis juga merupakan ibu kota dari Kawedanan Jatinegara yang melingkupi Bekasi, Cikarang, Matraman, Tebet, Kramat Jati, Mampang, Pondok Gede, Pasar Rebo, Pancoran, dan Kebayoran.[1]
Source: id.m.wikipedia.org/wiki/Jatinegara,_Jakarta_Timur
-----------------------
Jalan Dewi Sartika adalah nama salah satu jalan besar Jakarta. Nama jalan ini diambil dari nama seorang Pahlawan nasional yaitu Dewi Sartika. Jalan ini menghubungkan persimpangan Cililitan yang merupakan pertemuan antara Jalan Raya Bogor, Jalan Mayjen Sutoyo, dan Jalan Cililitan Besar dengan Jalan Otto Iskandardinata. Sejatinya, jalan Dewi Sartika merupakan salah satu bagian dari Jalan Raya Pos (atau lebih dikenal dengan nama Jalan Daendels/Jalan Raya Anyer Panarukan) yang dibangun oleh Gubernur Jendral Hindia Belanda, Herman Willem Daendels (di mana Jalan Raya Bogor dan Jalan Otto Iskandardinata juga merupakan bagian dari Jalan Daendels) jika melihat peta lama Jakarta pada masa penjajahan. Jalan ini melintasi dua kelurahan, yaitu:
Kelurahan Cililitan, Kecamatan Kramat Jati, Jakarta Timur
Kelurahan Cawang, Kecamatan Kramat Jati, Jakarta Timur
Source: id.wikipedia.org/wiki/Jalan_Dewi_Sartika_(Jakarta)
----------------------------
#WalkingStory #WalkingStoryJakarta #indonesia #depok #walking #travel #travelling #jalan #pejalan #jalanjalan
kramat jati, jl. raya bogor, cililitan, dewi sartika, jakarta, jakarta timur, jakarta selatan
Переглядів: 112

