Jozmaye.TravelDiary
Jozmaye.TravelDiary
  • 65
  • 219 923
Uncovering the Mystery Behind the Extinction of Dinosaurs | #lifeinaustralia
Halo teman teman kali ini aku mengajak kalian jalan jalan di Australia sambil belajar ya. Kali ini kita mengujungi National Dinosaurs Museum di Canberra ibukota Australia.
nationaldinosaurmuseum.com.au/
ini adalah salah satu perjalanan road trip kami. Di Museum ini kita akan belajar mengapa dinosaurus dan hewan hewan purba itu tiba tiba menghilang dari atas permukaan bumi.
Jozmaye Travel Diary adalah perjalanan holistic kami, untuk memperluas wawasan dan kesejahteraan diri melalui destinasi wisata dan kehidupan sehari hari di Australia sambil memahami beragam budaya untuk informasi selanjutnya kalau teman teman suka meriset bisa check link dibawah ya
www.geol.umd.edu/~tholtz/G204/lectures/204links.html www.icr.org/article/chengjiang-cambrian-explosion/ commons.wikimedia.org/wiki/File:Meteor_Crater_(2).jpg
semoga bermanfaat atau setidaknya menghibur ya. Terimkasih ya untuk LIKE, COMMENT SHARE dan SUBSCRIBEnya
#jozmayetraveldiary #indonesia #australia #kesejahteraan #jalanjalan #roadtrip #dinosaur #canberra #dinosaursvideos
Переглядів: 121

