KKN SARIMULYA
KKN SARIMULYA
  • 18
  • 16 713
PEMANFAATAN PENGAPLIKASIAN SOFTWARE INVENTORY DALAM MENGELOLA PERSEDIAAN BARANG PADA UMKM
Assalamu'alaikum wr. wb.
Perkanalkan Saya Riki Ahmad Nugraha dari Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Buana Perjuangan Karawang, pada kesempatan video kali ini saya akan memperkanalkan manfaat dari software inventory.
Video ini dibuat untuk Program Kerja Individu KKN Desa Sarimulya Universitas Buana Perjuangan Karawang yang berupa Sosialisasi kepada masyarakat dengan tema "Pemanfaatan Pengaplikasian Software Inventory dalam mengelola persediaan barang pada UMKM"
Video ini ditujukan kepada seluruh UMKM untuk memudahkan pekerjaan pada pencatatan persediaan barang agar lebih cepat dan keakuratan data sehingga dapat memberik keputusan oleh manajemen dari suatu UMKM.
Semoga video ini memberikan manfaat untuk semua penonton dan menjadi landasan untuk memulai pengelolaan persediaan barang pada UMKM yang tadinya manual beralih untuk terintegrasi pada komputerisasi sehingga akan memberikan manfaat dalam penggunanaan software inventory secara baik menurut standar akuntansi.
Selamat menonton!✨
Wassalamu'alaikum wr. wb.
Переглядів: 167

