ali masker
ali masker
  • 179
  • 39 650
GOWES MERDEKA BUKIT SELO GAJAH KEDIRI
Gowes merdeka bukit selo gajah kediri
Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua
Salam sehat..
Batu besar di ujung Dusun Babatan, Desa Tiron ini merupakan potensi wisata di Kecamatan Banyakan. Bentuknya seperti gajah berbaring. Karena itulah batu itu disebut Selo Gajah.
Selo Gajah ini berada tak jauh dari Balai Desa Tiron. Sekitar tiga kilometer. Namun, jalannya belum mulus. Bila ditempuh dengan kendaraan bermotor, sepuluh menit baru sampai.
Memang, sepeda motor bisa menjangkau lokasi ini. Meskipun harus melewati jalan setapak, yang dibuat oleh warga. Jalan ini bukan semata-mata ditujukan untuk mencapai Selo Gajah. Melainkan upaya warga agar bisa menjangkau lahan pertanian di dekat batu itu.
Karena kondisi seperti itu, wajar bila jarang pengunjung ke Selo Gajah. Apalagi, karena jadi akses petani ke lahannya, setiap kali harus berpapasan dengan mereka. Padahal, jalannya hanya setapak yang lebarnya hanya 1,5 meter. Sehingga, agar bisa lewat, salah satu kendaraan harus mengalah. Berhenti lebih dahulu untuk memberi kesempatan yang lain melintas. belum banyak pengunjung yang datang ke Selo Gajah. Padahal, dari sisi eksotisme, Selo Gajah tergolong memikat. Bukit batu itu masih alami. Pemandangannya tidak kalah indah dengan wisata Watu Lawang di Nganjuk, yang juga berada di lereng Wilis. Jika di Watu Lawang disuguhi pemandangan pegunungan yang hijau maka di Selo Gajah wisatawan dimanjakan dengan keindahan hamparan padi. Pemandangan itu bisa dinikmati dari dasar bukit Selo Gajah.
Sayangnya, batu yang tingginya mencapai 30 meter dengan panjang 100 meter itu belum didukung sarana sebagai tempat wisata. Saat terik, tidak ada tempat berlindung bagi pengunjung yang kepanasan.
Wajar bila kemudian tempat ini hanya dimanfaatkan oleh petani. Seperti salah satu tempat yang sangat datar. Tempat ini biasa dipakai untuk menjemur panenan, terutama singkong. Warga pun menyebut bagian ini sebagai memean yang maknanya tempat menjemur.
Di Memean ini banyak bongkahan batu berdiameter setengah hingga satu meter. Di atasnya ada pecahan batu merah yang lebih besar, yang diperkirakan adalah bata kuno. Konon, batu itu dibawa dari bukit yang tak jauh dari Selo Gajah.
Sementara itu, untuk pengelolaan tempat wisata,
batu raksasa itu merupakan batu vukanik. Yang dihasilkan dari aktivitas gunung pada masa lampau. “Hampir semua gunung di Jawa adalah gunung aktif, tapi sekarang sedang istirahat,”
Kami rombongan bersepeda berangkat dari kota Kediri menuju lokasi bukit Selo Gajah dengan rute titik kumpul di Terminal Bus tamanan - pasar semen - waterpark- simpang tiga Desa joho semen menuju arah resort kelir - genengan terus melewati sawah ladang hutan dan ketemu bukit Selo Gajah. Tema gowes merdeka dengan mengadakan penghormatan bendera merah putih di bukit Selo Gajah dengan penuh kidmat dan semangat 45. Semoga bermanfaat.
Wassalamualaikum
Salam sehat
#selogajah #gowesmerdeka
Переглядів: 216

Відео

GOWES PERIH SYAHDU
Переглядів 207Місяць тому
Gowes perih syahdu Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua dan salam 2 pedal.. Semen adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Kediri Provinsi Jawa Timur, Indonesia yang memiliki 12 desa, antara lain Bulu, Sidomulyo, Bobang, Semen, Puhrubuh, Titik, Kedak, Puhsarang, Kanyoran, Pagung, Joho, dan Selopanggung. Kecamatan ini berbatasan dengan Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri di utara dan timur, ...
ALAS KARET SECANG MOJO KEDIRI || POS 1 JALUR GOWES BESUKI - DOLO
Переглядів 163Місяць тому
alas karet secang mojo Kabupaten Kediri
KELILING KOTA MADIUN || OLEH OLEH BLUDER COKRO
Переглядів 2742 місяці тому
Assalamualaikum Warahmatullahi wabarakatuh.. salam sejahtera untuk kita semua Tim Joker's kota Kediri gowes louding ke kota madiun. para pegowes yang tergabung dalam komunitas sepeda joker's kota Kediri berkeliling Kota Madiun pada Minggu (02/06/2024) pagi. Louding dengan menggunakan mobil pick up 2 armada, 1 minibus serta mobil pribadi. Rute dimulai dari jalan candisari yang berlokasi di seput...