Відео

Road trip Sydney ke Canberra, kenapa Canberra ibukota Australia bukan Sydney ya? 🙄🤗
Переглядів 293День тому
Halo teman teman, kami menuju ibukota Australia yaitu Canberra, mengujungi beberapa objek wisata yang sebenarnya cocok untuk keluarga aka young family. nah apa sajakah itu silahkan ikuti ya. Jozmaye Travel Diary adalah perjalanan holistic kami, untuk memperluas wawasan dan kesejahteraan diri melalui destinasi wisata dan kehidupan sehari hari sambil memahami beragam budaya semoga bermanfaat atau...
City and beach vibes in Sydney are pretty boring, TOTALLY different from Jervis Bay 😁😍
Переглядів 15714 днів тому
Halo semua, salam sehat Yuk kita mengunjungi salah satu desa di NSW untuk menikmati keindahan dan kedamaian bagaikan surga bagi para pencinta laut. Desa Jervis Bay ini terletak sekitar 191km dari kota Sydney. Jozmaye Travel Diary adalah perjalanan holistic kami, untuk memperluas wawasan dan kesejahteraan diri melalui destinasi wisata dan kehidupan sehari hari di Australia sambil memahami beraga...
Living in the countryside in Australia is no longer cheap | #livinginaustralia
Переглядів 25921 день тому
Halo semua salam sehat teman teman. Aku baru sempat lagi nih ajak teman teman untuk jalan jalan, kali ini ke desa desa di selatan NSW. Banyak yang ingin tinggal di desa, jadi kami sekalian liat liat sperti apa suasana hidup di desa itu. Wah.. ternyata mahal banget ya tinggal di desa di daerah NSW. Mulai dari harga makanan, penginapan sederhana hingga rumah tempat tinggal. Wisata desa ini aku ba...
Shops smart in vietnamese town to minimise expenses
Переглядів 91Місяць тому
Halo semua salam sehat, yuk kita jalan jalan santai menimati pasar tradisional di kampung vietnam aka Cabramatta di kota Sydney. kampung ini salah satu wisata kulinar yang wajib dikunjungi saat berkunjung ke kota Sydney, dimana kalian akan puas menikmati makanan segar dengan beragam cita rasa yang lezat. Cabramatta juga merupakan destinasi berbelanja sayuran dan buah buahan tropis yang tidak di...
Kenapa tiap tahun orang Jepang itu suka berkumpul di bawah bunga Sakura #hidupdiaustralia
Переглядів 84Місяць тому
Halo semua salam sehat, Jepang adalah negara maju dan masyarakatnya terkenal disiplin dan berumur panjang. Yuk kita cari tahu budaya Jepang ini lewat festival bunga Sakura di kota Sydney yang terletak di perkampungan Arab yang sebagaian besar beragama Muslim. Jozmaye Travel Diary adalah perjalanan holistic kami, untuk memperluas wawasan dan kesejahteraan diri melalui destinasi wisata dan kehidu...
Gara gara beda budaya jadi gampang salah paham 🤗 | #hidupdiaustralia part 2
Переглядів 1702 місяці тому
Halo semua salam sehat, yuk kita berbagi soal pandangan dan sikap budaya yang berbeda agar teman teman tidak kaget nantinya saat tinggal di Australia. aku juga berbagi apakah pelajar bisa menabung saat kuliah sambil kerja. Bila teman teman ingin tahu langsung bisa check time stamp ya 00:18 awal perbedaan budaya 02:21 pengalaman menabung saat kuliah 05:12 peraturan visa baru buat pelajar 05:42 p...
Emigrating to Australia was like a BAD DREAM in the beginning Part I | #lifeinaustralia
Переглядів 1,5 тис.2 місяці тому
Halo semua salam sehat, jangan lupa nyalakan CC ya kalau ingin menyimak dengan jelas. Untuk persyaratan, biaya dan cara masuk Australia silahkan cek situs resminya agar tidak rugi dan menyesal. immi.homeaffairs.gov.au/visas/getting-a-visa/visa-finder www.studyaustralia.gov.au/ Bila teman teman tidak sabar untuk menonton hingga habis bisa langsung ke topic yang relevant buat kalian ya: 00:41 Jar...
The Largest Dam and Reservoir in Sydney: Small But Mighty, Though Not as Grand as Lake Toba
Переглядів 1882 місяці тому
Halo semua salam sehat, Jangan lupa nyalakan CC agar lebih jelas ya. kali ini aku ajak teman teman ke bendungan terbesar di kota Sydney yang meskipun ukurannya jauh lebih kecil dari danau toba namun berperan sangat penting bagi jutaan penduduk di kota Sydney, Australia. Temukan juga perbandingan menarik antara Danau Burragorang dan Danau Toba ya silahkan di tonton hingga abis. Bila teman teman ...
Are you sure you want to work and live in Australia? Then get ready mentally.
Переглядів 1,6 тис.2 місяці тому
Halo semua, salam sehat! Australia dikenal sebagai negara maju dengan standar gaji tinggi yang menarik banyak imigran. Namun, kenapa penduduknya rentan terhadap gangguan mental. Silahkan ditonton hingga habis ya kalau teman teman ingin tau faktor apa saja yang mempengaruhi kesehatan mental di Australia, terutama di kalangan pekerja. Berdasarkan laporan dari Australian Institute of Health and We...
12 Things to be aware of If You Want to Work Professionally in Australia |#LifeInAustralia
Переглядів 9503 місяці тому
Halo semua salam sehat, jangan lupa nyalakan CC agar lebih jelas ya dan selamat datang di video videoku yang membahas kehidupan social, budaya dan sehari hari di Australia. Di video ini, aku berbagi informasi secara rinci tentang apa yang boleh dan tidak boleh dikatakan atau dilakukan saat wawancara kerja di Australia. 01:24 hal pertama 03:42 hal ke dua 04:52 hal ke tiga 05:51 hal ke empat 07:0...