Відео

Citra Gran Cibubur to Cililitan 2 Gerbang Tol Jakarta Timur via Tol Cimanggis Cibitung - Jagorawi
Переглядів 1232 години тому
Citra Gran Cibubur to Cililitan 2 Gerbang Tol Jakarta Timur via Jatikarya - Tol Cimanggis Cibitung - Tol Jagorawi Jatikarya adalah kelurahan yang berada di kecamatan Jatisampurna, Kota Bekasi, Jawa Barat, Indonesia. Secara geografis kelurahan ini berada di sudut paling selatan dari Wilayah Kota Bekasi yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Bogor dan Kota Depok. Pada akhir dekade 1990'an kelu...
Cempaka Putih Jakarta Pusat to Underpass Senen Jakarta Pusat via Galur Johar Baru - Letjen Suprapto
Переглядів 1832 години тому
Cempaka Putih Jakarta Pusat to Underpass Senen Jakarta Pusat via Galur Johar Baru - Letjen Suprapto Cempaka Putih adalah kecamatan di Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia. Kecamatan ini adalah hasil pemekaran dari Kecamatan Senen. Pada tahun 2016, Kecamatan ini dihuni oleh 96.502 penduduk yang terbagi atas 48.354 laki-laki dan 48.432 perempuan dengan seks rasio 100,43 dan 21.342 kepala keluarg...
Cililitan 2 Gerbang Tol Jakarta Timur to Cempaka Putih Jakarta Pusat via Tol Dalam Kota
Переглядів 1624 години тому
Cililitan 2 Gerbang Tol Jakarta Timur to Cempaka Putih Jakarta Pusat via Tol Dalam Kota Cililitan adalah salah satu kelurahan di Kecamatan Kramat Jati, Kota Administrasi Jakarta Timur, Provinsi DKI Jakarta, Indonesia. Kelurahan ini merupakan pemekaran dari Kelurahan Cawang pada 29 Juli 1986. Kelurahan Cililitan memiliki luas 1,76 km2 dengan jumlah penduduk sebesar 50.730 jiwa pada sensus 2020. ...
Transyogi Cibubur to Limo Utama Depok via Jatikarya Bekasi - Tol Cimanggis Cibitung - Tol Cijago
Переглядів 2057 годин тому
Transyogi Cibubur to Limo Utama Depok via Jatikarya Bekasi - Tol Cimanggis Cibitung - Tol Cinere Jagorawi (Cijago) Jalan Transyogi yang memiliki nama awal Jalan Raya Cibubur-Jonggol atau yang sering disebut Jalan Alternatif Cibubur adalah sebuah nama jalan nasional[1] yang dibangun oleh Mantan Gubernur Jawa Barat Yogie Suardi Memet pada 1987 menjadi penghubung antara DKI Jakarta, Kota Depok, Ko...
Transyogi Cibubur to Cililitan Gerbang Tol Jakarta Timur via Tol Cimanggis Cibitung - Tol Jagorawi
Переглядів 2359 годин тому
Transyogi Cibubur to Cililitan Gerbang Tol Jakarta Timur via Tol Cimanggis Cibitung - Tol Jagorawi Jalan Transyogi yang memiliki nama awal Jalan Raya Cibubur-Jonggol atau yang sering disebut Jalan Alternatif Cibubur adalah sebuah nama jalan nasional[1] yang dibangun oleh Mantan Gubernur Jawa Barat Yogie Suardi Memet pada 1987 menjadi penghubung antara DKI Jakarta, Kota Depok, Kota Bekasi dengan...
Senen Jakarta Pusat to Gondangdia Jakarta Pusat via RSPAD - Tugu Tani - Menteng Raya - Cikini Raya
Переглядів 2509 годин тому
Senen Jakarta Pusat to Gondangdia Jakarta Pusat via RSPAD - Tugu Tani - Menteng Raya - Cikini Raya Kecamatan Senen terletak di Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia. Kecamatan ini dinamakan menurut Pasar Senen. Di kecamatan ini terletak Stasiun Pasar Senen. Planet Senen (yang meliputi Pasar Senen, Stasiun Senen, Gelanggang Remaja Senen, dan Bioskop Grand) merupakan tempat berkumpulnya para...
