JawPas
JawPas
  • 194
  • 942 139
Full Pertunjukan Tari Kecak Bali Uluwatu
Tari kecak adalah seni tari yang berasal dari Bali. Seni tari kecak ini dipertunjukkan oleh puluhan penari laki-laki yang duduk berbaris dengan pola melingkar dan dengan irama tertentu menyerukan "cak, cak, cak" serta mengangkat kedua lengan. Dalam menarikan tari kecak para penari duduk melingkar dan mengenakan kain khas Bali yang bermotif kotak-kotak seperti papan catur yang ditaruh di pinggang. Beberapa penari juga memerankan tokoh-tokoh seperti Rama, Shinta, Rahwana hingga Hanoman.
1. Sejarah
Di tahun 1930-an, seniman Bali bernama Wayan Limbak dan pelukis asal Jerman bernama Walter Spies menciptakan tarian kecak. Tarian ini terinspirasi dari ritual tradisional yang dilakukan masyarakat Bali yang kemudian diadaptasi dalam cerita Ramayana dalam kepercayaan Hindu untuk dipertontonkan sebagai pertunjukkan seni saat turis datang ke Bali.
Tari kecak biasanya dilakukan oleh puluhan laki-laki bertelanjang dada dan mengenakan kain kotak-kota di pinggang hingga atas dengkul.
Tari kecak pertama kali dipentaskan di beberapa desa saja salah satunya adalah Desa Bona, Gianyar. Namun berkembang ke seluruh daerah di Bali dan selalu dihadirkan saat kegiatan-kegiatan seperti festival yang dilaksanakan oleh pemerintah maupun swasta.
2. Jumlah Penari Kecak
Umumnya tari kecak dimainkan oleh 50 penari laki-laki. Dari semua penari akan mengeluarkan suara "cak" sehingga membentuk musik secara akapela. Satu orang akan bertindak sebagai pemimpin yang memberikan nada awal, seorang lagi bertindak sebagai penekan yang bertugas memberikan tekanan nada tinggi atau rendah dan seorang lagi bertindak sebagai dalang yang mengantarkan alur cerita.
Di tahun 1979, tari kecak pernah dilakukan oleh 500 penari. Namun rekor tersebut dipecahkan oleh Pemerintah Kabupaten Tabanan yang menyelenggarakan kecak kolosal dengan 5.000 penari pada 29 September 2006.
3. Gerakan dan Properti Tari Kecak
Gerak penari kecak tidak harus mengikuti pakem-pakem tari yang diiringi oleh gamelan. Sehingga dalam tari kecak ini gerak tubuh penari lebih santai dan yang lebih diutamakan adalah jalan cerita dan perpaduan suara.
Tarian kecak juga disebut dengan ritual sanghyang. Dalam tarian ini ada beberapa properti yang terlihat yaitu bara api, bunga kamboja, gelang kerincing, selendang hitam putih, topeng hingga tempat sesaji yang membuat tari kecak terkesan semakin sakral dan mistis.
4. Makna Pertunjukkan Tari Kecak
Ketika menonton tari kecak, pastikan kamu membaca skrip ringkas yang diberikan saat membeli tiket agar memahami makna dari tarian kecak.
Tari kecak merupakan ritual shangyang atau tradisi menolak bala yang diselipkan kisah Ramayana di dalamnya. Tari kecak menceritakan tentang pencarian Permaisuri Shinta, Raja Rama dibantu oleh Hanoman. Hanoman lalu memporakporandakan tempat penyekapan Permaisuri Shinta dengan membakarnya. Namun Hanoman justru terkepung oleh prajurit Raja dan Rahwana dan hampir terbakar.
Pada awalnya Raja Rama mengalami kekalahan, tetapi tidak menyurutkan kesungguhan Raja Rama menyelamatkan permaisurinya. Raja Rama berdoa dengan sungguh dan kemudian berusaha kembali. Pada akhirnya Raja Rama dapat menyelamatkan Permaisurinya.
Sehingga makna nilai moral dalam tarian kecak ini ialah kasih yang tulus akan menang dengan doa dan kesungguhan.
5. Lokasi Pertunjukkan Tari Kecak
Menyaksikan tari kecak bisa dilakukan di beberapa lokasi. Salah satunya adalah Pura Luhur Uluwatu dan juga Garuda Wisnu Kencana.
Переглядів: 16

Відео

Cara Lengkap Pasang Spion Jalu #spion #spionjalu
Переглядів 52 місяці тому
Cara Lengkap Pasang Spion Jalu #spion #spionjalu
Cara Cepat Lepas Tutup Stang Yamaha All New Nmax #nmax #nmax155 #yamaha
Переглядів 102 місяці тому
Cara Cepat Lepas Tutup Stang Yamaha All New Nmax #nmax #nmax155 #yamaha
Pawai Dan Lomba Mobil Hias - Malam Takbir Idul Adha 1445 H
Переглядів 253 місяці тому
Berdasarkan hasil sidang isbat Kemenag RI, Hari Raya Idul Adha tanggal 10 Dzulhijjah jatuh pada 17 Juni 2024. Bulan Juni di tahun 2024 itu masih termasuk dalam tahun 1445 H. Dengan begitu, Hari Raya Idul Adha 2024 sudah memasuki tahun Hijriah ke 1445. Artinya, perayaan Idul Adha dilaksanakan pada Senin, 17 Juni 2024/ 10 Dzulhijjah 1445 H. Pemerintah Kabupaten Paser bersama PHBI menyelenggarakan...