How to create a catchy Resume for Companies in Australia | A Guide to #jobsearching
Переглядів 2343 місяці тому
Halo semua, jangan lupa nyalakan CC agar lebih jelas ya dan selamat datang di video videoku yang membahas kehidupan social budaya dan sehari hari di Australia. kali ini aku berbagi informasi praktis tentang memperoleh pekerjaan di Australia bagi teman teman yang sudah ada ijin kerja di Australia. Namun mudah mudahan metode atau tips ini bisa teman teman pakai dalam mencari pekerjaan di Lokasi k...
What is Life Like for Poor People in Australia? | #lifeinaustralia
Переглядів 7093 місяці тому
Hallo semua salam sehat, SILAHKAN NYALAKAN CC agar lebih jelas lagi ya. kali ini aku berbagi informasi tentang akes perumahan bagi mereka yang tidak mampu atau tersisihkan atau lebih tepatnya kaum marginalised. Informasi informasi di videoku ini berdasarkan situs resmi serta pengalaman kerjaku sebagai community educator dalam memberikan penyuluhan penyuluhan serta mengelola project berkaitan de...
Pros and Cons retiring or access my aged care in Australia | #lifeinaustralia
Переглядів 13 тис.3 місяці тому
Halo semua salam sehat! Video ini adalah part 2 kelanjutan dari ua-cam.com/video/JJq0J_lDyyg/v-deo.html , silahkan tonton sampai habis ya bila kalian ingin memahami lebih jelas lagi sisi gelap pensiun di Australia yang membuat cukup banyak lansia yang resah atau ragu ragu menerima pelayanan lansia di saat usia senja mereka dan memutuskan untuk keluar dari Australia. Hal ini umumnya terjadi bagi...
DISCOVER The dark side of retiring in Australia | #livinginAustralia #jozmayetraveldiary
Переглядів 49 тис.4 місяці тому
DISCOVER The dark side of retiring in Australia | #livinginAustralia #jozmayetraveldiary
My neighbor didn't care and left their rubbish behind | How Australia maintain clean environment
Переглядів 7874 місяці тому
My neighbor didn't care and left their rubbish behind | How Australia maintain clean environment
Adopting a Fur Baby in Australia Is Not a Straightforward Process | #lifeinaustralia
Переглядів 854 місяці тому
Adopting a Fur Baby in Australia Is Not a Straightforward Process | #lifeinaustralia
10 Challenges That Make Living in Australia Difficult for Migrants | Practical Tips
Переглядів 7 тис.4 місяці тому
10 Challenges That Make Living in Australia Difficult for Migrants | Practical Tips
An easy way to find the root cause of stubborn acne Undertanding various cooking oils in Australia
Переглядів 1634 місяці тому
An easy way to find the root cause of stubborn acne Undertanding various cooking oils in Australia
Uncovering the mystery of frequent colds and weakness since living in Australia.
Переглядів 9015 місяців тому
Uncovering the mystery of frequent colds and weakness since living in Australia.
No need to worry having low income living in Australia, an expensive country (if you are willing)
Переглядів 4,9 тис.5 місяців тому
No need to worry having low income living in Australia, an expensive country (if you are willing)
Bagaimana Perbedaan Status Sosial di persempit antara si #kaya dan si #miskin di Australia (part 1)🤗
Переглядів 1,2 тис.5 місяців тому
Bagaimana Perbedaan Status Sosial di persempit antara si #kaya dan si #miskin di Australia (part 1)🤗
The downside of owning a house in Australia: Why? | One Reason Australia is a developed Country
Переглядів 80 тис.6 місяців тому
The downside of owning a house in Australia: Why? | One Reason Australia is a developed Country
Mencoba Menjadi Pedagang Kaki Lima di Australia😆 | #hidupdiaustralia
Переглядів 9006 місяців тому
Mencoba Menjadi Pedagang Kaki Lima di Australia😆 | #hidupdiaustralia
How I worked as a childcare worker without formal qualification in Australia and job interview tips
Переглядів 5446 місяців тому
How I worked as a childcare worker without formal qualification in Australia and job interview tips
Work Reality in Australia: Not as Sweet as Imagined | Early Journal of Jozmaye Travel Diary
Переглядів 2,8 тис.7 місяців тому
Work Reality in Australia: Not as Sweet as Imagined | Early Journal of Jozmaye Travel Diary
Let's explore the reality of Australia through My Channel | #jozmayetraveldiary
Переглядів 5827 місяців тому
Let's explore the reality of Australia through My Channel | #jozmayetraveldiary
What You Must Consider Before Studying Abroad in Australia | #lifeinaustralia😎😆😁
Переглядів 1,6 тис.8 місяців тому
What You Must Consider Before Studying Abroad in Australia | #lifeinaustralia😎😆😁
Visiting in-laws to have a meal together and nurture emotional well-being.
Переглядів 19 тис.9 місяців тому
Visiting in-laws to have a meal together and nurture emotional well-being.
10 Tahun Bebas Kanker payudara: tips sederhana dan unik untuk sehat dan bahagia 💕😁
Переглядів 9699 місяців тому
10 Tahun Bebas Kanker payudara: tips sederhana dan unik untuk sehat dan bahagia 💕😁