Raya Hankam Jatiwarna Bekasi to Green Park Bekasi via Alternatif Tol Jatimelati
Переглядів 24212 годин тому
Raya Hankam Jatiwarna Bekasi to Green Park Bekasi via Alternatif Tol Jatimelati Jatiwarna adalah kelurahan yang berada di kecamatan Pondokmelati, Kota Bekasi, Jawa Barat, Indonesia. Source: id.wikipedia.org/wiki/Jatiwarna,_Pondokmelati,_Bekasi Green Park Residence terletak di lokasi strategis di timur Jakarta, tepat di sisi exit tol JORR (Jakarta Outer Ring Road) Jatiwarna. Dengan taman-taman y...
PGC Cililitan Jakarta Timur to Cityplaza Jatinegara Jakarta Timur via Dewi Sartika - Kampung Melayu
Переглядів 33314 годин тому
PGC Cililitan Jakarta Timur to Cityplaza Jatinegara Jakarta Timur via Dewi Sartika - Otista - Kampung Melayu Pusat Grosir Cililitan (atau biasa disebut PGC) adalah sebuah pusat perbelanjaan yang besar di Jakarta Timur, Indonesia. PGC mulai dibangun tahun 2002 dan selesai pada tahun 2004. PGC telah menjadi tempat perbelanjaan barang grosir mulai dari pakaian hingga aksesoris. Sejak Januari 2007,...
Limo Utama Depok to Jatikarya Bekasi via Tol Cinere Jagorawi (Cijago) - Tol Cimanggis Cibitung
Переглядів 21016 годин тому
Limo Utama Depok to Jatikarya Bekasi via Tol Cinere Jagorawi (Cijago) - Tol Cimanggis Cibitung Limo (pelafalan dalam bahasa Indonesia: [/liːˈmɔ/]) adalah sebuah kecamatan di Kota Depok, Jawa Barat. Limo dibentuk pada 11 Januari 1992 setelah dimekarkan dari Kecamatan Sawangan pada saat wilayah ini tergabung dalam Kabupaten Bogor.[1] Kecamatan Limo berada di bagian selatan Kota Depok dan berada ±...
Limo Utama Depok to ICE BSD City via Tol Serpong Cinere - Tol Jkt Serpong - Tol Serpong Balaraja
Переглядів 21519 годин тому
Limo Utama Depok to ICE BSD City Tangerang via Tol Serpong Cinere - Tol Jakarta Serpong - Tol Serpong Balaraja Limo (pelafalan dalam bahasa Indonesia: [/liːˈmɔ/]) adalah sebuah kecamatan di Kota Depok, Jawa Barat. Limo dibentuk pada 11 Januari 1992 setelah dimekarkan dari Kecamatan Sawangan pada saat wilayah ini tergabung dalam Kabupaten Bogor.[1] Kecamatan Limo berada di bagian selatan Kota De...
Green Park Bekasi to Raya Hankam Jatiwarna Bekasi via Alternatif Tol Jatimelati
Переглядів 16419 годин тому
Green Park Bekasi to Raya Hankam Jatiwarna Bekasi via Alternatif Tol Jatimelati Green Park Residence terletak di lokasi strategis di timur Jakarta, tepat di sisi exit tol JORR (Jakarta Outer Ring Road) Jatiwarna. Dengan taman-taman yang indah dan ruang terbuka yang luas, menjadikannya perumahan yang hijau alami. Tenang, nyaman, dan aman, jauh dari kebisingan dan polusi ibu kota. Perumahan Green...
Cililitan Gerbang Tol Jakarta Timur to Cempaka Putih Jakarta Pusat via Tol Dalam Kota
Переглядів 25021 годину тому
Cililitan Gerbang Tol Jakarta Timur to Cempaka Putih Jakarta Pusat via Tol Dalam Kota Cililitan adalah salah satu kelurahan di Kecamatan Kramat Jati, Kota Administrasi Jakarta Timur, Provinsi DKI Jakarta, Indonesia. Kelurahan ini merupakan pemekaran dari Kelurahan Cawang pada 29 Juli 1986. Kelurahan Cililitan memiliki luas 1,76 km2 dengan jumlah penduduk sebesar 50.730 jiwa pada sensus 2020. Na...
Cempaka Putih Jakarta Pusat to Senen Jakarta Pusat via Galur Johar Baru - Letjen Suprapto
Переглядів 162День тому
