UNIVERSITAS BUMIGORA
UNIVERSITAS BUMIGORA
  • 52
  • 31 500
Peningkatan Kompetensi Guru Informatika untuk Kurikulum Merdeka di MTsN 1 Mataram
“Peningkatan Kompetensi Guru dalam Pembelajaían Informatika guna
Implementasi Kurikulum Merdeka di MTsN 1 Mataram”
Skema: Pemberdayaan Berbasis Masyarakat
Ruang Lingkup: Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat
Ketua:
Dr. Dyah Susilowati, M.Kom. (NIDN.0068042605)
Anggota:
1. Reny Refitaningsih Peby Ria, M.Pd. (NIDN.0822029701)
2. Rini Anggriani, S.E., MM. (NIDN) 0803108902
Mahasiswa:
1. Rifqi Aditia (NIM.220301018 4)
2. Suci Indah Salsabila (NIM.210101014 7)
3. Fatahul Aziz (NIM.2201030009)
Tim dosen dan mahasiswa Universitas Bumigora mengadakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat pada skema Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Kemitraan (PKM) di MTsN 1 Mataram. Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan kompetensi guru dalam bidang informatika, sebagai upaya menghadapi tantangan Kurikulum Merdeka. Fokus dari kegiatan ini adalah penguatan keterampilan guru dalam penerapan teknologi pendidikan berbasis digital. Pelatihan ini memfasilitasi para guru dalam memahami dan mengimplementasikan konsep informatika serta teknologi pembelajaran modern, sesuai dengan pendekatan Kurikulum Merdeka yang menekankan pembelajaran berbasis problem ( Problem Based Learning) dan pembelajaran berbasis proyek (Project-Based Learning).Pendekatan ini mengintegrasikan berbagai disiplin ilmu serta memanfaatkan teknologi sebagai media pembelajaran. Pelatihan ini pun diikuti oleh seluruh guru STEM dan pengelola laboratorium komputer di MTsN 1 Mataram dengan materi yang meliputi Pembelajaran Abad 21, Implementasi Kurikulum Merdeka Mata Pelajaran Informatika, Penyusunan Evaluasi pembelajaran Berbasis HOTS dan Computational Thinking, dan Manajemen Laboratorium Komputer.
Переглядів: 425

Відео

Peningkatan Produktivitas Budidaya Jamur Tiram dengan Teknologi IoT.
Переглядів 26014 днів тому
Peningkatkan Produktivitas dan Kualitas Budidaya Jamur Tiram dengan Teknologi Smart Mushroom Growing Berbasis Internet of Things Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan oleh dosen Universitas Bumigora, diantaranya Muhammad Zulfikri, Panji Tanashur, M. Thonthowi Jauhari, dan bertujuan untuk mensosialisasikan dan menerapkan Smart Mushroom Growing sebagai teknologi inovatif dalam bi...
Penerapan SI-UM Berbasis Web untuk Meningkatkan Pemasaran dan Pengelolaan Keuangan Sahabat UMKM NTB.
Переглядів 8014 днів тому
PENERAPAN SISTEM INFORMASI UMKM (SI-UM) BERBASIS WEB MENINGKATKAN PEMASARAN DAN PENGELOLAAN KEUANGAN SAHABAT UMKM NTB Skema : Pemberdayaan Berbasis Masyarakat Ruang Lingkup: Pengabdian Masyarakat Pemula Ketua Kurniadin Abd Latif (NIDN: 0812079401) - Universitas Bumigora Anggota: 1. Rini Adriani Auliana (NIDN: 0831019801)-Universitas Bumigora 2. Rifqi Hammad (NIDN: 0814099303)-Universitas Bumigo...
Video Kegiatan Pengabdian Masyarakat Hibah DRTPM KEMENDIKBUDRISTEKDIKTI 2024
Переглядів 13314 днів тому
“Implementasi Kurikulum Merdeka Melalui Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality Mata Pelajaran IPAS untuk Siswa SLBN 2 Mataram” Skema : Pemberdayaan Berbasis Masyarakat Ruang Lingkup: pemberdayaan Kemitraan Masyarakat Ketua Rifqi Hammad, M. Kom (NIDN: 0814099303) - Universitas Bumigora Anggota: 1. Apriani,M.kom (NIDN: 0815048801)-Universitas Bumigora 2. Dr.Abdul Muhid, S.Pd,M.Pd (NIDN: 08...
Pemberdayaan Posyandu Wanatirta dalam pembuatan teh herbal Bunga Gemitir untuk kemandirian obat.