КОМЕНТАРІ

  • @EntinSnaryo
    @EntinSnaryo 11 днів тому

    Bu,anak saya mau kerja ke australia gimana caranya?

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 11 днів тому

      Terimakasih pertanyaannya. pertama tama harus ada ijin kerja resmi ya bu. umumnya yang ada ijin kerja mendasar itu visa pelajar atau mereka yang dapat working holiday visa usia 18-30 thn. Best konsultasi dg immigration lawyer jangan dengar nasehat dari mereka yang tidak paham hukum negara Australia agar tidak kena sanksi hukum dan rugi.

  • @MitaXRes
    @MitaXRes 11 днів тому

    bundaa bisa di kecilin gak suara musicny soalny terlalu kenceng pas 1:56 kecilin dikit lagi bunda

  • @amauti12
    @amauti12 25 днів тому

    Ada pohon pisang juga di sana

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 25 днів тому

      Ya ada banyak apalagi di daerah Queensland sdh spt di Indonesia

    • @amauti12
      @amauti12 25 днів тому

      @@Jozmaye.traveldiary di arizona sini ga ada soal nya mba

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 23 дні тому

      @@amauti12 tapi banyak cactus ya, thn 2019 aku kesana dikasih permen, jam from prickly pear

    • @amauti12
      @amauti12 23 дні тому

      @@Jozmaye.traveldiary betul mba wah mantep mba pas musim panas kah ke sini nya

  • @DewiSuryani-y9e
    @DewiSuryani-y9e 25 днів тому

    Mantap informaasinya ❤

  • @DewiSuryani-y9e
    @DewiSuryani-y9e 25 днів тому

    Enak ya ka bisa jalan jalan didesa 😊

  • @ebuddyz6979
    @ebuddyz6979 25 днів тому

    Kak..tolong berikan contoh proses pembuatan cover letter dan resume untuk ke Australia,sekarang saya masih di Indonesia...

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 25 днів тому

      Hello, tergantung pada latar belakang dan pekerjaan yang dilamar, karena there is no one size fits all. Tapi, harus disesuaikan dengan pekerjaan dan standar di Australia. Coba kunjungi situs seek dot com untuk melihat contoh-contoh cover letter dan resume

  • @amauti12
    @amauti12 Місяць тому

    kalo di indonesia ga peduli mental yg penting good looking 😂

  • @AlmedaDosantos-p2q
    @AlmedaDosantos-p2q Місяць тому

    Saya kerja ke australia posisinya kk

  • @DewiSuryani-y9e
    @DewiSuryani-y9e Місяць тому

    Wahhh mantap ❤

  • @TukangBongkar99
    @TukangBongkar99 Місяць тому

    aman dari polusi motor...

  • @Putri-x7w
    @Putri-x7w 2 місяці тому

    Mbaknya datang dg visa apa? Mohon maaf ya, knp sampe kelaparan? Klau mmng dpt pekerjaan meskipun byr kontrak rmh, ga sampe lah kelaparan. Maaf ya.

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      terima kasih pertanyaannya, dulu dg visa pelajar. di video aku sebutkan tidak ada makanan sama sekali tapi nemu duit $2 cukup utk beli mie instant (waktu itu seharga 0.15c jadi berharap bisa hingga nanti gajian lagi). waktu itu kerja cuman on call. dan upaya tabung uang utk bayar visa dan uang kuliah, kotrakan dsb kr tidak mau bergantung sama orang tua. 😊

  • @johnsteven536
    @johnsteven536 2 місяці тому

    Perjuangan yang berat, tapi tetap semangat, badai pasti berlalu

  • @syantique9633
    @syantique9633 2 місяці тому

    Tuhan sungguh luar biasa, thanks for sharing, Gbu 👍🙏🙏

  • @premman6052
    @premman6052 2 місяці тому

    Pengalaman yang sangat berharga, thanks for sharing

  • @ireneina5148
    @ireneina5148 2 місяці тому

    Luar biasa dasyat ya kebaikan dan kemurahan Tuhan, terima kasih utk kesaksian nya kak, sehat2 sukacita selalu, Tuhan memberkati 🙏❤️