Cempaka Putih Jakarta Pusat to Senen Jakarta Pusat via Galur Johar Baru - Letjen Suprapto
Stasiun Kereta Cepat WHOOSH Halim Jakarta Timur to Cibubur Junction Jakarta Timur via Tol Jagorawi
Переглядів 366День тому
Stasiun Kereta Cepat WHOOSH Halim Jakarta Timur to Cibubur Junction Jakarta Timur via Tol Jagorawi
Pramuka Jakarta Pusat to Stasiun Kereta Cepat WHOOSH Halim Jakarta Timur via Jatinegara - Kb Nanas
Переглядів 240День тому
Pramuka Jakarta Pusat to Stasiun Kereta Cepat WHOOSH Halim Jakarta Timur via Jatinegara - Kb Nanas
Taman Mini Jakarta Timur to Cililitan PGC Jakarta Timur via Hek Raya Bogor - Kramat Jati
Переглядів 285День тому
Taman Mini Jakarta Timur to Cililitan PGC Jakarta Timur via Hek Raya Bogor - Kramat Jati
Jatikarya Bekasi to Taman Mini Jakarta Timur via Tol Cimanggis Cibitung - Tol Jagorawi //
Переглядів 345День тому
Jatikarya Bekasi to Taman Mini Jakarta Timur via Tol Cimanggis Cibitung - Tol Jagorawi //
Cibitung Bekasi to Cileungsi Bogor via Tol Cimanggis - Cibitung dan Raya Narogong
Переглядів 20014 днів тому
Cibitung Bekasi to Cileungsi Bogor via Tol Cimanggis - Cibitung dan Raya Narogong
Cibatu Cikarang Selatan Bekasi to Cibitung Bekasi via Tol Jakarta Cikampek
Переглядів 25314 днів тому
Cibatu Cikarang Selatan Bekasi to Cibitung Bekasi via Tol Jakarta Cikampek
Tol Baru Cimanggis - Cibitung Sudah Buka❗️Kota Wisata Cibubur to Cibitung - Tol Jakarta Cikampek
Переглядів 32214 днів тому
Tol Baru Cimanggis - Cibitung Sudah Buka❗️Kota Wisata Cibubur to Cibitung - Tol Jakarta Cikampek
Cibubur Junction Jakarta Timur to Jatikarya Bekasi via Transyogi Cibubur
Переглядів 25114 днів тому
Cibubur Junction Jakarta Timur to Jatikarya Bekasi via Transyogi Cibubur
Cililitan Jakarta Timur to Rawasari Percetakan Negara Jakarta Pusat via Tol Dalam Kota Jakarta
Переглядів 19114 днів тому
Cililitan Jakarta Timur to Rawasari Percetakan Negara Jakarta Pusat via Tol Dalam Kota Jakarta
Jatikarya Bekasi to Cililitan Gerbang Tol Jakarta Timur via Tol Cimanggis Cibitung - Tol Jagorawi
Переглядів 22814 днів тому
Jatikarya Bekasi to Cililitan Gerbang Tol Jakarta Timur via Tol Cimanggis Cibitung - Tol Jagorawi
Transyogi Cibubur to Kedunghalang Bogor via Tol Cimanggis Cibitung - Jagorawi - Bogor Outer Ringroad
Переглядів 23814 днів тому
Transyogi Cibubur to Kedunghalang Bogor via Tol Cimanggis Cibitung - Jagorawi - Bogor Outer Ringroad
Sentul Bogor to Jatikarya Bekasi via Tol Jagorawi - Tol Cimanggis Cibitung
Переглядів 20614 днів тому
Sentul Bogor to Jatikarya Bekasi via Tol Jagorawi - Tol Cimanggis Cibitung
Kedunghalang Bogor to Sirkuit Sentul Bogor via Raya Bogor - Alternatif Sentul
Переглядів 16614 днів тому
Kedunghalang Bogor to Sirkuit Sentul Bogor via Raya Bogor - Alternatif Sentul
Cibubur Junction Jakarta Timur to Nagrak Cikeas Gunung Putri Bogor via Transyogi Alternatif Cibubur
Переглядів 23821 день тому
Cibubur Junction Jakarta Timur to Nagrak Cikeas Gunung Putri Bogor via Transyogi Alternatif Cibubur
Citeureup Bogor to Cibubur Junction Jakarta Timur via Tol Jagorawi
Переглядів 25621 день тому
Citeureup Bogor to Cibubur Junction Jakarta Timur via Tol Jagorawi
Ciawi Bogor to Citeureup Bogor via Tol Jagorawi // Nonstop
Переглядів 18621 день тому
Ciawi Bogor to Citeureup Bogor via Tol Jagorawi // Nonstop