Відео

Pemanfaatan Media Sosial Untuk Mempromosikan UMKM Di Masa Pandemi COVID-19
Переглядів 693 роки тому
Pemanfaatan Media Sosial Untuk Mempromosikan UMKM Di Masa Pandemi COVID-19
PEMANFAATAN LIMBAH RUMAH TANGGA DAN UMKM UNTUK MERAUP PENDAPATAN DI MASA PANDEMI COVID-19
Переглядів 223 роки тому
Assalamualaikum Wr Wb ... Berikut ini merupakan progran kerja individu KKN di Desa Sarimulya 2021 Nama : Alim Mulyana Nim : 18416226201216 Prodi : Teknik Industri DPL : Ibu Dian Purwanti, S.E., M.Ak. Terimakasih. See you #ubpkarawang #teknikindustriubpkarawang2021 #kknubpkarawang2021 #kkndesasarimulya
PROGRAM KERJA INDIVIDU KKN DESA SARIMULYA 2021 || DIGITAL MARKETING || MANAJEMEN
Переглядів 3,9 тис.3 роки тому
Assalamualaikum Wr Wb ... Berikut ini merupakan progran kerja individu KKN di Desa Sarimulya 2021 Nama : Fanny Permatasari Nim : 18416261201346 Prodi : Manajemen DPL : Ibu Dian Purwanti, S.E., M.Ak. Terimakasih. See you🌼 #ubpkarawang #manajemenubpkarawang2021 #kknubpkarawang2021 #kkndesasarimulya
STRATEGI PENGELOLAAN KEUANGAN PRAKTISI PADA UMKM DESA SARIMULYA
Переглядів 843 роки тому
Assalamu'alaikum wr. wb. Saya Chika Syifa Audinasyah dari Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Buana Perjuangan Karawang. Video ini dibuat untuk Program Kerja Individu KKN Desa Sarimulya Universitas Buana Perjuangan Karawang yang berupa Sosialisasi kepada masyarakat dengan tema "Strategi Pengelolaan Keuangan Praktis Pada UMKM Desa Sarimulya" Video ini ditujukan kepa...
PELATIHAN PEMBUKUAN SEDERHANA & CARA MENGISI PEMBUKUAN PADA BUKU KAS
Переглядів 1023 роки тому
Perkenalkan Saya Hernita Stashia Maydita mahasiswi Akuntansi Universitas Buana Perjuangan Karawang. Video ini dibuat sebagai salah satu tugas individu KKN di Desa Sarimulya, Kotabaru, Karawang. Video ini merupakan pemaparan mengenai pelatihan pembukuan sederhana & bagaimana cara mengisi pembukuan pada buku kas. Selamat menyaksikan Semoga bermanfaat:) Terimakasih
SOSIALISASI KESADARAN HUKUM PERLINDUNGAN PRODUK UMKM DI DESA SARIMULYA MELALUI PENDAFTARAN MEREK
Переглядів 563 роки тому
Nama : Syifa Zanany Prodi : Ilmu Hukum Vidio ini di buat untuk memenuhi proker individu KKN dengan sosialisasi yang berjudul “ Kesadaran Hukum Perlindungan Produk UMKM Di Desa Sarimulya Melalui Pendaftaran Merek”
PEMANFAATAN MEDIA INFORMASI YOUTUBE UNTUK PEMASARAN UMKM DI MASA PANDEMI
Переглядів 613 роки тому
video berikut merupakan cara atau pemanfaatan media informasi UA-cam sebagai strategi pemasaran produk UMKM pada desa Sarimulya dan edukasi terhadap masyarakat khususnya pegawai dan pemilik UMKM untuk dapat mempromosikan produknya ke pasar yang lebih luas. Terima kasih kepada desa Sarimulya dan teman-teman KKN dari UBP Karawang, yang membantu dalam pembuatan video ini. sumber data : - Desa Sari...
Pengenalan Dasar Menggambar Menggunakan Software AutoCAD
Переглядів 313 роки тому
Saya mahasiswa dari Universitas Buana Perjuangan Karawang Sedang melakukakan KKN di Desa Sarimulya, Kota Baru, Karawang Nama : Muhamad Nur Hidayat Prodi : Teknik Industri Dosen pembimbing lapangan : Dian Purwandari, S.E., M.Ak Dengan adanya pandemi covid-19 ini mahasiswa yang sedang melakukan KKN tidak bisa berinteraksi secara langsung dengan masyarakat dan dikhawatirkan adanya penularan virus ...
Mengenal dan Meningkatkan Motivasi Belajar Dimasa Pandemi Covid-19
Переглядів 383 роки тому
Mau tau apa itu motivasi belajar dan cara meningkatkan motivasi belajar dimasa pandemi Covid-19 ini ? Yuk simak video ini ! Terima Kasih dan Semangat Belajar !! Maria Yosefina Fakultas Psikologi Universitas Buana Perjuangan Karawang #KKN #UBPKarawang #Psikoedukasi
Cara Mudah Melakukan Pinjaman UMKM di Bank
Переглядів 373 роки тому
Penasaran syarat apa saja yang harus dipenuhi dalam meminjam modal UMKM ? Tonton video ini !! Ameliana Putri Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Buana Perjuangan Karawang #KKN #UBPKRW #Pinjammodal #UMKM
Pembuatan Handsanitizer Spray Berdasarkan Standar WHO
Переглядів 293 роки тому
Perkenalkan Saya Fitri Amalia mahasiswa Farmasi Universitas Buana Perjuangan Karawang. Video ini dibuat sebagai salah satu tugas individu KKN di Desa Sarimulya, Kotabaru, Karawang. Video ini merupakan pemaparan mengenai cara pembuatan Hand sanitizer Spray berdasarkan standar WHO. Semoga Bermanfaat Selamat Menyaksikan :) Terima Kasih
Mengenal Stres dan Cara Mengelola Stres
Переглядів 803 роки тому
Simak penjelasan tentang apa itu stress? Cara mengelola stress dan tips mengurangi stress di masa pandemi covid-19! Nurul Fitriani Fakultas Psikologi Universitas Buana Perjuangan Karawang #KKN #UBPKarawang #Psikoedukasi #Stres #CopingStres #TipsMengurangiStres #Covid19
Membuat media pembelajaran menggunakan aplikasi book creator
Переглядів 8933 роки тому
Video ini dibuat untuk memenuhi tugas KKN individu. Semoga bermanfaat🤗 Selamat menyaksikan🤗
TAHU ASIN SINAR BANDUNG | Icon Kota Cikampek
Переглядів 7913 роки тому
TAHU ASIN SINAR BANDUNG | Icon Kota Cikampek
Strategi Digital Marketing di Masa Pandemi
Переглядів 753 роки тому
Strategi Digital Marketing di Masa Pandemi

КОМЕНТАРІ