  • @mygmailatwork6647
    @mygmailatwork6647 2 місяці тому

    jadi org indo be smart, jgn di jadi in babu ama bule yah. inget bule oz itu males

  • @mygmailatwork6647
    @mygmailatwork6647 2 місяці тому

    buntutnya juga kawin ama bule kan sampean. sudah jgn create rubbish content deh. hidup tidak ada yg gratis, kecuali jadi anak president

  • @AgungAriyanto-iz7pd
    @AgungAriyanto-iz7pd 2 місяці тому

    Semangat ka...

  • @healthy2060
    @healthy2060 2 місяці тому

    Mau jalan² ke sana ahh ❤

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      it's nice there, cuman 65 km dr kota sydney lewat M4 cepat nyampe. 😊

  • @jantjhin4057
    @jantjhin4057 2 місяці тому

    rasanya g begitu semua -- klo kita pension age -- mudah saja -- form utk pension itu otomatis datang sendiri ke alamat , dimn kita tinggal -- karena mungkin kita punya income tidak besar , otomatis sudah waktu nya pension -' uang pension langsung di kirim ke account bank kita , sejak premister antoni almanese menjabat , kita lansia " yg sudah waktu pension 67 thn mendapat 6 bln early .

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      Terima kasih telah berbagi pandangan iya betul. depends on the each person circumstances

  • @jantjhin4057
    @jantjhin4057 2 місяці тому

    itu betuul banget -' aku tinggal di depan aldi store -- selama aldi store buka dr thn 2008 -- sedangkan aku tinggal di rmh tsb sudah 22 thn .

  • @avissasuseno5860
    @avissasuseno5860 2 місяці тому

    Saya suka review yg jujur & real ttg Australia seperti di atas dibanding cerita angin surga yg kadang gak sesuai realita 😊

  • @依鈴張
    @依鈴張 2 місяці тому

    Taiwan juga parah. Tempat kerja bertemu orang2 beraneka ragam negara, cara memperlakukan orang yg kasar dan itu ada dimana2. Sebagai orang Indonesia berkeluarga dan bekerja di Taiwan saya juga kena mental sakit psikis.

  • @MakYa-p1u
    @MakYa-p1u 2 місяці тому

    Sy di malaysia kerja di pati jumpo, lama

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      Terima kasih sudah berbagi pengalaman, sperti apa sikondnya di Malaysia

  • @Rinithea
    @Rinithea 2 місяці тому

    Klu menurut saya yg namanya di tempat kerja pasti ada aja orang Julid, waktu dulu di Indonesia banyak di bully karna iri gara2 Bos2 selalu bela saya 😂😂😂 Childcare yg Sekarang saya kerja , alhamdullilah baik2 ( ada 2 orang yg rada2) tapi cuekin aja 😂😂😂😂

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      Terima kasih sudah berbagi pengalamannya. Keep up with the good work 😊

    • @avissasuseno5860
      @avissasuseno5860 2 місяці тому

      Tapi bener lho, rekan kerja aku dulu kerja di CC katanya toksik gitu orang2nya, padahal kerjanya sama anak kecil.

  • @sydneyhamburg980
    @sydneyhamburg980 2 місяці тому

    Di tempat kerja saya dapat seperti ini.😢 sedih

  • @luckyindo5765
    @luckyindo5765 2 місяці тому

    apakah pria bs bekerja seperti itu

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      Terma kasih pertanyaannya. Pria bisa bekerja di child care centre bila ada kualifikasi yang relevant dan memiliki catatan kriminal yang bersih dan keamanan bekerja dg anak anak.

    • @luckyindo5765
      @luckyindo5765 2 місяці тому

      @@Jozmaye.traveldiary kalau msh di indo dan usia sdh 40 an apakah ada kesempatan utk itu biarpun kecil.