КОМЕНТАРІ

  • @maglevtraintourstorry
    @maglevtraintourstorry 14 днів тому

    Mamtul mantap

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 13 днів тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @nuellubisTV
    @nuellubisTV 15 днів тому

    Tumben nggak macet

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 13 днів тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @gazyboy820
    @gazyboy820 21 день тому

    Mntp

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 16 днів тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @ario.gaming
    @ario.gaming 22 дні тому

    Kualtias 240 bp mana

  • @cardovainfo1025
    @cardovainfo1025 29 днів тому

    Tetap semangat

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 29 днів тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak..Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @syefulmukti9468
    @syefulmukti9468 Місяць тому

    Bang.. Klo dri karawang barat ke rawamangun rute nya gmna

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Lewat Tol Jakarta-Cikampek nanti sampai gerbang tol Cawang, Kak (jangan ambil paling kiri ya, itu nanti keluar dari tol ya)..lanjut Tol Dalam Kota ambil arah Tanjung Priok - Ancol, nanti setelah keluaran Pisangan/Jatinegara akan ada keluaran Rawamangun, Kak.. Terima kasih

    • @syefulmukti9468
      @syefulmukti9468 Місяць тому

      @@walkingstory16 ok bang terimkasih

  • @shortcircuitbrainENT
    @shortcircuitbrainENT Місяць тому

    Waduh polusi

  • @basaraprecurefan9448
    @basaraprecurefan9448 Місяць тому

    Jelajah Jakarta Road Trip from Halim Perdanakusuma Airport to Tol Cililitan, then to TB Simatupang, then to Pondok Indah, then to Pondok Indah, then to Gandaria, then to Senayan City, then to Sudirman Business District, then to Sarinah Thamrin, then to Monas, then to Aryaduta Hotel, then to Yarsi, then to Kelapa Gading, then to MOI, then to Tol Pelabuhan, then to Sediyatmo Toll Road, and then to Soekarno Hatta International Airport.

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Thanks for your support 🙏🙏 Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

    • @basaraprecurefan9448
      @basaraprecurefan9448 Місяць тому

      @@walkingstory16 you're welcome.

  • @ario.gaming
    @ario.gaming Місяць тому

    Hadir bang

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @Harris-379
    @Harris-379 Місяць тому

    Good video 👍👍

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @ario.gaming
    @ario.gaming Місяць тому

    Mantap boss salam dari jawa

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @brianrizky619
    @brianrizky619 Місяць тому

    Dari dulu jln Suprapto itu panas cyiinnnt 😊v

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Iya, Kak 😊 Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak..Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

    • @brianrizky619
      @brianrizky619 Місяць тому

      @@walkingstory16 sama sama abang dan nona☺️

  • @ario.gaming
    @ario.gaming Місяць тому

    Saya dari desa seneng lihat jalan di perkotaan

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak. Sehat dan sukses selalu untuk Kakak dan keluarga 🙏

    • @topz8196
      @topz8196 Місяць тому

      begitu juga orang kota begitu lihat jalan pedesaan rasanya tenang adem enak

  • @ario.gaming
    @ario.gaming Місяць тому

    Kualitas 240 bp gak onok

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Iya mohon maaf, Kak..settingannya otomatis dari pihak UA-cam, kami tidak bisa set up-nya 🙏🙏 Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak. Sehat dan sukses selalu untuk Kakak dan keluarga 🙏🙏

  • @AnnaMladenova-jh6fh
    @AnnaMladenova-jh6fh Місяць тому

    Pishki

  • @ario.gaming
    @ario.gaming 2 місяці тому

    Hadir

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @ario.gaming
    @ario.gaming 2 місяці тому

    Kualitas 240 bp

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @Agsts71
    @Agsts71 2 місяці тому

    Perjalanan yang menyenangkan

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @AliaPutri-wo9fj
    @AliaPutri-wo9fj 2 місяці тому

    U

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 Місяць тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

    • @Valencia63
      @Valencia63 Місяць тому

      Untuk berkendara di ibu kota tips nya supaya ndak nyasar gimana.?

  • @Dhon-rb9mq
    @Dhon-rb9mq 2 місяці тому

    Rambat cahaya

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 2 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 2 місяці тому

    😃🫰🤞🏼❤️ 😃🫰🤞🏼❤️ 😃🫰🤞🏼❤️ 😃🫰🤞🏼❤️

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 2 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 2 місяці тому

    🇮🇩 🫰🤞🏼❤️ 🇮🇩🫰🤞🏼❤️ 🇮🇩🫰🤞🏼❤️ 🇮🇩🫰🤞🏼❤️

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 2 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 2 місяці тому

    😃 SiDU ⚪️ Kiky

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 2 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 2 місяці тому

    🇮🇩 🇮🇩 🇮🇩 🇮🇩

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 2 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏

  • @kadoridori1753
    @kadoridori1753 2 місяці тому

    Sudah 7 THN ga lewat sini... Kangen pisan...