KAMPUNG DURIAN KLETAK KANYORAN KEDIRI
Переглядів 3234 місяці тому
kampung durian kletak kanyoran kediri Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua Salam gowes Salam sehat Destinasi baru yang akan diprogramkan Desa Kanyoran Kec. Semen Kab. Kediri tersebut adalah Kampung Kebun Durian yang direncanakan dengan luas lahan kurang lebih sekitar 10 hektar. Kampung Kebun Wisata Durian, berpotensi untuk dijadikan salah satu ikon destinasi wisata baru yang terleta...
BERBAGI TAKJIL RAMADAN | BERSAMA JOKER'S
Переглядів 1845 місяців тому
Berbagi takjil ramadan bersama joker's Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Saat Bulan Ramadhan, mungkin kita sering menjumpai, beberapa orang ataupun komunitas yang kali ini tim gowes joker's kota Kediri tengah sibuk berbagi takjil bagi orang berpuasa. Di bulan yang penuh berkah ini, banyak orang yang berlomba-lomba berbuat kebaikan untuk bisa memperoleh pahala yang berlipat ganda. Berba...
JLS PANTAI SINE TULUNGAGUNG
Переглядів 2,3 тис.6 місяців тому
JLS pantai sine Tulungagung Jalur Lintas Selatan atau JLS Blitar-Tulungagung telah tembus. Jalur yang menghubungkan dua kabupaten tersebut melewati dua pantai, yakni Pantai Sine, Tulungagung serta Pantai Pasur, Kabupaten Blitar. Kalau mau ke Bukit JLS Pantai Sine Tulungagung, dari Kediri/Tulungagung kalian akan dihadapkan pada dua jalur. Pertama, jalur lewat gragalan-Kalidawir menuju JLS, Panta...
KEDIRI - BAJULAN NGANJUK || GOWES NAPAK TILAS
Переглядів 2177 місяців тому
Kediri - bajulan nganjuk gowes napak tilas Kawasan Bumi Perkemahan Bajulan berada di Dusun Plangkat, Desa Bajulan, Kecamatan Loceret Kabupaten Nganjuk Jawa Timur Indonesia menyimpan potensi wisata alam yang indah. Aliran sungai yang jernih dan sejuknya kawasan bumi perkemahan menjadikan tempat itu ramai dikunjungi muda-mudi. Rombongan pegowes Berangkat titik kumpul di pintu gerbang perumahan wi...
HOUSE OF RIVER SIDE POHSARANG || GOWES KEDIRI
Переглядів 1698 місяців тому
House of river side pohsarang gowes Kediri Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua House Of Riverside merupakan tempat makan berkonsep unik yang ada di Kediri. Karena House Of Riverside ini berkonsep modern tetapi berlokasi di pinggir sungai dan persawahan. Lokasi tepatnya berada di Desa Puhsarang, Kecamatan Semen, Kabupaten Kediri. Terpantau dari akun Instagram @houseofriverside, saat...
PUNCAK RESORT KELIR || GOWES WISATA KEDIRI
Переглядів 2168 місяців тому
Puncak resort kelir gowes wisata Kediri Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua Taman Kelir berlokasi di Dusun Karang Nongko, Desa Joho, Kecamatan Semen, Kabupaten Kediri, Provinsi Jawa Timur. Jika dari Alun-alun Kota Kediri berjarak sekitar 15 km. Akses dan Rute Menuju Taman Kelir Joho Kediri Akses jalan menuju ke lokasi Taman Kelir terbilang cukup sulit karena sebagian jalannya ada y...
GOWES GUNUNG BUTAK || BANDARA KEDIRI
Переглядів 9729 місяців тому
Gowes gunung butak bandara Kediri Assalamualaikum Salam sejahtera untuk kita semuanya Pembangunan Bandara Internasional Kediri terus dikebut. Untuk mengejar target operasional pada 2023, sudah banyak akses jalan desa ditutup. Lalu, dibuat jalan baru lebih mulus. Adapun akses jalan dari Desa/Kecamatan Tarokan itu tidak hanya dibangun ke Dusun Selang dan Gunung Butak. Jalan baru yang lebih lebar ...