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      @@luckyindo5765 maksudnya kesempatan untuk belajar jadi child care worker atau bekerja di child care worker. utk belajar usia berapa saja bisa, kalo bekerja dg tujuan untuk menetap, sebaiknya konsul dg agen imigrasi kr faktor usia kemampuan berbahasa dan pengalaman mempengaruhi point utk lulus masuk PR.

  • @QuinzaHandsew75
    @QuinzaHandsew75 2 місяці тому

    Buat sy sih cari duit ok tapi buat stay apalg jd resident ogah. Walopun indonesia itu konoha masih ada keuntungan buat sy pribadi dan kluarga. Bisa py mba art..supir pribadi..biaya jasa ckp terjangkau spt petukang,salon,massage spa itu mudah di dapat dan msh ada yg murah..itu sebagian kecil kemudahan buat saya yg sulit didapat negara2 berincome tinggi😅

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      Terima kasih sudah berbagi pandangan, bener indonesia bisa ada domestic helper, driver etc unlike Aussie 😊

    • @e.h.g2855
      @e.h.g2855 2 місяці тому

      Karena orang2 indonesia kebanyakan hidup manja. Tidak sedikit juga orang2 Indonesia yg malah tidak mau pulang ke Indonesia lagi.

    • @Rinithea
      @Rinithea 2 місяці тому

      Itu buat orang yg punya penghasilan lumayan tinggi or kerja bagus, tapi buat sebagian orang kan yg ngak ada gajih mana bisa seperti apa yg kamu sebut di atas. Bukan mau ngejelekin Negara sendiri, klu di sana ngak punya uang ngak bisa ke rumah sakit untuk berobat. Sedangkan di Negara2 lain klu emergency kita ngak harus bayar dan abis operasi Nurse nya dateng ke rumah tanpa bayar. Positive and Negative selalu ada di mana2, tinggal pilih mau yg mana?

    • @avissasuseno5860
      @avissasuseno5860 2 місяці тому

      Semua negara ada plus & minusnya. Di Indonesia servis apapun lebih hospitable, kalo di Australia hospitality nya tidak seramah di Indonesia. Di Indonesia, kalo mau ambil uang ke bank misal 300 juta cash, gak akan ditanya buat apa. Kalo di Australia, langsung ditanya buat apa, padahal duit2 nasabah, Contoh Commonwealth Bank, ada kasus orang mau tarik tunai di teller jumlah besar gak boleh & ditolak mentah2. Di Indonesia nyicil rumah maksimal 15 tahun, di Australia 30 tahun. Beli rumah di Indonesia kalo mau cash gak ada drama, di Australia banyak fee ini itu. Sama kaya bisnis, lebih sulit buka bisnis di Aussie. Tukang servis barang yg kecil2 hampir gak ada di Australia, Indonesia ada servis tas/sepatu/koper. Indonesia ada lengkap. Ingat semua negara ada plus minusnya.

    • @e.h.g2855
      @e.h.g2855 2 місяці тому

      @@avissasuseno5860 masa???? Itu karena bank peduli dengan nasabah, keamanan di Australia sangatlah tinggi. Sulit buka bisnis karena negara Australia tidak mau orang berbisnis sembarangan , nanti jadi tidak teratur seperti di Indonesia, yg bisnis bercampur dimana saja tanpa ada izin usaha. Kalau bisnis rumahan yg kecil2 an sih nggak masalah. Beli rumah juga harus aturannya karena semua di negara Australia harus ada aturan2 tertentu, kalau tidak ada aturan, ya negara bisa kacau bacalah, masyarakat seenaknya. Makanya kenapa di Australia peraturan sangat diterapkan, karena negara tidak mau banyak manusia sampah. Coba lihat sendiri di Indonesia, keamanan saja sangat tidak menjamin, pembunuhan yg di Australia dianggap tidak manusiawi, di Indo sudah biasa. Ngeri bangat. Tapi memang nggak aneh kalau masyarakat Indonesia yg biasa hidup mudah dan manja, nggak akan mampu untuk hidup di negara yg banyak aturan. Hanya orang-orang yg mau sukses saja sih kayaknya yg mau hidup di Australia, yang mau hidup malas2 ya di Indonesia saja, ngapain repot2 cari duit ke Australia dan ujung ujungnya komplek.