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 2 місяці тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @albertusyose3794
    @albertusyose3794 2 місяці тому

    20-30 tahun lagi, video ini bakal legend👏🏽

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 2 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @fachrudinbagas04-qk8ub
    @fachrudinbagas04-qk8ub 3 місяці тому

    Om kalau bus starbus 39 XM jetbus 2 hd pernah lewat jalan tol Cibitung Cikampek nggak om

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Mohon maaf kami kurang paham jadwal dan rute bus tersebut, Bang..Sehat dan sukses selalu ya, Bang..Terima kasih 🙏🙏

  • @fachrudinbagas04-qk8ub
    @fachrudinbagas04-qk8ub 3 місяці тому

    Bang kalau bus starbus 45 XM jetbus 2 hd pernah lewat jalan tol Cibitung Cikampek nggak bang

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Mohon maaf kurang paham dengan jenis bus tersebut, Kak…kurang hafal juga dengan jadwal dan rute bus tersebut juga, Kak..mohon maaf. Terima kasih 🙏🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 3 місяці тому

    95

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 3 місяці тому

    MY DECO MATE

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 3 місяці тому

    MY DECO MATE MY DECO MATE MY DECO MATE MY DECO MATE

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 3 місяці тому

    Jakarta

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 3 місяці тому

    JAKARTA JAKARTA JAKARTA JAKARTA JAKARTA JAKARTA JAKARTA

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏🙏

  • @Abiwijaya712
    @Abiwijaya712 3 місяці тому

    Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏🙏

  • @fachrudinbagas04-qk8ub
    @fachrudinbagas04-qk8ub 3 місяці тому

    Om kalau bus starbus 40 XM jetbus 2 hd pernah lewat jalan tol telaga asih Cibitung nggak om

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Mohon maaf kurang paham kalau jadwal dan jalur bus antar kota ya, Bang Terima kasih supportnya ya, Bang 🙏🙏

  • @DollarHunter788
    @DollarHunter788 3 місяці тому

    Kabar baik banget! Pembukaan tol Cikampek - Cibitung ke Kota Wisata Cibubur pasti akan memudahkan perjalanan. Terima kasih atas informasinya! 🚗🛣 #TolCibubur #MobilitasMudah

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih supportnya ya, Kak 🙏🙏

  • @mardionata
    @mardionata 3 місяці тому

    kurangnya 1 tol ini ga bisa nyambung mbz klo bisa enak jor 1 ga penuh, karna orang² pengen naik mbz tetep masuk jor 1 bukan dr cimanggis cibitung

    • @beyfachri61
      @beyfachri61 3 місяці тому

      Tapi nanti nyambung japek 2 selatan , tembus sadang cipularang

  • @hartono651
    @hartono651 3 місяці тому

    Sekrang yg masih macet parah dari cileungsi ke jonggol..di perumahan metland

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Iya, Bang…Semoga ada solusi supaya bisa berkurang kemacetannya ya Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Bang. Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @wibhmdn4226
    @wibhmdn4226 3 місяці тому

    Kalau saya dari Bogor kota masuknya dari gerbang mana? Pengen nyobain masih gratis Terima kasih

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Kalau dari Bogor kota tetap masuknya ke Jagorawi dulu, Kak…Nanti sekitar Km.18-20 ada petunjuk arah ke Jatikarya - Cileungsi, nanti masuk ke arah situ dan langsung masuk ke Tol Cimanggis-Cibitung, nanti setelah gerbang tol Jatikarya Utama tinggal lurus saja sampai Cibitung, Kak. Terima kasih Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak..Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @iweburger2035
    @iweburger2035 3 місяці тому

    Dari Cileungsi ke Cibitung cuma 20 menit doang 😱😱

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏🙏

  • @ashifmuammar3499
    @ashifmuammar3499 3 місяці тому

    Brp menit dr kotwis smp cibitung itu?