Gowes akhir Tahun || Puhsarang Kediri
Переглядів 889 місяців тому
Gowes akhir tahun Puhsarang kediri Salam sehat lurr Puhsarang adalah salah satu desa di kecamatan Semen, Kabupaten Kediri, Jawa Timur, Indonesia. Desa yang berada di lereng Gunung Wilis ini berada sekitar 10 km dari Kota Kediri. Bagi pengunjung yang ingin bermalam ataupun mengadakan kegiatan rohani, di lokasi wisata Pohsarang juga tersedia penginapan Wisma Betlehem beserta gedung pertemuan. Ter...
Gowes Asyik Kota Kediri
Переглядів 849 місяців тому
Gowes Asyik Kota kediri Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua Gunung Klotok adalah salah satu gunung yang terdapat di dekat kaki Gunung Wilis. Gunung ini terletak di Kelurahan Pojok, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri, Jawa Timur dan sebagian lerengnya juga terletak di Desa Manyaran, Kecamatan Banyakan, Kabupaten Kediri, Provinsi Jawa Timur. Gunung ini merupakan gugusan Pegunungan Wilis...
Gowes Tanjakan kandang jaran Puhsarang Kediri
Переглядів 8810 місяців тому
Gowes Tanjakan kandang jaran Puhsarang kediri Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua.. Warung Kampung Rest Area Kawasan Wisata Gereja Puhsarang dan kandang jaran terletak Desa Puhsarang Kecamatan Semen Kabupaten Kediri, tepatnya sebelah timur Gereja Puh Sarang kurang lebih 300 m. Lokasi Warung Kampung sangat strategis, nyaman dan ditambah dengan segarnya udara pegunungan. Jalan tanjak...
Goa Jegles Keling kerajaan kalingga Kediri || Gowes wisata
Переглядів 6911 місяців тому
Goa jegles Keling kerajaan kalingga kediri gowes wisata Assalamualaikum salam sejahtera untuk kita semua Salam sehat gaes,, Tidak jauh dari wilayah Pare dan Kecamatan Kandangan, Siapa sangka ada sebuah goa misterius yang dipercayai warga masyarakat sebagai peninggalan peradaban Kerajaan Kalingga Modern. Warga menyebutnya dengan sebutan "Goa Jegles" tepatnya berada di dekat Sungai pecahan Serinj...
Kuliner kawasan brigif kediri || gowes cari sarapan
Переглядів 5311 місяців тому
Kuliner kawasan brigif kediri || gowes cari sarapan
Tanjakan gethuk - semen kediri | gowes mletre
Переглядів 10311 місяців тому
Tanjakan gethuk - semen kediri | gowes mletre
Gerak jalan kreasi Emak-emak || Kelurahan Campurejo Kecamatan Mojoroto Kota Kediri
Переглядів 177Рік тому
Gerak jalan kreasi Emak-emak || Kelurahan Campurejo Kecamatan Mojoroto Kota Kediri
WISATA JURANG SENGGANI TULUNGAGUNG | GOWES MERDEKA
Переглядів 107Рік тому
WISATA JURANG SENGGANI TULUNGAGUNG | GOWES MERDEKA
Wisata alam Sumber podang Kediri | gowes tanjakan syahdu
Переглядів 33Рік тому
Wisata alam Sumber podang Kediri | gowes tanjakan syahdu
Gowes Bahagia Bersama | fun bike Kota Kediri
Переглядів 105Рік тому
Gowes Bahagia Bersama | fun bike Kota Kediri
Gowes Puhsarang kediri
Переглядів 92Рік тому
Gowes Puhsarang kediri
HOUSE OF RIVER SIDE CAFE HITS || GOWES KEDIRI
Переглядів 55Рік тому
HOUSE OF RIVER SIDE CAFE HITS || GOWES KEDIRI
Gowes santai via makam klotok kediri
Переглядів 21Рік тому
Gowes santai via makam klotok kediri
JLS TULUNGAGUNG - TRENGGALEK
Переглядів 239Рік тому
JLS TULUNGAGUNG - TRENGGALEK
Bukit surga sawahan nganjuk || Gowes ambyar
Переглядів 110Рік тому
Bukit surga sawahan nganjuk || Gowes ambyar
Gowes tanjakan bukit nglebak tumpang kota kediri
Переглядів 96Рік тому
Gowes tanjakan bukit nglebak tumpang kota kediri
Sumber kurung jengkol SKJ || gowes joker's kediri
Переглядів 88Рік тому
Sumber kurung jengkol SKJ || gowes joker's kediri
DE SAPA RESTO KASEMBON MALANG | GOWES SYAHDU
Переглядів 154Рік тому
DE SAPA RESTO KASEMBON MALANG | GOWES SYAHDU
GOWES SELOPANGGUNG VIA KENITEN || JOKER'S KEDIRI
Переглядів 233Рік тому
GOWES SELOPANGGUNG VIA KENITEN || JOKER'S KEDIRI