  • @ylaw2092
    @ylaw2092 2 місяці тому

    Saya juga mau ke Australia tapi sayang gk punya duit😅

  • @rizalukman7982
    @rizalukman7982 2 місяці тому

    Terima kasih ibu sudah berbagi mengenai sistem pensiun di Australia.Selama ini informasi seperti ini masih sangat terbatas dan tertutup.Namun sekarang dengan video ibu sudah lebih menjadi terang benderang

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 2 місяці тому

      Terima kasih kembali sudah menonton dan semoga bermanfaat ya.

  • @johnny0371
    @johnny0371 3 місяці тому

    Dari Prambanan ya mbak

  • @jarwatihandayani6137
    @jarwatihandayani6137 3 місяці тому

    Intinya semua klo mau enak tdk ada yg gratis

  • @putramas7691
    @putramas7691 3 місяці тому

    Saya hampir 20 thn tinggal diaustralia saya ditinggal dikota kecil di WA tiap weekend camping dan mancing masa pensiun lihat nanti lah 😃

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terima kasih sudah berbagi pandangan, very true one day at a time 😊

  • @Aerialorug
    @Aerialorug 3 місяці тому

    Danke, usi. I reckon Australian's love for animal is superb. It seems the regulations for animal protection are keep being updated ❤ I remember years ago in my early 20s while living in Down Under, I had my moment of (shocking) truth when visiting a pet shop to look for a puppy (at that time, I didn't know many animal shelters info like in present days). Yet, I cancelled my plan and ended up buying a fish 😂. Even in that era, to buy a puppy, I had to provide my bank statement 😂😂😂 Yes, the puppy was also pricey at that time, around $950 per puppy. I was also told that the puppy needs several treatments, chip, and so on. So, I cancel my plan . So, it's good to hear that even in the Animal shelter now, the strict rules are also applied. ❤❤❤ Danke, usi.

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Wow, thank you for sharing your experience. Adopting through a shelter also has some benefits. If the pet becomes sick during the trial period or doesn't get along with other animals, we can either return or exchange it. Additionally, the shelter will pay for the medical bills. 😊

  • @cheffieways
    @cheffieways 3 місяці тому

    Kalau biasa hidup susah dan mandiri, Australia bisa lebih baik. Kalau dari keluarga berada dan biasa hidup nyaman, Indonesia jauh lebih enak.

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terima kasih pandangannya, wah bener banget. selain itu rasa nyaman juga bergantung pada social circle kita.

  • @srimaryati.j9175
    @srimaryati.j9175 3 місяці тому

    Karna di negara asia ngak ada musim dingin nya mereka senang negara tropiz alasan salah satunya

  • @zuhairulwathoniatibi
    @zuhairulwathoniatibi 3 місяці тому

    Coba bantu kita gmn msk ke ausi akan jauh lbh brmnfaat

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terima kasih atas pendapatnya, coba check videoku tentang 10 hal yang perlu di pertimbangkan sebelum masuk Aussie.

  • @syantique9633
    @syantique9633 3 місяці тому

    Menjelang akhir video, disebutkan “org2 yg punya superannuation, bs mengaksesnya di umur 67 thn”. Setau sy, dgn syarat2 tertentu, kebanyakan bs mengaksesnya di umur 60 thn (di thn 2024). Umur 67 utk mengakses Aged Pension dr Centrelink. Please correct me if I’m wrong.

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terima kasih untuk infonya😊 Yes true, maksudnya, di usia 67 anyone who is working can access super without restriction. generally, you could access part of your super (TTR) under 65 if you reached preservation age+39 weeks and the amount generally between $1000 to $10000 if you are still working. Under 60 must meet certain condition and will get 17% and 22% tax unless due to financial hardship but from 60 above tax free. You can withdraw entire super after 60 given you are no longer employed/retired. Certain circumstances also allow the person to withdraw super much earlier even before 50 years old. to be precise please visit money smart website and ATO.