Переглядів 30214 днів тому
Pemberdayaan Kelompok Posyandu Wanatirta dalam Pembuatan Teh Herbal Bunga Gemitir untuk Menunjang Kemandirian Bahan Baku Obat Video berikut merupakan luaran dari Kegiatan Pengabdian Masyarakat dosen dan mahasiswa dari Universitas Bumigora yang berjudul “Pemberdayaan Kelompok Posyandu Wanatirta dalam Pembuatan Teh Herbal Bunga Gemitir untuk Menunjang Kemandirian Bahan Baku Obat”. Pendanaan kegia...
Pemberdayaan Masyarakat di Unit Usaha Bukit Halwun Gula Aren
Переглядів 31514 днів тому
Video Kegiatan Pengabdian Masyarakat Hibah DRTPM KEMENDIKBUDRISTEK DIKTI 2024 "Pengembangan Usaha dan Peningkatan Pemasaran Gula Semut Aren Melalui Inovasi Teknologi Pengemasan dan Pemasaran di Unit Usaha “Bukit Halwun Gula Aren” Desa Bukit tinggi Kecamatan Gunung Sari Kabupaten Lombok Barat " Skema : Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat Tahun Anggaran 2024 KETUA Ni Wayan Putu Meikapasa, S.Si., MP...
Pemberdayaan Kader Posyandu Upaya Penanganan Stunting Di Desa Sintung
Переглядів 19714 днів тому
Video berikut merupakan luaran dari Kegiatan Pengabdian Masyarakat dosen dan mahasiswa dari universitas bumigora, pendanaan berasal dari DRTPM KEMENDIKBUDRISTEKDIKTI 2024 berjudul “Pemberdayaan Kader Posyandu dalam Upaya Pencegahan dan Pengendalian Stunting Melalui Edukasi dan Inovasi PMT Berbasis Sinbiotik Di Desa Sintung” Skema Pemberdayaan Berbasis Masyarakat dengan Ruang Lingkup pemberdayaa...
Pengembangan Inovasi Produk dan Peningkatan Pemasaran Sate Tanjung Frozen
Переглядів 11814 днів тому
Tim pengabdian masyarakat Universitas Bumigora melaksanakan kegiatan Pengabdian yang di danai oleh Ditjen Dikti dengan skema Pemberdayaan Berbasis Masyarakat yang dilaksanakan pada bulan juni sampai desember 2024 di Poklahsar Pariah Desa Tanjung Kecamatan Tanjung Kabupaten Lombok Utara
Pemberdayaan Wanita Tani Kaki Rinjani untuk Produksi Kopi Berbasis IoT.
Переглядів 34114 днів тому
Tim Pengabdian kepada Masyarakat Fakultas Teknik Universitas Bumigora melaksanakan kegiatan pengabdian tentang penanganan dan pengolahan biji kopi pada Kelompok Wanita Tani Kaki Rinjani. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan dari bulan Juni hingga Desember 2024. Kegiatan ini didanai oleh DRTPM melalui program hibah pengabdian kepada masyarakat ruang lingkup Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat.
KEGIATAN PKM DI BENDUNGAN BATUJAI UNIVERSITAS BUMIGORA
Переглядів 5414 днів тому
Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Universitas Bumigora ini dilaksanakan di Bendungan batujai, Lombok Tengah bersama dengan mitra PT Pupuk Organik NTB. Tema PKM ini adalah Optimalisasi Potensi Gulma Eceng Gondok Sebagai Bahan Baku Pupuk Organik untuk Mendukung Program Zero Waste dan Ekonomi Hijau. Tim pelaksana PKM adalah tenaga pendidik atau dosen dan mahasiswa Universitas Bumigora yaitu Dr. G...
Hibah PKM Dikti 2024
Переглядів 26414 днів тому
Video Kegiatan Pengabdian Masyarakat Hibah DRTPM KEMENDIKBUDRISTEKDIKTI 2024 “Penerapan Teknologi Tepat Guna Untuk Peningkatan Kualitas Hasil Perkebunan Kakao Kelompok TaniMurpujung Lombok Utara” Skema : Pemberdayaan Berbasis Masyarakat Ruang Lingkup: pemberdayaan Kemitraan Masyarakat Ketua Apriani,M.kom (NIDN: 0815048801)-Universitas Bumigora Anggota: 1.Sirojul Hadi, ST,MT (NIDN:0813039401)-Un...
Pelatihan dan BimTek Pembuatan Materi Pemasaran Digital kepada Pengelola DWH Bilebante
Переглядів 20814 днів тому
Tim Pengabdian Universitas Bumigora-Pelatihan dan BimTek Pembuatan Materi Pemasaran Digital kepada Pengelola DWH Bilebante
Persembahan Lagu rohani dari Rektor Univeritas Bumigora
Переглядів 7421 день тому
Persembahan Lagu rohani dari Rektor Univeritas Bumigora bapak Dr. Ir. Anthony Anggrawan, M. T., P.h.D, dalam acara penguatan nilai keagamaan dan nilai toleransi dalam rangakian acara Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Bumigora, Rabu 11 September 2024.