Sungai Air Jernih Di Tengah Hutan Kalimantan - Sungai Terik - Kabupaten Paser #batukajang
Переглядів 2764 місяці тому
Sungai Air Jernih Di Tengah Hutan Kalimantan - Sungai Terik - Kabupaten Paser #batukajang
Mau Jum'atan
Переглядів 234 місяці тому
Nyasar mencari masjid di desa suliliran baru, istirahat dari kegiatan di UPTD Puskesmas Suliliran Baru, mau jum'atan, akhirnya ketemu pengendara motor yang hendak ke masjid jadilah kami ngekor dibelakangnya
Museum Berau
Переглядів 296 місяців тому
Museum Berau
Parade Karnaval Budaya Daerah | HUT Kab.Paser Ke-64
Переглядів 4399 місяців тому
Parade Karnaval Budaya Daerah | HUT Kab.Paser Ke-64
Parade Marching Band (DrumBand) | HUT Kab.Paser Ke 64 Tahun 2023
Переглядів 1,9 тис.9 місяців тому
Parade Marching Band (DrumBand) | HUT Kab.Paser Ke 64 Tahun 2023
Jefri Nichol Vs Elrumi 🔥 |Full Fight | Superknockout
Переглядів 3410 місяців тому
Jefri Nichol Vs Elrumi 🔥 |Full Fight | Superknockout
Rezeki Pagi - Pagi Katanya! Apa Boleh?
Переглядів 1211 місяців тому
Rezeki Pagi - Pagi Katanya! Apa Boleh?
Buaya Jinak Teman Buaya Riska #buaya #buayabesar #buayariska #buayaviral
Переглядів 57011 місяців тому
Buaya Jinak Teman Buaya Riska #buaya #buayabesar #buayariska #buayaviral
Cara Pasang AnyCast HDMI!
Переглядів 4711 місяців тому
Cara Pasang AnyCast HDMI!
Lomba Gerak Jalan Tingkat SD, SMP & SMA Se Kabupaten Paser (HUT RI ke -78)
Переглядів 834Рік тому
Lomba Gerak Jalan Tingkat SD, SMP & SMA Se Kabupaten Paser (HUT RI ke -78)
Karnaval IGRA (Ikatan Guru Raudathul Athfal) Kab.Paser dalam memperingati HUT.RI ke -78
Переглядів 56Рік тому
Karnaval IGRA (Ikatan Guru Raudathul Athfal) Kab.Paser dalam memperingati HUT.RI ke -78
VIRAL ARISAN 2.5 MILYAR !!!
Переглядів 50Рік тому
VIRAL ARISAN 2.5 MILYAR !!!
Viral Dokter Muda Ini Marah Kepada Ibu dan Bapak Di Video !!!
Переглядів 63Рік тому
Viral Dokter Muda Ini Marah Kepada Ibu dan Bapak Di Video !!!
Pawai Ta'aruf TK, PAUD se Kecamatan Tanah Grogot
Переглядів 75Рік тому
Pawai Ta'aruf TK, PAUD se Kecamatan Tanah Grogot
Karnaval Budaya Daerah (HUT Kabupaten Paser ke 63)
Переглядів 180Рік тому
Karnaval Budaya Daerah (HUT Kabupaten Paser ke 63)
Parade Marching Band (HUT Kab.Paser Ke 63)
Переглядів 1,9 тис.Рік тому
Parade Marching Band (HUT Kab.Paser Ke 63)
Pawai Drumben Dan Gerak Jalan SD, SMP, SMA | Kabupaten Paser | 15 Agustus 2022
Переглядів 2,2 тис.2 роки тому
Pawai Drumben Dan Gerak Jalan SD, SMP, SMA | Kabupaten Paser | 15 Agustus 2022
FULL Pawai Mobil Hias HUT RI Ke-77 Di Kabupaten Paser
Переглядів 2232 роки тому
FULL Pawai Mobil Hias HUT RI Ke-77 Di Kabupaten Paser
Pawai Mobil Hias Kabupaten Paser | HUT RI Ke-77 | Part I
Переглядів 5112 роки тому
Pawai Mobil Hias Kabupaten Paser | HUT RI Ke-77 | Part I
Pawai Mobil Hias Kabupaten Paser | HUT RI Ke-77 | Part II
Переглядів 2892 роки тому
Pawai Mobil Hias Kabupaten Paser | HUT RI Ke-77 | Part II
Cara Top Up Cash Dragon Nest SEA - Mudah Untuk Semua Metode Pembayaran
Переглядів 4,1 тис.2 роки тому
Cara Top Up Cash Dragon Nest SEA - Mudah Untuk Semua Metode Pembayaran
Dragon Nest SEA - Buy & Gacha Mysterious Mount Box
Переглядів 5052 роки тому
Dragon Nest SEA - Buy & Gacha Mysterious Mount Box
Cara Perbaiki Tombol Windows Tidak Berfungsi
Переглядів 17 тис.2 роки тому
Cara Perbaiki Tombol Windows Tidak Berfungsi
Viral!!! Aksi Menggandakan Uang H. Mihyar Parepare
Переглядів 1,1 тис.2 роки тому
Viral!!! Aksi Menggandakan Uang H. Mihyar Parepare
Libur Panjang Ke Pantai Pasir Putih | Desa Paser Mayang
Переглядів 922 роки тому
Libur Panjang Ke Pantai Pasir Putih | Desa Paser Mayang
Cara Pakai Cyclops ML
Переглядів 522 роки тому
Cara Pakai Cyclops ML