    • @syantique9633
      @syantique9633 3 місяці тому

      @@Jozmaye.traveldiary I think if you’re still working you can access super when you reach 65 (and not 67) without any restriction? Even if you’re still working you can access super when you turn 60 with ‘transition to retirement’ (TTR). But true, superannuation is complex so this is not a financial guidance in any way and better to go to moneysmart.gov.au or ask your financial advisor 😊

  • @naniblackorchid
    @naniblackorchid 3 місяці тому

    Hello, salam dari Borneo ya. Terima kasih videonya

  • @annihusmarani650
    @annihusmarani650 3 місяці тому

    🎉terimakasih kontentnya menambah wawasan saya tentang kehidupan di australia

  • @sucitawati5227
    @sucitawati5227 3 місяці тому

    Info ini bagus sekali setidaknya lebih membuka wawasn bahwa banyak hal yang harus di fahami dan dipersiapkan bila ingin mendapatkan jaminan jaminan yang diinginkan. Semua tidak didapat sebegitu mudah tapi juga melalui proses yang detil 👍👍👍❤

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terimakasih sudah memberi komentar yg positive 😊

    • @sucitawati5227
      @sucitawati5227 3 місяці тому

      Trimakasih juga kontennya mengedukasi.🙏👍 Ya kita harus melihat sesuatu lebih realita, setidaknya tidak terbawa pada pada gambaran yang semua tampak indah dan mudah tapi sesungguhnya harus melalui proses yang rumit juga. Prepare lah kata kita orang Indonesia 👍😊😍

  • @LagiMakan
    @LagiMakan 3 місяці тому

    👍

  • @sucitawati5227
    @sucitawati5227 3 місяці тому

    Trimakasih share informasinya mbak. Kami kira semudah cerita yang kami bayangkan. Memang seperti pepatah bilang :rumput tetangga tampak lebih hijau" padahal rumit juga dengan banyak kriketeria dan masa pensiun stlh usia 67 thn. 🙏😊😁❤

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terima kasih kembali mba sdh menonton videoku 😊

    • @sucitawati5227
      @sucitawati5227 3 місяці тому

      Kita belajar banyak dari negara yang sudah maju bagaimana menyiapkan diri kita menghadapi hari tua dengan mapan, sehat dan bahagia. Kalau kita sudah siap rasanya lebih nyaman dan indah di Indonesia, suasana hangat kekeluargaanya bikin hati lebih tenang.👍❤️

    • @juliettst5203
      @juliettst5203 3 місяці тому

      Gak ada yg rumit. Klo sdh msk usia pension dan uang gak byk bs dpt uang pension. Tp uang pension utk bantu seadanya bkn utk byr semua2nya jd msg2 individu msh hrs jg nabung selagi muda utk masa tua.

  • @peterdower4289
    @peterdower4289 3 місяці тому

    Di indonesia ga ada jaminan hari tua,kesehatan jg ga bagus,saya milih pensiun di Australia.

  • @ingedj8338
    @ingedj8338 3 місяці тому

    L 4👍👍🎉🎉nice sharing Dear friend ✅

  • @michaelnugroho8329
    @michaelnugroho8329 3 місяці тому

    bertele-tele, boring, kurang to the point.

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terima kasih pendapatnya I hope you have a nice day ahead😊

  • @katrinaja5622
    @katrinaja5622 3 місяці тому

    Kalo di perth. Tanahnya pasir. Queensland kayanya tanahnya lebih bagus. Beda state beda kondisi.

  • @davidabraham9829
    @davidabraham9829 3 місяці тому

    Bgmn caranya utk bisa sampe ke sana. ? Apa yg hrs saya siapkan ? Tlg dibantu bu

    • @Jozmaye.traveldiary
      @Jozmaye.traveldiary 3 місяці тому

      Terima kasih pertanyaannya. tergantung masuk dg visa apa. kalau untuk kerja, terlebih dulu harus ada ijin kerja di visa tersebut.

  • @QuinzaHandsew75
    @QuinzaHandsew75 3 місяці тому

    Betul kak..dimedsos rame2 ..pindah negara yuk helow yaa emang segampang itukah hehehe.nah dengarkan ini ya gaes dinegara orang itu ga gampang

  • @QuinzaHandsew75
    @QuinzaHandsew75 3 місяці тому

    Jd bersyukurlah ya dimanapun kita berada