Persembahan Lagu Kemesraan dari Rektor Univeritas Bumigora
Переглядів 9521 день тому
Persembahan Lagu Kemesraan dari Rektor Univeritas Bumigora bapak Dr. Ir. Anthony Anggrawan, M. T., P.h.D, dalam acara malam penutupan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Bumigora, Rabu 11 September 2024.
Persembahan Lagu Ayah dari Rektor Univeritas Bumigora
Переглядів 75521 день тому
Persembahan Lagu Ayah dari Rektor Univeritas Bumigora bapak Dr. Ir. Anthony Anggrawan, M. T., P.h.D, dalam acara malam penutupan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Bumigora, Rabu 11 September 2024.
UCAPAN SELAMAT ATAS PENYELENGGARAAN RAKORNAS APTIKOM 2024 DARI REKTOR UNIVERSITAS BUMIGORA.
Переглядів 137Місяць тому
UCAPAN SELAMAT ATAS PENYELENGGARAAN RAKORNAS APTIKOM 2024 DARI REKTOR UNIVERSITAS BUMIGORA.
Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga Universitas Bumigora
Переглядів 1344 місяці тому
Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga Universitas Bumigora
Dokumentasi Prestasi Mahasiswa Universitas Bumigora Pada Berbagai Ajang Kompetisi Cabang Olahraga
Переглядів 1068 місяців тому
Dokumentasi Prestasi Mahasiswa Universitas Bumigora Pada Berbagai Ajang Kompetisi Cabang Olahraga
Program Kosabangsa 2023 (Universitas Bumigora & Universitas Mahasaraswati Denpasar)
Переглядів 71910 місяців тому
Program Kosabangsa 2023 (Universitas Bumigora & Universitas Mahasaraswati Denpasar)
Program Kosabangsa 2023 (Universitas Bumigora & Universitas Mahasaraswati Denpasar)
Переглядів 31510 місяців тому
Program Kosabangsa 2023 (Universitas Bumigora & Universitas Mahasaraswati Denpasar)
Pengembangan Sistem Cerdas Keselamatan Kebakaran Gedung Berbasis IoT
Переглядів 31711 місяців тому
Pengembangan Sistem Cerdas Keselamatan Kebakaran Gedung Berbasis IoT
PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA, KOMPETISI BEBRAS COMPUTATIONAL THINKING SISWA SDN 8 SOKONG,LOMBOK UTARA
Переглядів 28811 місяців тому
PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA, KOMPETISI BEBRAS COMPUTATIONAL THINKING SISWA SDN 8 SOKONG,LOMBOK UTARA
PROGRAM PENANGGULANGAN STUNTING MELALUI PROGRAM DAPUR DENGAN MEMANFAATKAN PANGAN LOKAL KEONG SAWAH
Переглядів 18Рік тому
PROGRAM PENANGGULANGAN STUNTING MELALUI PROGRAM DAPUR DENGAN MEMANFAATKAN PANGAN LOKAL KEONG SAWAH
PENGABDIAN DOSEN DAN MAHASISWA UBG "PENDAMPINGAN DAN PELATIHAN UMKM" DI DESA BATU ASAK - LOTENG
Переглядів 241Рік тому
PENGABDIAN DOSEN DAN MAHASISWA UBG "PENDAMPINGAN DAN PELATIHAN UMKM" DI DESA BATU ASAK - LOTENG
Video Bantuan Biaya Luaran Prototipe Tahun 2023 #ProgramBantuanLuaranPrototipeTahun2023 #DRTPM
Переглядів 165Рік тому
Video Bantuan Biaya Luaran Prototipe Tahun 2023 #ProgramBantuanLuaranPrototipeTahun2023 #DRTPM
PKMS Universitas Bumigora Tahun 2022
Переглядів 191Рік тому
PKMS Universitas Bumigora Tahun 2022
PKMS Universitas Bumigora Tahun 2022
Переглядів 16Рік тому
PKMS Universitas Bumigora Tahun 2022
PKMS 2022 Universitas Bumigora
Переглядів 672 роки тому
PKMS 2022 Universitas Bumigora
Universitas Bumigora (Kampus Background)
Переглядів 5 тис.3 роки тому
Universitas Bumigora (Kampus Background)
Rapat Senat Terbuka - Wisuda dan Dies Natalis II Universitas Bumigora
Переглядів 8833 роки тому
Rapat Senat Terbuka - Wisuda dan Dies Natalis II Universitas Bumigora