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Saat kami mencoba jalan tol baru tersebut sekitar 18 menit dg kecepatan kendaraan 90-100 Km/jam, Kak Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏

  • @nurdinacuyy7355
    @nurdinacuyy7355 3 місяці тому

    Cibitung - Jagorawi... Untuk jalan tol baru.. gogel map belum ngebaca../ blm ada...

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Iya betul, Kak… terbacanya masih sampai Kota Wisata saja. Semoga segera di update oleh google ya Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏

  • @landungsusanto3849
    @landungsusanto3849 3 місяці тому

    Bosqu saya dari bogor besok mau ke krawang... Coba lewat tol cimanggis cibitung... Lebih cepat atau enggak ya bos

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Siap, Kak…Semoga lancar ya, Kak…Kalau sampai hari ini sih masih relatif sepi ya. Masih sedikit kendaraan berat seperti truk dan bus yg lewat. Mayoritas masih kendaraan kecil Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak…Sehat dan sukses selalu ya 🙏

  • @santosusanto7021
    @santosusanto7021 3 місяці тому

    Telaga Asih - Nagrak Rp5,500. Mumer😊😊

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Yang ruas Cibitung - Nagrak kalau tidak salah masih gratis, Kak..tapi belum tahu sampai kapan gratisnya Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @qa2familychannel582
    @qa2familychannel582 3 місяці тому

    😭😭😭.. bru tau.. tdi pgi kebandung lewat mbz

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Nanti pulangnya bisa di coba, Kak..tapi kalau sampai Km. 48 jangan naik ke MBZ ya 😊…nanti sekitar Km. 25 Cibitung bisa belok kiri masuk Tol Cimanggis-Cibitung ya 🙏 Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @Alexander22-g8r
    @Alexander22-g8r 3 місяці тому

    Keluar sampai cikampek KM berapa...ada yg tahu ...?

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Nyambungnya di Cibitung, Kak..di Tol Jakarta-Cikampek Km. 24-25 Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @FahrudinNJP
    @FahrudinNJP 3 місяці тому

    Alhamdulillah Akhirnya selesai juga Mantap

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Alhamdulillah ya, Kak 😊 Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @choeruliskandar2213
    @choeruliskandar2213 3 місяці тому

    Dulu klo dari kota wisata Cibubur mau ke tol Jagorawi jauh dan harus kena macet macetan .. TPI sekarang langsung loss jaran trus masuk tol Cimanggis - ciBitung. Mantap trimakasih pemerintah an Pak Jokowi - pak Ma'aruf amin ..

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak.. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @bangsam7973
    @bangsam7973 3 місяці тому

    👍👍👍👍👍👍👍💪💪💪💪💪💪

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Terima kasih sudah menikmati perjalanan bersama kami ya, Kak. Sehat dan sukses selalu ya, Kak 🙏🙏

  • @akbarmusyaffamulyadi4386
    @akbarmusyaffamulyadi4386 3 місяці тому

    Berikut Tinggal Menunggu Persiapan Pembangunan Proyek Jalan Tol Jakarta - Cikampek Sisi Selatan Pada Ruas Burangkeng - Sukaragam - Sukabungah Seksi 3 dan 4 Sesudah Usai Beroperasi Selesai Pada Ruas Sukabungah - Tamanmekar - Sadang Seksi 1 - 2 Nanti Insyaallah Akan Segera Dibangun Jalan Tol Pada Ruas Sukabungah - Burangkeng Pada Mulai Awal Agustus 2024

    • @walkingstory16
      @walkingstory16 3 місяці тому

      Wah makin banyak pilihan alternatif jalan tolnya ya, Bang..Semoga segera terealisasi dg lancar Terima kasih informasinya ya, Bang